Hari Guru Nasional 2024: Ini Tema hingga Makna yang Terkandung

- Redaksi

Thursday, 21 November 2024 - 09:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Hari Guru Nasional 
(Dok. Ist)

Hari Guru Nasional (Dok. Ist)

Swarawarta.co.idHari Guru Nasional (HGN) akan segera diperingati oleh seluruh masyarakat Indonesia pada tanggal 25 November 2024.

Peringatan ini merupakan bentuk penghargaan terhadap jasa-jasa guru yang telah berperan besar dalam mendidik generasi penerus bangsa. 

Tanggal 25 November dipilih karena bertepatan dengan pelaksanaan Kongres Guru Indonesia pertama yang menjadi landasan ditetapkannya hari bersejarah ini.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada tahun 2024, Hari Guru Nasional sudah memasuki usia ke-79.

Setiap tahun, pemerintah melalui Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) mengusung tema tertentu untuk menyemarakkan peringatan HGN.

Untuk tahun ini, tema yang diangkat adalah “Guru Hebat, Indonesia Kuat”.

Tema tersebut menggarisbawahi pentingnya peran guru dan tenaga pendidik lainnya dalam meningkatkan kualitas pendidikan, serta mengembangkan sikap, keterampilan, dan pengetahuan peserta didik.

Baca Juga :  Doa Keluar Rumah: Bacaan Arab, Latin, dan Artinya yang Mudah Dipahami

Lebih jauh, tema HGN 2024 ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya kedudukan guru dalam membentuk karakter bangsa.

Selain itu, diharapkan tema ini bisa menjadi inspirasi untuk meneladani semangat dan dedikasi guru dalam menjalankan profesinya sebagai pendidik yang bermartabat dan profesional.

Berita Terkait

Windy Idol Belum Ditetapkan Tersangka, KPK ungkap Hal Ini
Pelaku Perampokan dan Pembunuhan Sopir Taksi Online Berhasil Terungkap
Kabar Baik! Pendaftaran Beasiswa Sawit 2025 Resmi Dibuka
Kabar Gembira untuk Para Lansia Jakarta: Pencairan Kartu Lansia Jakarta Tahap Kedua Dimulai Hari Ini
Ketegangan Meningkat: Pakistan dan India di Ambang Konflik Peperangan
Misa Pemakaman Paus Fransiskus Akan Digelar Hari Ini
Penghormatan Terhadap Paus Fransiskus Berakhir, Dihadiri Sekitar 250 Ribu Orang
Komunitas FPM Bali: Bersama, Berkarya, Berdampak

Berita Terkait

Saturday, 26 April 2025 - 16:57 WIB

Windy Idol Belum Ditetapkan Tersangka, KPK ungkap Hal Ini

Saturday, 26 April 2025 - 16:51 WIB

Pelaku Perampokan dan Pembunuhan Sopir Taksi Online Berhasil Terungkap

Saturday, 26 April 2025 - 16:45 WIB

Kabar Baik! Pendaftaran Beasiswa Sawit 2025 Resmi Dibuka

Saturday, 26 April 2025 - 16:34 WIB

Kabar Gembira untuk Para Lansia Jakarta: Pencairan Kartu Lansia Jakarta Tahap Kedua Dimulai Hari Ini

Saturday, 26 April 2025 - 13:09 WIB

Ketegangan Meningkat: Pakistan dan India di Ambang Konflik Peperangan

Berita Terbaru

Berita

Windy Idol Belum Ditetapkan Tersangka, KPK ungkap Hal Ini

Saturday, 26 Apr 2025 - 16:57 WIB

Pendaftaran Beasiswa Sawit 2025 Resmi Dibuka

Berita

Kabar Baik! Pendaftaran Beasiswa Sawit 2025 Resmi Dibuka

Saturday, 26 Apr 2025 - 16:45 WIB