Kodim 0802/Ponorogo Gelar Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis, Warga Antusias

- Redaksi

Tuesday, 24 December 2024 - 08:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Uji makan siang gratis (Dok. Ist)

Uji makan siang gratis (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Uji coba kedua program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang diadakan oleh Kodim 0802/Ponorogo mendapat sambutan baik dari para penerima manfaat.

Salah satunya adalah Miranda Ayu Putri, yang merasa senang bisa menerima bantuan program MBG ini.

Miranda, yang memiliki anak balita dan sedang menyusui, menerima menu makan yang terdiri dari nasi, ayam, tempe, capcay, dan buah pisang.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia mengungkapkan rasa senangnya karena makanan yang diberikan tidak hanya enak, tetapi juga bergizi. Bahkan, anak balitanya pun menyukai hidangan tersebut.

“Bedanya kalau untuk balita itu ada susunya. Enak makanannya, Alhamdulillah suka, dan saya senang , dari rumah tadi saya juga sudah exited,” katanya, Senin (23/12)

Baca Juga :  Catat, Mulai Tahun Depan Rumah Sakit VIP hingga Sekolah Internasional Bakal Kena Pajak PPN 12 Persen

Uji coba kali ini melibatkan 320 orang, yang terdiri dari ibu hamil, ibu menyusui, dan balita.

Program MBG yang dicanangkan oleh Presiden Prabowo Subianto ini bertujuan untuk mengedukasi masyarakat tentang pentingnya asupan gizi yang seimbang, terutama bagi ibu hamil dan anak-anak, guna mencegah terjadinya stunting.

Berita Terkait

Indomaret Banjir Promo Awal Maret, Diskon Besar-besaran Sambut Awal Bulan!
Rumah di Jakarta Utara Hampir Terbakar Usai Kelamaan Charger HP
Pria Onani di Depan Anak SD Jakarta Selatan Terancam 10 Tahun Penjara
Wali Kota Yogyakarta Tolak Mobil Dinas Baru, Alasanya Bikin Terharu
Pengendara Motor Melempar Keresek Berisi Tinja dari Atas Flyover di Jakarta Barat
Xiaomi Pad 7 Series Resmi Diluncurkan: Tablet AI Canggih untuk Produktivitas dan Hiburan
Guru di Banten Terjatuh dari Motor Akibat Jalan Rusak yang Bertahun-tahun
Banjir Kiriman Merendam Jakarta, Warga Jalani Puasa di Tengah Kepungan Air

Berita Terkait

Tuesday, 4 March 2025 - 10:11 WIB

Indomaret Banjir Promo Awal Maret, Diskon Besar-besaran Sambut Awal Bulan!

Tuesday, 4 March 2025 - 09:49 WIB

Rumah di Jakarta Utara Hampir Terbakar Usai Kelamaan Charger HP

Tuesday, 4 March 2025 - 09:44 WIB

Pria Onani di Depan Anak SD Jakarta Selatan Terancam 10 Tahun Penjara

Tuesday, 4 March 2025 - 09:22 WIB

Pengendara Motor Melempar Keresek Berisi Tinja dari Atas Flyover di Jakarta Barat

Tuesday, 4 March 2025 - 09:17 WIB

Xiaomi Pad 7 Series Resmi Diluncurkan: Tablet AI Canggih untuk Produktivitas dan Hiburan

Berita Terbaru