Ratusan Surat Suara di Pilkada Kota Batu Ditemukan Rusak, KPU Segera Ajukan Penggantian

- Redaksi

Monday, 4 November 2024 - 09:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ratusan Surat Suara di Pilkada Kota Batu Ditemukan Rusak (Dok. Ist)

Ratusan Surat Suara di Pilkada Kota Batu Ditemukan Rusak (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – KPU Kota Batu menemukan ratusan surat suara yang mengalami kerusakan dengan berbagai jenis, seperti sobek, tercoret tinta, dan cetakan yang tidak sempurna. 

Ketua KPU Kota Batu, Heru Joko Purwanto, menjelaskan bahwa kerusakan ini teridentifikasi saat proses penyortiran dan pelipatan surat suara di gudang KPU Kota Batu, yang terletak di Jalan Sultan Agung, Kelurahan Sisir, Kecamatan Batu.

Dari hasil pelipatan 20 kotak yang berisi sekitar 40 ribu surat suara Pilwali, ditemukan 156 surat suara yang rusak. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Hasil pelipatan sementara, dari 20 Box berisi 40 ribu surat suara pilwali yang sudah dilipat dan disortir, kami menemukan 156 surat suara rusak. Kerusakannya bervariatif, seperti sobek, tercoret tinta, hingga cetakan yang tidak merata,” kata Heru, Minggu (3/ 11).

Baca Juga :  Asnawi Mangkualam Absen dari Kualifikasi Piala Dunia 2026, Shin Tae-yong Beberkan Alasannya

Penyertaan ini dilakukan sedimini mungkin untuk memastikan tidak ada surat suara rusak yang digunakan pada pemungutan suara tanggal 27 November 2024.

Surat suara yang rusak ini akan menjadi dasar bagi KPU untuk mengajukan permohonan penggantian. Dengan demikian, semua kebutuhan surat suara saat pemilihan nanti dapat terpenuhi tanpa kendala teknis.

Heru menambahkan, penyortiran ini bukan sekadar tugas administratif, tetapi bagian penting dari upaya menjaga integritas pemilihan. 

“Proses penyortiran bukan hanya sekedar langkah administratif.Tetapi bagian dari upaya menjaga integritas pemilihan. Maka dari itu, jika ditemukan kerusakan, kami akan segera menyetujui penggantian,” ujarnya.

Dalam proses pelipatan dan penyortiran ini, KPU melibatkan 40 tenaga kerja yang bertujuan menyelesaikan seluruh pekerjaan dalam enam hari. 

Baca Juga :  Sempat Terdengar Teriakan Minta Tolong, Nenek di Ngawi Ditemukan Tewas di Kamar

Para tenaga pelipat ini sudah berpengalaman karena pernah terlibat dalam Pilpres dan Pileg 2024 , sehingga kualitas dan kemampuan mereka sudah teruji.

Berita Terkait

Mega Aulia Menangis: “Tolong Jangan Tayangkan Lagi Sinetron Saya”
Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya
Penjualan iPhone di China Anjlok, Huawei Sukses Pikat Konsumen dengan Diskon Besar
Dugaan Penyalahgunaan Dana BOS di SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejaksaan Sita 10 Kendaraan
Praperadilan Tom Lembong Berlangsung: Tidak Dijelaskan Apa Masalahnya
Makin Merebak, Bareskrim Tetapkan 734 Orang jadi Tersangka dalam 619 Kasus Judi Online
Shin Tae-yong Panggil Justin Hubner, Ivar Jenner, dan Rafael Struick untuk ASEAN Mitsubishi Electric Cup 2024
Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus: Momen Sederhana yang Sah di Mata Agama dan Hukum

Berita Terkait

Thursday, 21 November 2024 - 19:54 WIB

Mega Aulia Menangis: “Tolong Jangan Tayangkan Lagi Sinetron Saya”

Thursday, 21 November 2024 - 19:47 WIB

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 November 2024 - 17:07 WIB

Dugaan Penyalahgunaan Dana BOS di SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejaksaan Sita 10 Kendaraan

Thursday, 21 November 2024 - 16:59 WIB

Praperadilan Tom Lembong Berlangsung: Tidak Dijelaskan Apa Masalahnya

Thursday, 21 November 2024 - 16:53 WIB

Makin Merebak, Bareskrim Tetapkan 734 Orang jadi Tersangka dalam 619 Kasus Judi Online

Berita Terbaru

Potret Nissa Sabyan dan Ayus (Dok.ist)

Berita

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 Nov 2024 - 19:47 WIB