Puan Maharani: PDI Perjuangan Solid Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran

- Redaksi

Wednesday, 16 October 2024 - 16:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Potret Puan Maharani (Dok. Ist)

Potret Puan Maharani (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Ketua DPP PDI Perjuangan, Puan Maharani, menyatakan bahwa partainya mendukung penuh pemerintahan Presiden dan Wakil Presiden terpilih, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka.

“Kami solid mendukung pemerintahan yang akan datang dalam membangun Indonesia ke depan,” kata Puan di kompleks parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu.

Dia juga menanggapi isu yang menyebutkan adanya perbedaan pendapat di dalam PDIP terkait bergabung dalam kabinet pemerintahan Prabowo-Gibran.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“PDI Perjuangan Solid,” ujar Ketua DPR RI tersebut

Puan menambahkan bahwa PDIP akan masuk ke kabinet meskipun tidak ada kader partainya yang bertemu dengan Prabowo di Jalan Kertanegara, Jakarta Selatan, pada 14-15 Oktober 2024.

Baca Juga :  Heboh! Jukir di Medan Main Judi Online Pakai E-Parking, Begini Kata Bobby Nasution

Sebelumnya, sebanyak 49 tokoh, yang diusulkan sebagai calon menteri, diundang untuk bertemu Prabowo di kediamannya. Mereka terdiri dari politisi, akademisi, dan mantan menteri era Presiden Joko Widodo.

Kemudian, pada 15 Oktober, sekitar 59 calon wakil menteri dan calon kepala badan juga bertemu dengan Prabowo di tempat yang sama.

Beberapa dari mereka termasuk pesohor seperti Raffi Ahmad, Giring Ganesha, mantan atlet Taufik Hidayat, dan musisi Yovie Widianto.

Berita Terkait

Windy Idol Belum Ditetapkan Tersangka, KPK ungkap Hal Ini
Pelaku Perampokan dan Pembunuhan Sopir Taksi Online Berhasil Terungkap
Kabar Baik! Pendaftaran Beasiswa Sawit 2025 Resmi Dibuka
Kabar Gembira untuk Para Lansia Jakarta: Pencairan Kartu Lansia Jakarta Tahap Kedua Dimulai Hari Ini
Ketegangan Meningkat: Pakistan dan India di Ambang Konflik Peperangan
Misa Pemakaman Paus Fransiskus Akan Digelar Hari Ini
Penghormatan Terhadap Paus Fransiskus Berakhir, Dihadiri Sekitar 250 Ribu Orang
Komunitas FPM Bali: Bersama, Berkarya, Berdampak

Berita Terkait

Saturday, 26 April 2025 - 16:57 WIB

Windy Idol Belum Ditetapkan Tersangka, KPK ungkap Hal Ini

Saturday, 26 April 2025 - 16:51 WIB

Pelaku Perampokan dan Pembunuhan Sopir Taksi Online Berhasil Terungkap

Saturday, 26 April 2025 - 16:45 WIB

Kabar Baik! Pendaftaran Beasiswa Sawit 2025 Resmi Dibuka

Saturday, 26 April 2025 - 16:34 WIB

Kabar Gembira untuk Para Lansia Jakarta: Pencairan Kartu Lansia Jakarta Tahap Kedua Dimulai Hari Ini

Saturday, 26 April 2025 - 13:09 WIB

Ketegangan Meningkat: Pakistan dan India di Ambang Konflik Peperangan

Berita Terbaru

Berita

Windy Idol Belum Ditetapkan Tersangka, KPK ungkap Hal Ini

Saturday, 26 Apr 2025 - 16:57 WIB

Pendaftaran Beasiswa Sawit 2025 Resmi Dibuka

Berita

Kabar Baik! Pendaftaran Beasiswa Sawit 2025 Resmi Dibuka

Saturday, 26 Apr 2025 - 16:45 WIB