Bakal Duel di Pilkada Jateng, Andika : Perang Ide

- Redaksi

Monday, 2 September 2024 - 09:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Andika Prakasa
(Dok. Ist)

Andika Prakasa (Dok. Ist)

Swarawarta.co.id – Andika Perkasa, calon gubernur Jawa Tengah 2024 yang diusung oleh PDIP, memberikan tanggapan mengenai ramainya istilah ‘perang bintang’ dalam Pilgub Jateng 2024.

Menurutnya, istilah yang lebih tepat untuk menggambarkan Pilgub tersebut adalah ‘perang ide’.

“Saya merasa bahwa apa yang akan dilakukan oleh saya dan Mas Hendi, kemudian Mas Luthfi dan Gus Yasin, pasti yang terbaik,” kata Andika di Almamater Coffee, Kota Solo, seperti dilansir detikJateng, Minggu (1/9/2024).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami berdua juga pasti punya keinginan membawa Jawa Tengah lebih maju, sama juga dengan Mas Luthfi dengan Gus Yasin,” sambungnya.

Sebelumnya, istilah ‘perang bintang’ menjadi perbincangan setelah mantan Panglima TNI dengan pangkat jenderal bintang empat, Andika Perkasa, akan berhadapan dengan Ahmad Luthfi, mantan Kapolda Jawa Tengah yang memiliki pangkat jenderal bintang tiga.

Baca Juga :  Ilmu Mawaris:Pengertian, Sumber Hukum, dan Rukunnya

“Perang ini adalah perang ide, saya tidak melihatnya sebagai perang bintang. Dan itu yang diperlukan oleh masyarakat Jawa Tengah. Menurut saya bagus, karena ada pilihan, minimal untuk masyarakat Jawa Tengah dan juga Kota Solo,” ujar Andika.

Andika menegaskan bahwa Pilgub Jateng 2024 bukan sekadar adu pangkat, tetapi lebih pada adu gagasan.

Berita Terkait

Belajar dari Glodok Plaza, Damkar Sarankan Gedung Punya Sertifikasi
Gunakan Skema Ponzi, Polisi Berhasil Ringkus Pelaku Arisan Bodong
Ziarah ke Makam Kiai Ageng Muhammad Besari: Tradisi, Silaturahmi, dan Nilai Sejarah di Ponorogo
Badan Bank Tanah Siapkan 11 Lokasi untuk Dukung Dapur Makan Bergizi di Indonesia
Masyarakat Gaza Bersukacita, Gencatan Senjata Bawa Harapan Baru
TikTok di Ambang Penutupan di AS, Jutaan Pengguna Terancam Kehilangan Akses
Pertamina Raih Penghargaan Tertinggi di Indonesia Green Award 2025 atas Komitmen Lingkungan
Mbak Ita dan Suami Izin dari Panggilan KPK, Terungkap Ini Alasannya

Berita Terkait

Saturday, 18 January 2025 - 16:44 WIB

Belajar dari Glodok Plaza, Damkar Sarankan Gedung Punya Sertifikasi

Saturday, 18 January 2025 - 16:37 WIB

Gunakan Skema Ponzi, Polisi Berhasil Ringkus Pelaku Arisan Bodong

Saturday, 18 January 2025 - 16:19 WIB

Ziarah ke Makam Kiai Ageng Muhammad Besari: Tradisi, Silaturahmi, dan Nilai Sejarah di Ponorogo

Saturday, 18 January 2025 - 14:29 WIB

Masyarakat Gaza Bersukacita, Gencatan Senjata Bawa Harapan Baru

Saturday, 18 January 2025 - 14:13 WIB

TikTok di Ambang Penutupan di AS, Jutaan Pengguna Terancam Kehilangan Akses

Berita Terbaru

Perbedaan Tunangan dan Lamaran yang Perlu Anda Ketahui

Lifestyle

Perbedaan Tunangan dan Lamaran yang Perlu Anda Ketahui

Saturday, 18 Jan 2025 - 17:14 WIB

Cara Menemukan HP yang Hilang

Teknologi

6 Cara Menemukan HP yang Hilang dengan Mudah dan Cepat

Saturday, 18 Jan 2025 - 16:35 WIB