Maju dalam Pibup Bandung 2024, Sahrul Gunawan Tunggu Hasil Resmi dari KPU

- Redaksi

Friday, 29 November 2024 - 17:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Potret Sahrul Gunawan (Dok. Ist)

Potret Sahrul Gunawan (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Aktor sekaligus politisi Sahrul Gunawan maju dalam Pemilihan Bupati (Pilbup) Bandung bersama Gun Gun Gunawan sebagai pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Bandung.

Saat ini, Sahrul masih menunggu hasil resmi perhitungan suara. Ia memilih untuk tidak buru-buru menyatakan kemenangan atau kekalahan sebelum hasil final diumumkan.

“Alhamdulillah sudah selesai dan sekarang kita menunggu ya hasilnya karena masih terus naik turun suaranya,” ungkap Sahrul Gunawan saat ditemui di studio Brownis, Trans TV, Jakarta Selatan, Jumat (29/11).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selama masa kampanye, pemeran sinetron Jin dan Jun itu merasa bersyukur atas respons positif dari masyarakat. Ia percaya perjuangannya tidak akan sia-sia.

Baca Juga :  Medina Zein Bebas usai dipenjara 2,5 Tahun, Ini Rencana Kedepannya

“Masyarakatnya alhamdulillah responsnya luar biasa, karena kita juga memberikan edukasi ke masyarakat. Nggak ada politik uang dan lainnya,” katanya lagi.

Sahrul juga mengungkapkan masih banyak hal yang harus diperbaiki dan dilanjutkan dari pemerintahan sebelumnya.

Sebagai informasi, sebelumnya Sahrul Gunawan menjabat sebagai Wakil Bupati Bandung mendampingi Dadang Supriatna.

Berita Terkait

Polisi Gagalkan Peredaran 10 Kilogram Narkoba Jelang Tahun Baru 2025, 7 Tersangka Ditangkap
IHSG Melemah, Sektor Energi Tertekan Pasca Rilis Data Ekonomi Jepang dan Korea Selatan
Menguatkan Moderasi Beragama di Tengah Keberagaman: Peran Mahasiswa Sebagai Agen Perubahan
Kemenangan Telak Pasangan Eri-Armuji di Pilkada Surabaya 2024: Bukti Kepercayaan Warga
Drama Klaim Kemenangan Pilkada Kabupaten Bandung: Siapa yang Benar?
Penyerangan dan Pembakaran Gedung FIB Unhas: Polisi Amankan 32 Mahasiswa untuk Penyelidikan
Conor McGregor Dinyatakan Bertanggung Jawab dalam Kasus Pelecehan: Reaksi Dee Devlin dan Dampaknya pada Karier Sang Petarung
119 KK Terdampak Banjir di Kampung Raas Malang, Posko dan Dapur Umum Dibuka untuk Bantu Warga

Berita Terkait

Friday, 29 November 2024 - 20:05 WIB

Polisi Gagalkan Peredaran 10 Kilogram Narkoba Jelang Tahun Baru 2025, 7 Tersangka Ditangkap

Friday, 29 November 2024 - 19:58 WIB

IHSG Melemah, Sektor Energi Tertekan Pasca Rilis Data Ekonomi Jepang dan Korea Selatan

Friday, 29 November 2024 - 19:51 WIB

Menguatkan Moderasi Beragama di Tengah Keberagaman: Peran Mahasiswa Sebagai Agen Perubahan

Friday, 29 November 2024 - 19:45 WIB

Kemenangan Telak Pasangan Eri-Armuji di Pilkada Surabaya 2024: Bukti Kepercayaan Warga

Friday, 29 November 2024 - 19:37 WIB

Drama Klaim Kemenangan Pilkada Kabupaten Bandung: Siapa yang Benar?

Berita Terbaru

Lowongan Sales Support Sociolla Bengkulu

Loker

Lowongan Sales Support Sociolla Bengkulu

Friday, 29 Nov 2024 - 21:47 WIB

Lowongan Sales Support Sociolla Bekasi

Loker

Lowongan Sales Support Sociolla Bekasi

Friday, 29 Nov 2024 - 21:37 WIB

Lowongan Sales Support Sociolla Batu

Loker

Lowongan Sales Support Sociolla Batu

Friday, 29 Nov 2024 - 21:27 WIB

Lowongan Sales Support Sociolla Batang

Loker

Lowongan Sales Support Sociolla Batang

Friday, 29 Nov 2024 - 21:17 WIB

Lowongan Sales Support Sociolla Batam

Loker

Lowongan Sales Support Sociolla Batam

Friday, 29 Nov 2024 - 21:07 WIB