Mendadak jadi Sorotan, Gibran Minta Mendikdasmen Hapus Sistem Zonasi dari PPDB

- Redaksi

Friday, 22 November 2024 - 11:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gibran Rakabuming Raka

Gibran Rakabuming Raka

Swarawarta.co.id – Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka mengusulkan agar sistem zonasi dalam proses Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) dihapus.

“Saya sampaikan secara tegas ke Pak Menteri Pendidikan, ‘Pak, ini zonasi harus dihilangkan’,” ujar Gibran.

Usulan tersebut disampaikan Gibran Rakabuming Raka dalam pidato pembukaan acara Tanwir I Pengurus Pusat Pemuda Muhammadiyah yang diadakan di Hotel Aryaduta, Menteng, Jakarta Pusat pada Kamis (21/11/2024).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Gibran menjelaskan bahwa ia telah memberikan instruksi kepada Kepala Dinas Pendidikan di seluruh Indonesia dalam pertemuan Rapat Koordinasi Evaluasi Kebijakan Pendidikan Dasar dan Menengah yang berlangsung pada Senin, 11 November 2024 di Jakarta Selatan.

Dalam kesempatan tersebut, Gibran meminta Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Abdul Mu’ti, yang juga Sekretaris Umum PP Muhammadiyah, untuk mempertimbangkan penghapusan sistem zonasi dalam PPDB.

Baca Juga :  Kapolri Sebut Ada Kemungkinan Budi Arie Dipanggil Terkait Judi Online

Gibran berpendapat bahwa penerapan pendidikan berbasis digital sangat penting dalam upaya mencapai visi Indonesia Emas 2045.

Berita Terkait

Jelajahi Pesona Wisata Jember Bersama JemberTourism.com
Mantan Gubernur Sumatera Selatan, Alex Noerdin Diperiksa Kejati Sumsel Terkait Dugaan Korupsi Pasar Cinde
Kenangan Kardinal Suharyo tentang Kesederhanaan Paus Fransiskus
510 Personel Gabungan Terlibat dalam Operasi Pencarian Iptu Tomi Marbun di Papua Barat
Pemkot Bekasi Siagakan Fasilitas Kesehatan Antisipasi Dampak Bau Gas Misterius
15 WNI Terdampak Kebijakan Deportasi AS, Satu Sudah Dipulangkan
Andre Rosiade Usul Wasit Asing Pimpin Laga Tim Papan Bawah Liga 1
Para Kardinal Gelar Pertemuan Usai Wafatnya Paus Fransiskus, Belum Masuk Tahap Konklaf

Berita Terkait

Tuesday, 22 April 2025 - 22:04 WIB

Jelajahi Pesona Wisata Jember Bersama JemberTourism.com

Tuesday, 22 April 2025 - 13:48 WIB

Mantan Gubernur Sumatera Selatan, Alex Noerdin Diperiksa Kejati Sumsel Terkait Dugaan Korupsi Pasar Cinde

Tuesday, 22 April 2025 - 10:06 WIB

Kenangan Kardinal Suharyo tentang Kesederhanaan Paus Fransiskus

Tuesday, 22 April 2025 - 10:04 WIB

510 Personel Gabungan Terlibat dalam Operasi Pencarian Iptu Tomi Marbun di Papua Barat

Tuesday, 22 April 2025 - 09:53 WIB

Pemkot Bekasi Siagakan Fasilitas Kesehatan Antisipasi Dampak Bau Gas Misterius

Berita Terbaru

Jelajahi keindahan Jember lewat JemberTourism.com, portal resmi info wisata, budaya, dan event terkini di Jember.

Advertorial

Jelajahi Pesona Wisata Jember Bersama JemberTourism.com

Tuesday, 22 Apr 2025 - 22:04 WIB