Ridwan Kamil Kembali Ungkit Pesan Presiden Prabowo Subianto Usai Kunjungi Kampung Tanggul

- Redaksi

Sunday, 17 November 2024 - 08:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ridwan Kamil saat kunjungi kampung tanggul 
(Dok. Ist)

Ridwan Kamil saat kunjungi kampung tanggul (Dok. Ist)

Swarawarta.co.id – Calon gubernur Jakarta, Ridwan Kamil (RK), melakukan inspeksi di kawasan pesisir Cilincing, Jakarta Utara.

Dalam kunjungannya, RK memeriksa kondisi tanggul laut yang ada di daerah tersebut, meskipun saat itu hujan deras mengguyur wilayah tersebut.

Genangan air tampak memenuhi jalanan yang masih terbuat dari tanah merah, menjadikan kondisi jalan becek dan licin.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, sampah berupa cangkang kerang hijau dan jaring ikan juga tampak berserakan di area tersebut.

RK berkomitmen untuk memperbaiki dan merapikan kawasan tersebut.

Ia menyampaikan bahwa langkah perbaikan ini sesuai dengan arahan dari Presiden Prabowo Subianto. 

“Sama dengan arahan Pak Presiden Prabowo kan meminta saya ke Jakarta adalah salah satunya untuk membereskan kekumuhan-kekumuhan,” ujar RK kepada wartawan di lokasi, Sabtu (16/11/2024).

Baca Juga :  Pasha Ungu Heran Anak Carebral Tak Dapat Bansos : Kami Bingung

Di samping itu, RK juga menilai kondisi tanggul laut yang telah terpasang dan berencana untuk memanfaatkan keahlian arsitekturnya guna merapikan dan menata kembali kawasan pesisir tersebut.

“Programnya banyak sekali ya. Nanti kampungnya insyaallah jadi rapihlah. Kebetulan saya arsitek, sedikit ada pengalaman untuk merapikan, sehingga kampungnya lebih manusiawi ya,” kata RK.

Berita Terkait

Belajar dari Glodok Plaza, Damkar Sarankan Gedung Punya Sertifikasi
Gunakan Skema Ponzi, Polisi Berhasil Ringkus Pelaku Arisan Bodong
Ziarah ke Makam Kiai Ageng Muhammad Besari: Tradisi, Silaturahmi, dan Nilai Sejarah di Ponorogo
Badan Bank Tanah Siapkan 11 Lokasi untuk Dukung Dapur Makan Bergizi di Indonesia
Masyarakat Gaza Bersukacita, Gencatan Senjata Bawa Harapan Baru
TikTok di Ambang Penutupan di AS, Jutaan Pengguna Terancam Kehilangan Akses
Pertamina Raih Penghargaan Tertinggi di Indonesia Green Award 2025 atas Komitmen Lingkungan
Mbak Ita dan Suami Izin dari Panggilan KPK, Terungkap Ini Alasannya

Berita Terkait

Saturday, 18 January 2025 - 16:44 WIB

Belajar dari Glodok Plaza, Damkar Sarankan Gedung Punya Sertifikasi

Saturday, 18 January 2025 - 16:37 WIB

Gunakan Skema Ponzi, Polisi Berhasil Ringkus Pelaku Arisan Bodong

Saturday, 18 January 2025 - 16:19 WIB

Ziarah ke Makam Kiai Ageng Muhammad Besari: Tradisi, Silaturahmi, dan Nilai Sejarah di Ponorogo

Saturday, 18 January 2025 - 14:29 WIB

Masyarakat Gaza Bersukacita, Gencatan Senjata Bawa Harapan Baru

Saturday, 18 January 2025 - 14:13 WIB

TikTok di Ambang Penutupan di AS, Jutaan Pengguna Terancam Kehilangan Akses

Berita Terbaru

Perbedaan Tunangan dan Lamaran yang Perlu Anda Ketahui

Lifestyle

Perbedaan Tunangan dan Lamaran yang Perlu Anda Ketahui

Saturday, 18 Jan 2025 - 17:14 WIB

Cara Menemukan HP yang Hilang

Teknologi

6 Cara Menemukan HP yang Hilang dengan Mudah dan Cepat

Saturday, 18 Jan 2025 - 16:35 WIB