Imbas Cuaca Buruk, Pemandian Air Panas Cangar Kota Batu Ditutup Sementara

- Redaksi

Thursday, 12 December 2024 - 17:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemandian Air Panas Cangar Kota Batu Ditutup Sementara (Dok. Ist)

Pemandian Air Panas Cangar Kota Batu Ditutup Sementara (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Pemandian air panas Cangar yang terletak di Kota Batu, Jawa Timur, sementara ditutup sejak 9 Desember 2024. Penutupan ini dilakukan karena cuaca buruk yang ditandai dengan hujan lebat dan angin kencang.

Kasi Perencanaan Pengembangan dan Pemanfaatan UPT Tahura Raden Soerjo, Sadrah Devi, menjelaskan bahwa penutupan dilakukan demi keselamatan pengunjung.

“Betul, sementara ditutup karena intensitas hujan tinggi dan angin kencang,” kata Devi, Kamis (12/12)

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Devi menambahkan bahwa pihak pengelola belum bisa memastikan kapan pemandian air panas ini akan dibuka kembali.

“Penutupan dilakukan sejak hari Senin (9/12/2024). jika cuaca membaik akan segera dibuka kembali,” ujarnya

Pemandian air panas Cangar terletak di Desa Sumberbrantas, Kecamatan Bumiaji, Kota Batu. Tempat ini dikelola dengan konsep ekowisata, menawarkan pengalaman berendam di kolam air hangat alami yang berasal dari mata air pegunungan.

Baca Juga :  Ingin Damai, Pengacara Dini Sera Sempat Ditawari Rp2 M oleh Pihak Ronald Tannur

Suasana di pemandian ini sangat sejuk karena berada di lereng gunung, menjadikannya tempat favorit untuk bersantai dan menikmati alam.

Semoga cuaca segera membaik agar wisatawan dapat kembali menikmati keindahan dan kenyamanan pemandian air panas Cangar.

Berita Terkait

Kapan Lebaran Idul Adha 2025? Berikut Catat Tanggalnya!
Shin Tae-yong Akan Nonton Bareng Timnas Indonesia vs Bahrain
ASN Gadungan Ditangkap Polisi karena Pemalakan THR di Pasar Cibitung
Kiper Bahrain Percaya Diri Bisa Mengalahkan Timnas Indonesia
Dua Karyawan di Lumajang Curi Emas Senilai Rp16 M, Pakai Santet untuk Tutupi Jejak
Suzuki Access 125 2025: Perpaduan Desain Retro dan Fitur Modern untuk Pengendara Perkotaan
Bakal Hadapi Bahrain, Patrick Kluivert Ungkap Hal ini
Jelang Indonesia vs Bahrain di GBK, 2.575 Personel Gabungan Disiagakan

Berita Terkait

Tuesday, 25 March 2025 - 14:38 WIB

Kapan Lebaran Idul Adha 2025? Berikut Catat Tanggalnya!

Tuesday, 25 March 2025 - 09:58 WIB

Shin Tae-yong Akan Nonton Bareng Timnas Indonesia vs Bahrain

Tuesday, 25 March 2025 - 09:42 WIB

ASN Gadungan Ditangkap Polisi karena Pemalakan THR di Pasar Cibitung

Tuesday, 25 March 2025 - 09:28 WIB

Dua Karyawan di Lumajang Curi Emas Senilai Rp16 M, Pakai Santet untuk Tutupi Jejak

Tuesday, 25 March 2025 - 09:26 WIB

Suzuki Access 125 2025: Perpaduan Desain Retro dan Fitur Modern untuk Pengendara Perkotaan

Berita Terbaru

Kenapa iPhone Cepat Panas

Teknologi

Kenapa iPhone Cepat Panas? Ternyata ini Penyebab dan Solusinya

Tuesday, 25 Mar 2025 - 17:46 WIB

Kapan Lebaran Idul Adha 2025

Berita

Kapan Lebaran Idul Adha 2025? Berikut Catat Tanggalnya!

Tuesday, 25 Mar 2025 - 14:38 WIB

Berita

Shin Tae-yong Akan Nonton Bareng Timnas Indonesia vs Bahrain

Tuesday, 25 Mar 2025 - 09:58 WIB