Presiden Prabowo Subianto Berwacana Ubah Sistem Pilkada Dipilih DPRD, PDIP Ungkap Hal Ini

- Redaksi

Sunday, 15 December 2024 - 08:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua DPP PDIP
(Dok. Ist)

Ketua DPP PDIP (Dok. Ist)

Swarawarta.co.id – Ketua DPP PDIP, Djarot Saiful Hidayat, memberikan tanggapan terhadap usulan pemilihan kepala daerah melalui DPRD.

Ia menyatakan bahwa usulan tersebut memerlukan kajian yang lebih mendalam.

“Untuk pilkada itu memang perlu kajian secara mendalam karena yang dikatakan dengan demokrasi itu memang benar bisa demokrasi langsung dan demokrasi perwakilan. Maka usul dari Pak Prabowo tentunya harus dikaji secara mendalam supaya demokrasi kita itu lebih bermutu,” kata Djarot di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat, Sabtu (14/12/2024).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Djarot menilai bahwa sistem pemilu di Indonesia memang perlu dievaluasi secara lebih komprehensif, mengingat saat ini demokrasi diterapkan secara simetris.

“Apa dari hasil kajian itu? Mungkin akan memunculkan varian pilkada bisa ada yang langsung ada juga yang dilakukan melalui perwakilan,” ujarnya

Baca Juga :  Mengejutkan! Satu Keluarga Di Malang Meninggal di Dalam Rumah, Dugaan Sementara Masih Simpang Siur

Menurutnya, pemilihan kepala daerah melalui perwakilan bisa diterapkan di daerah-daerah dengan indeks demokrasi yang lebih rendah.

“Contoh yang secara langsung indeks demokrasi di DKI Jakarta itu memungkinkan demokrasi atau pilkada itu dilakukan secara langsung,” ujarnya.

Hal ini disebabkan karena beberapa wilayah dianggap belum cukup siap untuk melaksanakan pemilihan langsung dalam proses demokrasi.

“Tapi ada beberapa wilayah yang mungkin masih belum siap untuk bisa dilakukan secara langsung itu bisa dijadikan variasi bahwa dia bisa dipilih oleh DPRD bagi wilayah-wilayah atau daerah-daerah yang misalnya indeks demokrasinya itu masih rendah,” sambungnya.

Berita Terkait

Indomaret Banjir Promo Awal Maret, Diskon Besar-besaran Sambut Awal Bulan!
Rumah di Jakarta Utara Hampir Terbakar Usai Kelamaan Charger HP
Pria Onani di Depan Anak SD Jakarta Selatan Terancam 10 Tahun Penjara
Wali Kota Yogyakarta Tolak Mobil Dinas Baru, Alasanya Bikin Terharu
Pengendara Motor Melempar Keresek Berisi Tinja dari Atas Flyover di Jakarta Barat
Xiaomi Pad 7 Series Resmi Diluncurkan: Tablet AI Canggih untuk Produktivitas dan Hiburan
Guru di Banten Terjatuh dari Motor Akibat Jalan Rusak yang Bertahun-tahun
Banjir Kiriman Merendam Jakarta, Warga Jalani Puasa di Tengah Kepungan Air
Tag :

Berita Terkait

Tuesday, 4 March 2025 - 10:11 WIB

Indomaret Banjir Promo Awal Maret, Diskon Besar-besaran Sambut Awal Bulan!

Tuesday, 4 March 2025 - 09:49 WIB

Rumah di Jakarta Utara Hampir Terbakar Usai Kelamaan Charger HP

Tuesday, 4 March 2025 - 09:44 WIB

Pria Onani di Depan Anak SD Jakarta Selatan Terancam 10 Tahun Penjara

Tuesday, 4 March 2025 - 09:22 WIB

Pengendara Motor Melempar Keresek Berisi Tinja dari Atas Flyover di Jakarta Barat

Tuesday, 4 March 2025 - 09:17 WIB

Xiaomi Pad 7 Series Resmi Diluncurkan: Tablet AI Canggih untuk Produktivitas dan Hiburan

Berita Terbaru