Anies Baswedan Siap Hadiri Pelantikan Prabowo Gibran 20 Oktober Mendatang: Kalau Ada Undangannya

- Redaksi

Thursday, 10 October 2024 - 09:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anies Baswedan 
(Dok. Ist)

Anies Baswedan (Dok. Ist)

Swarawarta.co.id – Dalam sebuah pernyataan resmi, Juru Bicara eks Gubernur Jakarta Anies Baswedan Angga Putra Fidrian menegaskan bahwa jika diundang Anies akan menghadiri pelantikan Prabowo-Gibran  sebagai presiden dan wakil presiden di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta pada tanggal 20 Oktober 2024.

“Tentu, kalau ada undangannya akan hadir,” kata Angga dilansir dari CNNIndonesia, Kamis (10/10).

Sebelumnya, Anies juga telah hadir dalam acara penetapan Prabowo-Gibran sebagai presiden dan wakil presiden terpilih di Kantor KPU pada bulan April 2024 lalu.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Namun, hingga saat ini Anies belum menerima undangan resmi dari pihak MPR terkait pelantikan Prabowo-Gibran.

“Sejauh ini belum ada undangan yang masuk,” lanjutnya

Baca Juga :  Heboh ART Meninggal Telanjang di Dalam Toren, Kini Muncul Teka-teki Baru

Ketua MPR RI Ahmad Muzani pada kesempatan terpisah mengatakan bahwa seluruh kontestan Pilpres 2024 juga akan diundang dalam acara itu.

Keputusan tersebut diambil berdasarkan hasil rapat pimpinan MPR RI terkait pelantikan presiden dan wakil presiden.

“Pimpinan MPR baru menyetujui bahwa mereka semuanya akan kita undang dalam acara pelantikan dan kami akan segera menyampaikan undangan kepada beliau-beliau,” kata Muzani di Kompleks Parlemen, Jakarta, Rabu (9/10).

Pelantikan sendiri akan diadakan di Gedung DPR/MPR dan hadir di sana juga akan Presiden Jokowi dan Wakil Presiden Ma’ruf Amin.

Selain itu, acara pelantikan juga akan dihadiri oleh para presiden dan wakil presiden terdahulu seperti Megawati Soekarnoputri, Susilo Bambang Yudhoyono, Jusuf Kalla, Boediono, dan Try Soetrisno.

Berita Terkait

Tanpa Ampun, Pemerintah Blokir Rekening Terindikasi Judi Online
Sempat Koma, Seorang Siswa SD Subang Meninggal Dunia Usai Sebelumnya Dibully Kakak Kelas
Pantai Sanglen Yogyakarta Jadi Sorotan, Ada Apa Sebenarnya?
PJ Gubernur Jabar Ungkap Pemicu Banjir Dayeuhkolot, Ini Katanya
KPK Sita Amplop Serangan Fajar Milik Gubernur Bengkulu, Segini Isinya
Heboh Siswa SD di Lumajang Buktikan Sapi Makan Martabak, Guru Beri Uang Rp 1 Juta
Masuk Masa Tenang, Ridwan Kamil Pilih Lakukan Hal Ini
Diguyur Hujan Deras, 4 Orang di Padang Tewas Tertimbun Longsor

Berita Terkait

Tuesday, 26 November 2024 - 09:42 WIB

Tanpa Ampun, Pemerintah Blokir Rekening Terindikasi Judi Online

Tuesday, 26 November 2024 - 09:34 WIB

Sempat Koma, Seorang Siswa SD Subang Meninggal Dunia Usai Sebelumnya Dibully Kakak Kelas

Tuesday, 26 November 2024 - 09:26 WIB

Pantai Sanglen Yogyakarta Jadi Sorotan, Ada Apa Sebenarnya?

Tuesday, 26 November 2024 - 09:18 WIB

PJ Gubernur Jabar Ungkap Pemicu Banjir Dayeuhkolot, Ini Katanya

Tuesday, 26 November 2024 - 09:08 WIB

KPK Sita Amplop Serangan Fajar Milik Gubernur Bengkulu, Segini Isinya

Berita Terbaru

Perbedaan Tunangan dan Lamaran yang Perlu Anda Ketahui

Lifestyle

Perbedaan Tunangan dan Lamaran yang Perlu Anda Ketahui

Saturday, 18 Jan 2025 - 17:14 WIB

Cara Menemukan HP yang Hilang

Teknologi

6 Cara Menemukan HP yang Hilang dengan Mudah dan Cepat

Saturday, 18 Jan 2025 - 16:35 WIB