Berenang di Kali Ciliwung, Seorang Anak ditemukan Tewas

- Redaksi

Saturday, 10 August 2024 - 05:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bocah tewas tenggelam di kali Ciliwung 
(Dok. Ist)

Bocah tewas tenggelam di kali Ciliwung (Dok. Ist)

Swarawarta.co.id – Seorang anak berusia 7 tahun dengan nama inisial AAB telah meninggal dunia setelah tenggelam saat berenang bersama temannya di Kali Ciliwung yang berada di Tanjung Barat, Jagakarsa, Jakarta Selatan.

“Tidak ada keterangan tentang posisi penemuannya dari tim di lapangan, informasinya hanya seperti itu sudah ditemukan kondisi meninggal dunia,” kata Medkom BPBD DKI Jakarta, Sabtu (10/8/2024).

Korban dikabarkan telah tenggelam pada Jumat (9/8) sekitar pukul 17.00 WIB, di daerah Jl. Buni 1 RT 9 RW 1 Kelurahan Tanjung Barat Kecamatan Jagakarsa Jaksel.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Korban bersama 2 orang temannya sedang berenang di Kali Ciliwung. Dua anak selamat dan 1 orang tenggelam,” katanya

Baca Juga :  Ketua DPD Sebut Makan Siang Gratis menjadi Kunci Kualitas SDM

BPBD DKI Jakarta telah dilaporkan mengenai kejadian tersebut dan membentuk tim pencarian gabungan yang terdiri dari BPBD, Damkar, Satpol PP, PPSU, personel Kelurahan, Koramil dan Polsek, serta warga sekitar.

Tim gabungan tersebut menyisir area sekitar untuk mencari korban. Setelah beberapa waktu, tim gabungan berhasil menemukan jasad korban pada sekitar pukul 20.10 WIB dalam kondisi tidak bernyawa.

Korban yang ditemukan mengenakan baju abu-abu kemudian diserahkan kepada pihak keluarga oleh petugas gabungan.

“Korban sudah ditemukan dan langsung dibawa ke rumah duka untuk kemudian dimakamkan esok pagi,” katanya

Berita Terkait

Jadwal Lengkap Piala Sudirman 2025: Indonesia Siap Menurukan Skuad Terbaiknya
Bansos April 2025 Cair! Ini Cara Cek PKH dan BPNT Secara Online dan Offline
Bayi Laki-laki Ditemukan di Sawah Madiun, Diduga Dibuang Orang Tuanya
Bupati Ponorogo Gelar Beauty Kontes untuk Uji Kinerja Kepala Dinas
Satreskrim Polres Probolinggo Ungkap Kasus Pupuk Ilegal, Satu Orang Jadi Tersangka
Kejagung Geledah Tiga Lokasi Terkait Suap Putusan Lepas Kasus Ekspor CPO
Gubernur Dedi Mulyadi: Cabut Izin dan Gelar Dokter Pelaku Pelecehan Pasien di Garut
vivo V50 Lite Siap Rilis di Indonesia 17 April, Tawarkan Baterai Jumbo dalam Bodi Tipis

Berita Terkait

Wednesday, 16 April 2025 - 11:25 WIB

Jadwal Lengkap Piala Sudirman 2025: Indonesia Siap Menurukan Skuad Terbaiknya

Wednesday, 16 April 2025 - 09:50 WIB

Bansos April 2025 Cair! Ini Cara Cek PKH dan BPNT Secara Online dan Offline

Wednesday, 16 April 2025 - 09:48 WIB

Bayi Laki-laki Ditemukan di Sawah Madiun, Diduga Dibuang Orang Tuanya

Wednesday, 16 April 2025 - 09:43 WIB

Bupati Ponorogo Gelar Beauty Kontes untuk Uji Kinerja Kepala Dinas

Wednesday, 16 April 2025 - 09:38 WIB

Satreskrim Polres Probolinggo Ungkap Kasus Pupuk Ilegal, Satu Orang Jadi Tersangka

Berita Terbaru