Anies Baswedan Coblos di TPS 029 Lebak Bulus, Kode Jakarta Menyala

- Redaksi

Wednesday, 27 November 2024 - 09:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.idAnies Baswedan, mantan Gubernur DKI Jakarta, menyalurkan hak pilihnya dalam Pilkada 2024 di TPS 029 yang terletak di Lebak Bulus, Jakarta Selatan.

Anies datang ke TPS bersama sang istri dan kedua putranya, mengenakan pakaian yang serasi, dengan warna biru dongker dan coklat.

“Kita mengharapkan pada seluruh warga di Jakarta khususnya dan seluruh Indonesia. Mari kita manfaatkan kesempatan untuk menentukan kepemimpinan Pemerintah Daerah yang bisa membawa kemajuan kebahagiaan dan mudah-mudahan perubahan di wilayah kita masing-masing,” kata Anies di rumahnya.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sesampainya di lokasi pemungutan suara, mereka terlebih dahulu melakukan registrasi.

Beberapa saat setelah itu, nama Anies dan keluarganya dipanggil untuk mengambil surat suara dan menuju bilik suara yang telah disiapkan.

Baca Juga :  Penjual Bakso di Malang Bangun Jalan Desa dengan Uang Pribadi, Niatkan untuk Amal Jariyah

Anies menjadi orang terakhir yang memasuki bilik suara, setelah kedua putranya, Mikail Azis Baswedan dan Kaisar Baswedan, serta istrinya, Fery Farhari, yang lebih dulu menunaikan hak pilih mereka.

Setelah memilih, Anies mengembalikan surat suara ke dalam kotak yang disediakan.Sebagai tanda telah menunaikan kewajibannya, Anies menunjukkan gerakan tangan dengan tiga jari, sementara jari kelingkingnya berwarna biru tinta.

Tak lama setelah itu, Anies menyampaikan kata “menyala” saat ada warga yang bertanya apakah Jakarta akan menyala.”Menyala dong,” ucap Anies sambil menunjukkan jari kelingkingnya.

Berita Terkait

Pertamina Raih Penghargaan Tertinggi di Indonesia Green Award 2025 atas Komitmen Lingkungan
Mbak Ita dan Suami Izin dari Panggilan KPK, Terungkap Ini Alasannya
Evakuasi Banjir, Pria di Lampung Tewas Tersetrum Listrik
Ayah Pramugari Korban Kebakaran Glodok Plaza Berharap Mukjizat: Skenario Tuhan
Positif Narkoba, Pelaku Pembunuhan Satpam di Bogor Terungkap
Presiden Prabowo Subianto Ingin Infrastruktur Dipegang Swasta, AHY Beri Respon Tak Terduga
Dapat Serangan Siber, Bung Towel Lapor Polisi
Masih Dicari, Pramugari yang Hilang dalam Insiden Glodok Plaza Sempat Pamitan ke Orang Tua

Berita Terkait

Saturday, 18 January 2025 - 09:21 WIB

Pertamina Raih Penghargaan Tertinggi di Indonesia Green Award 2025 atas Komitmen Lingkungan

Saturday, 18 January 2025 - 09:10 WIB

Mbak Ita dan Suami Izin dari Panggilan KPK, Terungkap Ini Alasannya

Saturday, 18 January 2025 - 09:06 WIB

Evakuasi Banjir, Pria di Lampung Tewas Tersetrum Listrik

Saturday, 18 January 2025 - 08:53 WIB

Ayah Pramugari Korban Kebakaran Glodok Plaza Berharap Mukjizat: Skenario Tuhan

Saturday, 18 January 2025 - 08:34 WIB

Positif Narkoba, Pelaku Pembunuhan Satpam di Bogor Terungkap

Berita Terbaru

Cast film Lyora (Dok. Ist)

Entertainment

Lyora: Perjuangan Meraih Buah Hati dalam Film yang Menginspirasi

Saturday, 18 Jan 2025 - 09:16 WIB

Berita

Evakuasi Banjir, Pria di Lampung Tewas Tersetrum Listrik

Saturday, 18 Jan 2025 - 09:06 WIB