Dapat Aduan dalam ‘Lapor Mas Wapres’ Gibran Rakabuming Raka Tebus Ijazah yang 2 Tahun Tertahan

- Redaksi

Wednesday, 20 November 2024 - 10:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Poster Lapor Mas Wapres (Dok. Ist)

Poster Lapor Mas Wapres (Dok. Ist)

Swarawarta.co.id – Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka telah membantu menyelesaikan masalah yang dihadapi sejumlah warga berkat adanya platform ‘Lapor Mas Wapres‘, termasuk menebus ijazah siswa sekolah swasta yang sempat ditahan selama dua tahun.

Kepala Kantor Komunikasi Kepresidenan, Hasan Nasbi, menjelaskan bahwa Gibran telah menangani dan menyelesaikan 20 keluhan warga yang dilaporkan ke ‘Lapor Mas Wapres’. Selain masalah ijazah, Gibran juga membantu warga yang sebelumnya tercoret dari Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS), sehingga mereka dapat kembali terdaftar dan menerima bantuan dari pemerintah.

“Persoalan penebusan ijazah terutama yang dari sekolah swasta yang ijazahnya sudah tertahan satu tahun, dua tahun belum bisa diselesaikan karena persoalan keuangan. Tadi diberikan bantuan langsung untuk penebusan ijazah oleh Bapak Wakil Presiden,” kata Hasan di Istana Wakil Presiden, Jakarta, Selasa (19/11).

“Dan hari ini juga sudah diserahkan langsung dan beliau kembali terdaftar di DTKS. Ada juga perwakilan dari Kementerian Sosial tadi yang hadir,” kata dia

Hasan menambahkan bahwa Gibran melakukan semua itu sebagai bagian dari arahan Presiden Prabowo Subianto, yang menginginkan agar layanan publik kepada masyarakat menjadi lebih mudah dan efektif.

Berita Terkait

Balita 2 Tahun di Sidoarjo Dilaporkan Hilang, Sepasang Sandalnya Ditemukan di Pinggir Sungai
Dua Remaja Terseret Ombak di Pantai Pulau Merah Banyuwangi, Satu Belum Ditemukan
Pengunjung Jatuh dari Wahana Ekstrem, Jatim Park Angkat Bicara
Pemkab Ponorogo Siapkan Pembangunan Pasar Induk Modern untuk Dongkrak PAD
Asnawi dan Ferarri Akan Tampil Bersama ASEAN All Stars Lawan Manchester United
Dikenakan Denda karena Mengundurkan Diri, Kasus Eksploitasi Karyawan Apotek di Ponorogo Jadi Sorotan
Dugaan Penggelapan Dana Program Makan Bergizi Gratis di Kalibata, Mitra Dapur Laporkan Yayasan MBN ke Polisi
Bocah 1,5 Tahun di Pandeglang Meninggal Dunia Terseret Arus Sungai Cikihiang

Berita Terkait

Saturday, 19 April 2025 - 09:34 WIB

Balita 2 Tahun di Sidoarjo Dilaporkan Hilang, Sepasang Sandalnya Ditemukan di Pinggir Sungai

Saturday, 19 April 2025 - 09:30 WIB

Dua Remaja Terseret Ombak di Pantai Pulau Merah Banyuwangi, Satu Belum Ditemukan

Saturday, 19 April 2025 - 09:27 WIB

Pengunjung Jatuh dari Wahana Ekstrem, Jatim Park Angkat Bicara

Saturday, 19 April 2025 - 09:24 WIB

Pemkab Ponorogo Siapkan Pembangunan Pasar Induk Modern untuk Dongkrak PAD

Saturday, 19 April 2025 - 09:18 WIB

Asnawi dan Ferarri Akan Tampil Bersama ASEAN All Stars Lawan Manchester United

Berita Terbaru

Cara Cek Nomor Axis di 2025 dengan Mudah

Teknologi

4 Cara Cek Nomor Axis di 2025 dengan Mudah dan Cepat

Saturday, 19 Apr 2025 - 11:23 WIB