Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026, Timnas Indonesia Peroleh Sponsor Sebesar Rp 80 Miliar

- Redaksi

Saturday, 24 August 2024 - 13:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Potret Timnas Indonesia (Dok. Ist)

Potret Timnas Indonesia (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – PSSI telah menerima Rp80 miliar dari Bank Mandiri sebagai sponsor untuk Timnas Indonesia.

Dana ini akan digunakan untuk semua level tim nasional, termasuk tim senior dan junior pria serta tim senior dan junior perempuan.

Baca Juga: Timnas Indonesia Melaju ke Babak Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Setelah Menang 2-0 Atas Filipina

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bank Mandiri, yang dipimpin oleh Direktur Utama Darmawan Junaidi, telah melakukan Signing Ceremony dengan PSSI di Auditorium Plaza Mandiri, Jakarta, pada Jumat (23/8/2024).

Darmawan mengungkapkan bahwa Bank Mandiri memilih untuk menjadi sponsor karena sepak bola Indonesia memiliki prospek yang besar baik di tingkat senior maupun junior.

Baca Juga :  Jadwal Timnas Futsal Indonesia di Piala AFF Futsal 2024, Ini Pemain Andalannya

“Untuk tahap pertama kita memberikan Rp 80 miliar rupiah kepada Timnas Indonesia, kepada PSSI yang akan digunakan untuk semua level timnas, mulai dari putra senior, junior, putri senior, junior, semuanya,” tutur Darmawan.

“Itu nanti yang akan diberikan oleh Mandiri, tapi pasti Mandiri sudah melihat manfaat dengan keberadaan Mandiri di dalam setiap pertandingan timnas PSSI itu akan meningkatkan branding Mandiri,” Sambungnya.

Darmawan juga menambahkan bahwa sepak bola sangat populer di Indonesia, dengan sekitar 70-80% penduduk menyukai olahraga ini.

Oleh karena itu, Bank Mandiri melihat kesempatan besar untuk mendukung tim nasional dan memajukan sepak bola Indonesia ke depan.

Penggalangan dana ini akan berlangsung selama tiga tahun, dengan evaluasi setiap tahun untuk memastikan efektivitas dan manfaatnya.

Baca Juga :  Terungkap, Ini Alasan Bulog Targetkan 1,2 Juta Ton Beras Impor Sebelum Bulan September

Baca Juga; Timnas Indonesia Dibekuk Irak 0-2 di Laga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Dengan dukungan Bank Mandiri, PSSI berharap dapat meningkatkan kualitas tim nasional dan memajukan sepak bola Indonesia secara keseluruhan

Berita Terkait

Brebes Dilanda Fenomena Tanah Bergerak, Kemensos Kirim Bantuan
SMP Katolik di Ponorogo Gelar Ibadah Arwah guna Kenang Arwah Paus Fransiskus
Presiden Prabowo Subianto Bakal Kirim Perwakilan untuk Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus
Hakim Eko Aryanto yang Tangani Harvey Moeis Dimutasi ke PN Sidoarjo
Tawuran Pelajar Pecah di Jatinegara, 20 Remaja Diamankan Polisi
Hari Raya Galungan 2025: Jadwal Lengkap dan Makna Mendalam Bagi Umat Hindu
Santri Ponpes Metal Diculik, Polisi Tangkap 7 Pelaku di Gresik
Kasus Suap Proyek di OKU, KPK Geledah Kantor Dinas di Lampung Tengah

Berita Terkait

Wednesday, 23 April 2025 - 10:49 WIB

Brebes Dilanda Fenomena Tanah Bergerak, Kemensos Kirim Bantuan

Wednesday, 23 April 2025 - 10:45 WIB

SMP Katolik di Ponorogo Gelar Ibadah Arwah guna Kenang Arwah Paus Fransiskus

Wednesday, 23 April 2025 - 10:41 WIB

Presiden Prabowo Subianto Bakal Kirim Perwakilan untuk Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus

Wednesday, 23 April 2025 - 10:38 WIB

Hakim Eko Aryanto yang Tangani Harvey Moeis Dimutasi ke PN Sidoarjo

Wednesday, 23 April 2025 - 10:35 WIB

Tawuran Pelajar Pecah di Jatinegara, 20 Remaja Diamankan Polisi

Berita Terbaru

Berita

Brebes Dilanda Fenomena Tanah Bergerak, Kemensos Kirim Bantuan

Wednesday, 23 Apr 2025 - 10:49 WIB

Berita

Tawuran Pelajar Pecah di Jatinegara, 20 Remaja Diamankan Polisi

Wednesday, 23 Apr 2025 - 10:35 WIB