Ustadz Hanan Attaki : Cara Mengobati Lelah Jiwa

- Redaksi

Friday, 13 September 2024 - 16:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sebagai seorang manusia biasa, kita mungkin sering merasakan lelah yang berlebihan, baik itu lelah secara fisik maupun hati.

 

Namun terkadang walau sudah istirahat secara cukup lelah tersebut tidak kunjung menghilang, lantas hal ini kadang membuat kita bingung dan merasa masih kurang istirahat.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

 

Padahal bisa jadi saat itu kita bukan sedang merasakan lelah fisik melainkan lelah hati. Perlu diketahui cara mengobati lelah fisik dan lelah hati itu berbeda.

 

Ustadz hanan ataki menjelaskan bahwa cara mengobati lelah fisik dan lelah hati itu berbeda, bila lelah fisik kita bisa mengobati dengan istirahat atau berekreasi, namun bila lelah hati itu berasal dari roh, yang asalnya dari langit oleh karena itu barus di obati di langit juga.

Baca Juga :  Jenazah Bugil Tanpa Kepala Ditemukan di Pantai Sumenep, Jenis Kelamin Belum Diketahui

 

“Tetapi kalau roh kita, jiwa kita itu ditiupkan oleh Allah SWT asalnya dari langit, sehingga kalau ia merasa sakit atau terganggu maka obatnya ada di langit,” tukasnya.

 

Ustadz Hanan Ataki juga mengatakan bahwa lelah hati bisa diobati dengan dzikirullah dan perbanyak mengigat Allah SWT.

 

“Cara ngobatin hati kita adalah dengan dzikrullah mengingat Allah SWT, karena jiwa kita itu, roh kita itu asalnya dari langit, beda sama jasad kita, fisik kita,” ucap Ustadz Hanan Attaki.

 

Dalam kajian ini, Ustadz Hanan Ataki juga menceritakan sebuah kisah saat Baginda Nabi Muhammad SAW merasakan lelah hati.

 

Saat itu Nabi Muhammad SAW pulang ke rumah dalam keadaan sangat lelah. Khadijah, istri tercinta beliau, menyambutnya dengan hangat. Ia menyiapkan air hangat untuk mandi, makanan untuk dimakan, dan waktu untuk bercerita.

Baca Juga :  Bansos Membeludak Jelang Pilpres 2024, Begini Kata Jokowi

 

Setelah berbincang dengan Khadijah, Nabi Muhammad SAW tertidur. Beliau berharap tidur akan menghilangkan kelelahannya, namun Allah SWT memiliki rencana lain.

 

“Allah tahu nabi butuh istirahat, tidur untuk bisa merecovery, cape secara fisik, tetapi nabi juga butuh sesuatu yang menyembuhkan cape batin, perasaan dan pikiran beliau” ucap Ust. Hanan Attaki.

 

Ustadz Hanan Attaki pun melanjutkan kajian nya tentang bagaimana cara mengatasi lelah hati. Ia menyebutkan bahwa lelah hati bisa diobati dengan bangun di malam hari.

“Keutamaan dari tahajud itu adalah, tahajud adalah obat dari lelahnya jiwa, tahajud adalah recovery batin, tahajud adalah obat hati dan penenang pikiran apabila dilakukan dengan sungguh-sungguh,” Kata Ustadz Hanan Attaki.

Baca Juga :  Dukung Ketahanan Pangan, Polisi di Ngebel Bantu Warga Tanam Padi

 

“Seseorang memang membutuhkan tidur untuk mengembalikan stamina atas lelah fisiknya, tetapi bukan hanya lelah fisik nabi juga merasakan lelah hatinya,” tambah Ust. Hanan Attaki

 

 

Setelah itu Ustadz Hanan Attaki pun memberi pesan singkat untuk orang-orang yang merasakan lelah hati.

 

“Bangunlah di malam hari maka Allah SWT akan mengobati luka di hati kita, seperti obat yang bisa menyembuhkan luka di fisik kita,” pesannya.

Penulis : Pipit Adila Wati, Siswi Magang, SMAN 1 Ponorogo.

Berita Terkait

Balita 2 Tahun di Sidoarjo Dilaporkan Hilang, Sepasang Sandalnya Ditemukan di Pinggir Sungai
Dua Remaja Terseret Ombak di Pantai Pulau Merah Banyuwangi, Satu Belum Ditemukan
Pengunjung Jatuh dari Wahana Ekstrem, Jatim Park Angkat Bicara
Pemkab Ponorogo Siapkan Pembangunan Pasar Induk Modern untuk Dongkrak PAD
Asnawi dan Ferarri Akan Tampil Bersama ASEAN All Stars Lawan Manchester United
Dikenakan Denda karena Mengundurkan Diri, Kasus Eksploitasi Karyawan Apotek di Ponorogo Jadi Sorotan
Dugaan Penggelapan Dana Program Makan Bergizi Gratis di Kalibata, Mitra Dapur Laporkan Yayasan MBN ke Polisi
Bocah 1,5 Tahun di Pandeglang Meninggal Dunia Terseret Arus Sungai Cikihiang

Berita Terkait

Saturday, 19 April 2025 - 09:34 WIB

Balita 2 Tahun di Sidoarjo Dilaporkan Hilang, Sepasang Sandalnya Ditemukan di Pinggir Sungai

Saturday, 19 April 2025 - 09:30 WIB

Dua Remaja Terseret Ombak di Pantai Pulau Merah Banyuwangi, Satu Belum Ditemukan

Saturday, 19 April 2025 - 09:27 WIB

Pengunjung Jatuh dari Wahana Ekstrem, Jatim Park Angkat Bicara

Saturday, 19 April 2025 - 09:24 WIB

Pemkab Ponorogo Siapkan Pembangunan Pasar Induk Modern untuk Dongkrak PAD

Saturday, 19 April 2025 - 09:18 WIB

Asnawi dan Ferarri Akan Tampil Bersama ASEAN All Stars Lawan Manchester United

Berita Terbaru

Cara Cek Nomor Axis di 2025 dengan Mudah

Teknologi

4 Cara Cek Nomor Axis di 2025 dengan Mudah dan Cepat

Saturday, 19 Apr 2025 - 11:23 WIB