Miris, Bayi Laki-laki Ditemukan ditemukan di Dalam Kardus Bekas Minyak Goreng

- Redaksi

Monday, 21 October 2024 - 15:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi kaki bayi laki-laki
(Dok. Ist)

Ilustrasi kaki bayi laki-laki (Dok. Ist)

Swarawarta.co.id – Seorang bayi laki-laki berusia sekitar satu bulan ditemukan dibuang dalam kardus bekas minyak goreng di tepi jalan Pantai Indah Kapuk (PIK), Penjaringan, Jakarta Utara.

“Korban bayi laki-laki kurang lebih satu bulan,” kata Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Ade Ary Syam Indradi kepada wartawan, Senin, (21/10/2024)

Bayi tersebut sudah dievakuasi dan kini dalam penanganan yang lebih baik.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam rekaman yang beredar, terlihat kardus tersebut terletak di pinggir jalan.

Penemuan bayi itu dilakukan oleh petugas keamanan PIK saat sedang bertugas menyapu area sekitar. Ketika kardus diperiksa, mereka terkejut menemukan bayi di dalamnya.

“Awal kejadian saat saksi sedang menyapu area tempat umum, selanjutnya saksi membawa bayi tersebut ke RS Grand Family,” ujarnya

Baca Juga :  Kasus Naik ke Penyidikan, Vadel Badjideh Ngaku Tetap Optimis

Tidak ada tanda-tanda kekerasan pada tubuh bayi tersebut. Pihak kepolisian saat ini sedang menyelidiki kasus ini dan berusaha menemukan orang tua yang tega meninggalkan bayi tersebut.

“Dalam pemeriksaan tidak ditemukan tanda-tanda kekerasan pada bayi. Diduga bayi tersebut dibuang oleh orang tuanya. Kasus ditangani Polsek Penjaringan,” jelas dia

Berita Terkait

Tanding dengan Arab Saudi dan Jepang Berjalan Aman, Eric Thohir Harap Laga Bersama Bahrain dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026 Tetap Digelar di Indonesia
Ridwan Kamil dinilai Hina Janda, Susi Pudjiastuti Bilang Begini
Kalapas Waingapu Dicopot Usai Sering Hina dan Rendahkan Bawahan, Begini Nasibnya Sekarang
Gelar Kampanye Akbar, Supian Suri Janji Tuntaskan Persoalan di Depok
Terungkap, Ini Alasan Babe Haikal Tak Larang Penjualan Alkohol atau Minuman Keras
Timnas Indonesia Siap Berlaga di Piala AFF 2024: Jadwal dan Target Tinggi
Pasha Ungu Heran Anak Carebral Tak Dapat Bansos : Kami Bingung
Jeritan Ibu-ibu Usai Suaminya Terjerat Judi Online, Ada yang Masuk Bui hingga Cerai

Berita Terkait

Saturday, 23 November 2024 - 09:19 WIB

Tanding dengan Arab Saudi dan Jepang Berjalan Aman, Eric Thohir Harap Laga Bersama Bahrain dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026 Tetap Digelar di Indonesia

Saturday, 23 November 2024 - 09:14 WIB

Ridwan Kamil dinilai Hina Janda, Susi Pudjiastuti Bilang Begini

Saturday, 23 November 2024 - 09:05 WIB

Kalapas Waingapu Dicopot Usai Sering Hina dan Rendahkan Bawahan, Begini Nasibnya Sekarang

Saturday, 23 November 2024 - 09:01 WIB

Gelar Kampanye Akbar, Supian Suri Janji Tuntaskan Persoalan di Depok

Saturday, 23 November 2024 - 08:55 WIB

Terungkap, Ini Alasan Babe Haikal Tak Larang Penjualan Alkohol atau Minuman Keras

Berita Terbaru

Ridwan Kamil
(Dok. ist)

Berita Terbaru

Ridwan Kamil dinilai Hina Janda, Susi Pudjiastuti Bilang Begini

Saturday, 23 Nov 2024 - 09:14 WIB

Supian Suri 
(Dok. Ist)

Berita Terbaru

Gelar Kampanye Akbar, Supian Suri Janji Tuntaskan Persoalan di Depok

Saturday, 23 Nov 2024 - 09:01 WIB