Bikin Netizen Baper, Rizky Ridho Timnas Indonesia dan Kekasihnya Bertunangan

- Redaksi

Tuesday, 3 December 2024 - 08:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rizky Ridho tunangan dengan kekasihnya 
(Dok. Ist)

Rizky Ridho tunangan dengan kekasihnya (Dok. Ist)

Swarawarta.co.idRizky Ridho Timnas Indonesia, baru saja mengumumkan kabar bahagia mengenai pertunangannya dengan kekasihnya Sandy Aulia.

Kabar ini langsung menarik perhatian banyak penggemar, baik di dunia olahraga maupun hiburan.

Tampak Rizky Ridho menggunakan setelan batik dipadukan dengan celana hitam. Sementara Sandy Aulia menggunakan baju biru dengan hijab senada.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kabar ini dibagikan langsung oleh keduanya melalui akun Instagram Mereka.

“Bismillahirrahmanirrahim🤲💙” tulis Rizky Ridho dalam unggahannya yang menampilkan foto pertunangan Mereka.

Rizky Ridho, yang dikenal sebagai pemain sepak bola andalan, telah membuktikan kemampuannya di lapangan dengan dedikasi yang tinggi terhadap timnas Indonesia.

Ia bukan hanya seorang atlet berbakat, tetapi juga memiliki kepribadian yang tegas dan rupawan.

Baca Juga :  Santri Jalanan Gelar Aksi "Bela Gus Miftah" Ini Lokasinya

Hingga berita ini dimuat, postingan tersebut masih dibanjiri ucapan sejumlah Warganet hingga rekan satu timnya di Timnas Indonesia.

Berita Terkait

Harga Emas Antam Tembus Rp2 Juta, Investasi Menggiurkan Hari Ini?
Waspadalah! Investasi Emas Antam Palsu: Rugi Besar Mengintai Anda
Pemprov DKI Gratiskan Transportasi Umum untuk Perempuan di Hari Kartini dan Semua Warga di Hari Transportasi Nasional
Antisipasi Banjir, Pemkab Ponorogo Genjot Proyek Normalisasi dan Sudetan Drainase
Gubernur Papua Pegunungan: Program Makan Bergizi Gratis Akan Dimulai, Fokus di Sekolah Asrama
Cegah Keracunan, Pengawasan Menu MBG di Sekolah Dasar Batang Diperketat
Temuan Ulat Buah di Program MBG SMPN 1 Semarang Jadi Sorotan Publik
Sidang Hasto Kristiyanto diwarnai Ketegangan, Satgas Cakra Buana Amankan Diduga Penyusup

Berita Terkait

Friday, 18 April 2025 - 16:30 WIB

Harga Emas Antam Tembus Rp2 Juta, Investasi Menggiurkan Hari Ini?

Friday, 18 April 2025 - 15:45 WIB

Waspadalah! Investasi Emas Antam Palsu: Rugi Besar Mengintai Anda

Friday, 18 April 2025 - 09:19 WIB

Pemprov DKI Gratiskan Transportasi Umum untuk Perempuan di Hari Kartini dan Semua Warga di Hari Transportasi Nasional

Friday, 18 April 2025 - 09:18 WIB

Antisipasi Banjir, Pemkab Ponorogo Genjot Proyek Normalisasi dan Sudetan Drainase

Friday, 18 April 2025 - 09:17 WIB

Gubernur Papua Pegunungan: Program Makan Bergizi Gratis Akan Dimulai, Fokus di Sekolah Asrama

Berita Terbaru

Otomotif

Bahaya Langsung Menginjak Rem saat Ban Mobil Mendadak Pecah

Friday, 18 Apr 2025 - 19:44 WIB