Jelang Pelantikan, Sekjen Gerindra Sebut Ada PDIP dalam Kabinet Prabowo Gibran

- Redaksi

Thursday, 10 October 2024 - 09:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekjen Gerindra Ahmad Muzani 
(Dok. Ist)

Sekjen Gerindra Ahmad Muzani (Dok. Ist)

Swarawarta.co.idAhmad Muzani, Sekjen Gerindra, mengumumkan bahwa jika partai PDIP bergabung dengan koalisi pemerintahan yang dipimpin oleh Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming pada periode 2024-2029, maka mereka akan mendapatkan jatah dalam kabinet.

“Insyaallah ada,” kata Muzani di kompleks parlemen saat ditanya soal jatah calon menteri dari PDIP di dalam kabinet Prabowo Gibran, Jakarta, Rabu (9/10).

Namun, Muzani belum memberitahu nama atau posisi kementerian yang akan diberikan kepada mereka.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada kesempatan itu, Muzani juga mengonfirmasi bahwa Prabowo sudah memanggil beberapa nama menterinya untuk diumumkan pada tanggal 21 Oktober, setelah pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih pada tanggal 20 Oktober 2024.

Baca Juga :  Sepi Orderan, Peternak dan Pengepul Susu Sapi di Boyolali Buang 50 Ribu Liter Susu di TPA

“Orang dan nomenklatur sudah mulai disusun dan bahkan sudah mulai ada yang dipanggil. Tapi enggak termasuk gua ya,” katanya.

Selain menteri asal PDIP, Muzani juga menjelaskan bahwa beberapa menteri dari kabinet saat ini yang dipimpin oleh Presiden Jokowi diperkirakan akan kembali menjabat, meskipun dia tidak mau menyebutkan namanya. Salah satu dari mereka adalah Pratikno, yang saat ini menjabat sebagai Menteri Sekretaris Negara di pemerintahan Jokowi.

“Kan Pak Prabowo udah ngomong nama-nama yang, nama-nama dari kabinet Pak Jokowi yang bagus-bagus akan dipakai untuk membantu beliau. Jadi, ya nama yang dianggap bagus dan masih cukup fit dipakai,” katanya.

Berita Terkait

Tanpa Ampun, Pemerintah Blokir Rekening Terindikasi Judi Online
Sempat Koma, Seorang Siswa SD Subang Meninggal Dunia Usai Sebelumnya Dibully Kakak Kelas
Pantai Sanglen Yogyakarta Jadi Sorotan, Ada Apa Sebenarnya?
PJ Gubernur Jabar Ungkap Pemicu Banjir Dayeuhkolot, Ini Katanya
KPK Sita Amplop Serangan Fajar Milik Gubernur Bengkulu, Segini Isinya
Heboh Siswa SD di Lumajang Buktikan Sapi Makan Martabak, Guru Beri Uang Rp 1 Juta
Masuk Masa Tenang, Ridwan Kamil Pilih Lakukan Hal Ini
Diguyur Hujan Deras, 4 Orang di Padang Tewas Tertimbun Longsor

Berita Terkait

Tuesday, 26 November 2024 - 09:42 WIB

Tanpa Ampun, Pemerintah Blokir Rekening Terindikasi Judi Online

Tuesday, 26 November 2024 - 09:34 WIB

Sempat Koma, Seorang Siswa SD Subang Meninggal Dunia Usai Sebelumnya Dibully Kakak Kelas

Tuesday, 26 November 2024 - 09:26 WIB

Pantai Sanglen Yogyakarta Jadi Sorotan, Ada Apa Sebenarnya?

Tuesday, 26 November 2024 - 09:18 WIB

PJ Gubernur Jabar Ungkap Pemicu Banjir Dayeuhkolot, Ini Katanya

Tuesday, 26 November 2024 - 09:08 WIB

KPK Sita Amplop Serangan Fajar Milik Gubernur Bengkulu, Segini Isinya

Berita Terbaru

Perbedaan Tunangan dan Lamaran yang Perlu Anda Ketahui

Lifestyle

Perbedaan Tunangan dan Lamaran yang Perlu Anda Ketahui

Saturday, 18 Jan 2025 - 17:14 WIB

Cara Menemukan HP yang Hilang

Teknologi

6 Cara Menemukan HP yang Hilang dengan Mudah dan Cepat

Saturday, 18 Jan 2025 - 16:35 WIB