Jadi Korban Krim Kelly? Ini Kata dr Kamila yang wajib Dipelajari!

- Redaksi

Tuesday, 9 July 2024 - 09:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Benarkan Korban Krim Kelly benar adanya? (dok. Ist)

Benarkan Korban Krim Kelly benar adanya? (dok. Ist)

 

SwaraWarta.co.id Kelly Pearl Cream merupakan salah satu brand skincare yang sangat populer di Indonesia karena harganya yang murah dan diklaim efektif untuk kulit wajah.

Namun, baru-baru ini terjadi insiden yang menimpa seorang wanita yang menggunakan produk tersebut.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam video yang diunggah oleh dr Kamila Jaidi di Instagram, wanita tersebut terlihat sedang menggaruk-garuk wajahnya karena merasakan gatal dan perih setelah menggunakan Kelly Pearl Cream.

Baca Juga:

Makeup Wardah Untuk Kulit Kering, Ini Skincare yang Cocok!

Ia bahkan tidak bisa membuka matanya karena rasa sakit yang dirasakan.

Setelah melihat video tersebut, dr Kamila Jaidi, seorang pakar kecantikan, mengatakan bahwa wanita tersebut mengalami alergi terhadap salah satu bahan yang terkandung dalam Kelly Pearl Cream.

Baca Juga :  Wajibkah Wudhu Sebelum Masuk Masjid? Simak Pembahasannya!

“Halo kak! Izin stitch ya kak, itu tandanya, kakaknya tadi kalau nggak salah pakai Kelly kan? Alergi terhadap salah satu kandungan yang ada di Kelly,” ungkap Kamila Jaidi.

Kamila Jaidi juga memberikan beberapa solusi untuk menangani masalah tersebut, yakni segera membilas wajah, mengompres dengan es batu, dan menggunakan moisturizer untuk menenangkan kulit.

“Caranya yang pertama, kakak harus segera bilas. Lalu yang kedua kompres dengan es batu, agar menenangkan,” jelasnya.

“Karena itu kalau didiamkan, tadi kakaknya tadi itu sudah mulai matanya tidak bisa dibuka, gatal, itu bisa menyerang mukosa dan bengkak di area mata,” ujarnya

Meskipun terjadi insiden tersebut, Kamila Jaidi menegaskan bahwa hal tersebut bukan disebabkan oleh kesalahan dari Kelly Pearl Cream, mengingat setiap orang memiliki reaksi yang berbeda-beda terhadap produk skincare.

Baca Juga :  Penyebab Kelinci Mencret, Ternyata Ini Yang Sakit!

Baca Juga:

Rekomendasi Skincare Pria untuk Mengatasi Jerawat dengan Mudah

“Ini bukan salah Kelly-nya ya. Kita nggak bisa tau kita alergi terhadap produk apa. Saya hanya berbagi tips kila kalian alergi terhadap skincare apapun,” pungkas dr Kamila Jaidi

Oleh karena itu, kita harus memahami kebutuhan dan kondisi kulit kita sendiri sebelum memilih produk perawatan yang tepat.

Berita Terkait

Pergaulan Sosial di Era Modern pada Saat Ini Sangat Berpengaruh pada Akhlak, Etika dan Moral Manusia
Apa Artinya Sikap Tekun dalam Berwirausaha dan Mengapa Sukses Itu Penting?
Jelaskan Jenis Otoritas yang Berpengaruh Terhadap Pola Kepemimpinan dan Pengambilan Keputusan Menurut Weber: Penjelasan Lengkap
Ngeblog di 2025: Masih Relevan atau Sudah Ketinggalan Zaman?
Epitome of a Woman Showcase: Menjadi Inspirasi bagi Wanita di Seluruh Dunia
Rumah Sakit Kartika Lampung: Mengungkap Keangkeran dan Sejarahnya
Manfaat Bunga Petunia: Tanaman Hias Cantik dengan Segudang Khasiat
Perbedaan Karyawan dan Pegawai: Ketahui Definisi dan Haknya di Dunia Kerja

Berita Terkait

Wednesday, 13 November 2024 - 18:31 WIB

Pergaulan Sosial di Era Modern pada Saat Ini Sangat Berpengaruh pada Akhlak, Etika dan Moral Manusia

Wednesday, 13 November 2024 - 13:20 WIB

Apa Artinya Sikap Tekun dalam Berwirausaha dan Mengapa Sukses Itu Penting?

Wednesday, 13 November 2024 - 13:15 WIB

Jelaskan Jenis Otoritas yang Berpengaruh Terhadap Pola Kepemimpinan dan Pengambilan Keputusan Menurut Weber: Penjelasan Lengkap

Tuesday, 12 November 2024 - 20:33 WIB

Ngeblog di 2025: Masih Relevan atau Sudah Ketinggalan Zaman?

Monday, 11 November 2024 - 09:06 WIB

Epitome of a Woman Showcase: Menjadi Inspirasi bagi Wanita di Seluruh Dunia

Berita Terbaru

Potret Nissa Sabyan dan Ayus (Dok.ist)

Berita

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 Nov 2024 - 19:47 WIB