Sekda Jember ditetapkan Sebagai Tersangka Usai Rugikan Negara hingga Rp 1,7 Miliar

- Redaksi

Sunday, 3 November 2024 - 09:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekda Jember
(Dok. Ist)

Sekda Jember (Dok. Ist)

Swarawarta.co.id – Sekretaris Daerah atau Sekda Jember, Hadi Susmito, telah resmi ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus korupsi.

Ia diduga terlibat dalam praktik rasuah terkait pengadaan barang dan jasa, khususnya billboard, untuk anggaran tahun 2023.

“HS selaku plt Kepala Bapenda 2023 dan saat ini Sekda Kabupaten Jember diduga tanpa didasari kewenangan dalam penyelenggaraan belanja reklame tetap (Billboard). Namun HS melakukan belanja reklame tetap (Billboard),” kata Kabid Humas Polda Jatim Kombes Dirmanto.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dilansir dari detikJatim pada Minggu (3/11/2024), penetapan tersangka ini dilakukan oleh Subdit Tipikor Ditreskrimsus Polda Jatim, dan saat ini Hadi Susmito sudah dalam status tahanan.

Baca Juga :  BKN : Pendaftar CPNS Kini bisa Pakai Materai Tempel

“Dilakukan penahanan pada Sabtu (2/11) dan ditetapkan sebagai tersangka,” ujar Dirmanto.

Berita Terkait

Gunung Lewotobi Laki-laki Erupsi, 10 Orang Dinyatakan Tewas
Perwira Polda Maluku Dilaporkan Polisi Usai Tonjok Driver Ojek Online
Seorang Suami Tega Tikam Istrinya saat Live Facebook, Motifnya Bikin Ngelus Dada
Dapat Dukungan dari PKL, Pramono Anung Diminta Tak Lakukan Penggusuran
Ridwan Kamil Usulkan Beasiswa untuk Anak Betawi jika Dapat Mandat Jabat Sebagai Gubernur Jakarta
Ridwan Kamil Sebut Jokowi Beri Izin Projo Dukung RIDO dalam Pilkada Jakarta 2024
Kejagung Periksa Tom Lembong, Ini Pertanyaan yang Dilontarkan
Luluk Lukman Sebut Warga Jatim Tak Boleh Ada yang Nganggur, Semua Rakyat Harus Hidup Makmur

Berita Terkait

Monday, 4 November 2024 - 15:49 WIB

Gunung Lewotobi Laki-laki Erupsi, 10 Orang Dinyatakan Tewas

Monday, 4 November 2024 - 15:38 WIB

Perwira Polda Maluku Dilaporkan Polisi Usai Tonjok Driver Ojek Online

Monday, 4 November 2024 - 09:36 WIB

Seorang Suami Tega Tikam Istrinya saat Live Facebook, Motifnya Bikin Ngelus Dada

Monday, 4 November 2024 - 09:30 WIB

Dapat Dukungan dari PKL, Pramono Anung Diminta Tak Lakukan Penggusuran

Monday, 4 November 2024 - 09:22 WIB

Ridwan Kamil Usulkan Beasiswa untuk Anak Betawi jika Dapat Mandat Jabat Sebagai Gubernur Jakarta

Berita Terbaru