2 Bocah di Magetan Tenggelam saat Berenang, Begini Kronologi Lengkapnya!

- Redaksi

Wednesday, 4 September 2024 - 09:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bocah di Magetan Tenggelam saat berenang (Dok. Ist)

Bocah di Magetan Tenggelam saat berenang (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Dua anak dari Desa Ngiliran, Panekan, Magetan mengalami tenggelam di kolam sumber air desa.

Salah satu anak, Salhilmi Furqon Algifahri (7 tahun), ditemukan meninggal dunia, sementara yang selamat, Raka Mahdika (8 tahun), kini sedang dirawat di RSUD dr Sayidiman Magetan.

Menurut Kapolsek Panekan, AKP Iin Pelangi, insiden ini terjadi sekitar pukul 15.00 WIB. Warga yang melihat kejadian tersebut segera berteriak meminta bantuan. Saat ditemukan, kedua anak tersebut sudah dalam posisi tengkurap di air.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Betul ada insiden dua anak tenggelam saat bermain dan berenang di sumber air Desa setempat. Satu ditemukan sudah meninggal dunia dan satu masih dibawa ke RS untuk perawatan,” ujar Kapolsek Panekan AKP Iin Pelangi saat dikonfirmasi awak media, Selasa (3/4)

Baca Juga :  Ribuan Benih Lobster Gagal Diselundupkan dari Banyuwangi, Ini Faktanya!

Iin menjelaskan bahwa Raka, yang selamat, sudah sadar dan sedang mendapatkan perawatan di rumah sakit.

Ia juga mengingatkan orang tua untuk selalu mengawasi anak-anak mereka, terutama yang masih kecil, agar kejadian serupa tidak terulang.

“Kita imbau masyarakat untuk mengawasi anak-anaknya utamanya yang masih kecil,” tandas Iin.

Berita Terkait

Meutya Hafid: Kominfo Tetap Tegas Tutup Situs Judi Meski Digugat
Gunung Ibu di Halmahera Barat Erupsi, Keluarkan Lava Pijar dan Kolom Abu
Mega Aulia Menangis: “Tolong Jangan Tayangkan Lagi Sinetron Saya”
Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya
Penjualan iPhone di China Anjlok, Huawei Sukses Pikat Konsumen dengan Diskon Besar
Dugaan Penyalahgunaan Dana BOS di SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejaksaan Sita 10 Kendaraan
Praperadilan Tom Lembong Berlangsung: Tidak Dijelaskan Apa Masalahnya
Makin Merebak, Bareskrim Tetapkan 734 Orang jadi Tersangka dalam 619 Kasus Judi Online

Berita Terkait

Friday, 22 November 2024 - 05:10 WIB

Meutya Hafid: Kominfo Tetap Tegas Tutup Situs Judi Meski Digugat

Friday, 22 November 2024 - 05:05 WIB

Gunung Ibu di Halmahera Barat Erupsi, Keluarkan Lava Pijar dan Kolom Abu

Thursday, 21 November 2024 - 19:54 WIB

Mega Aulia Menangis: “Tolong Jangan Tayangkan Lagi Sinetron Saya”

Thursday, 21 November 2024 - 19:47 WIB

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 November 2024 - 17:11 WIB

Penjualan iPhone di China Anjlok, Huawei Sukses Pikat Konsumen dengan Diskon Besar

Berita Terbaru

Potret Nissa Sabyan dan Ayus (Dok.ist)

Berita

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 Nov 2024 - 19:47 WIB