Viral! Pria di Lampung Gelar Pesta Perceraian Bak Pernikahan, Apa Alasannya

- Redaksi

Wednesday, 17 July 2024 - 10:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kemeriahan pesta Perceraian (Dok. Ist)

Kemeriahan pesta Perceraian (Dok. Ist)

 

SwaraWarta.co.id Seorang pria di Pringsewu, Lampung, mengadakan pesta meriah untuk merayakan perceraiannya. Acara ini menjadi viral setelah diunggah oleh akun TikTok @matirassaaa.

Baca Juga:Yasmine Layangkan Gugatan Cerai, Pengacara Sebut Bukan Sepenuhnya Salah Aditya Zoni

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam video yang diunggah, terlihat suasana pesta yang mirip dengan acara pernikahan, lengkap dengan panggung hiburan, tenda, meja, dan kursi yang dihias dengan kain.

Pemilik akun TikTok tersebut menulis, “Menghadiri acara nikahan❎ menghadap acara perceraian✅.”

Video berdurasi 17 detik itu menunjukkan ibu-ibu yang asyik bernyanyi di atas panggung. Pengunggah video menyebut bahwa pria ini sengaja mengadakan pesta khusus untuk merayakan perceraiannya.

Baca Juga :  Peluncuran Desain Baru Paspor Indonesia: Perpaduan Identitas Budaya dan Fitur Keamanan Tinggi

Verda Septiana, yang mengunggah video tersebut, menceritakan bahwa dia hadir sebagai teman pria yang bercerai.

“Kurang tahu jelasnya kenapa (gelar acara heboh). Nikah juga mewah dan cerai mewah juga,” kata Verda kepada Wolipop.

Baca Juga: Oki Setiana Dewi Hingga Shindy Putri Beri Kesaksian dalam Sidang Cerai Ria Ricis

Wanita yang akrab disapa Vee ini menuturkan bahwa acara tersebut digelar pada 14 Juli 2024 di Pringsewu, Lampung. Vee juga mengaku baru pertama kali menghadiri pesta perayaan perceraian seperti ini.

Berita Terkait

Berdasarkan Dimensi Kepribadian The Big Five Model Of Personality. Dimensi Kepribadian Apa Yang Harus Dimiliki Oleh UMKM Untuk Membangun Relasi
Karakteristik Dari Elemen-Elemen Lingkungan Berpengaruh Terhadap Tingkat Ketidakpastian Yang Dihadapi Oleh Suatu Organisasi
Rancanglah Sebuah Email Korespondensi Bisnis yang Memuat: Ppening, Body dan Closing
Inspiratif! Kisah Sukses Rega Satria Nugraha, dari Kuli Bangunan Kini Jadi Influencer Beromzet Puluhan Juta Rupiah
Modal Kecil, Untung Besar: Ide Bisnis Menjanjikan untuk Pemula di Era Digital
Manfaat AI dalam Sektor Ekonomi
Maksimalkan Potensi Penghasilan dari Media Sosial, 7 Strategi Sukses yang Harus Anda Coba
Mengenal Istilah Digital Marketing Agar Kalian Tidak Bingung

Berita Terkait

Tuesday, 12 November 2024 - 09:22 WIB

Berdasarkan Dimensi Kepribadian The Big Five Model Of Personality. Dimensi Kepribadian Apa Yang Harus Dimiliki Oleh UMKM Untuk Membangun Relasi

Tuesday, 12 November 2024 - 08:53 WIB

Karakteristik Dari Elemen-Elemen Lingkungan Berpengaruh Terhadap Tingkat Ketidakpastian Yang Dihadapi Oleh Suatu Organisasi

Monday, 11 November 2024 - 09:41 WIB

Rancanglah Sebuah Email Korespondensi Bisnis yang Memuat: Ppening, Body dan Closing

Tuesday, 5 November 2024 - 12:55 WIB

Inspiratif! Kisah Sukses Rega Satria Nugraha, dari Kuli Bangunan Kini Jadi Influencer Beromzet Puluhan Juta Rupiah

Saturday, 2 November 2024 - 10:58 WIB

Modal Kecil, Untung Besar: Ide Bisnis Menjanjikan untuk Pemula di Era Digital

Berita Terbaru