Dikira Boneka, Warga Bogor Temukan Mayat Bayi

- Redaksi

Saturday, 20 July 2024 - 10:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi penemuan bai di Bogor 
(Dok. Ist)

Ilustrasi penemuan bai di Bogor (Dok. Ist)

SWARAWARTA.CO.ID – Sebuah penemuan mencengangkan terjadi di Desa Cibunian, Kecamatan Pamijahan, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.

Warga setempat mengungkapkan bahwa mereka menemukan sesosok mayat bayi perempuan di dalam sebuah kanal di kawasan desa tersebut.

Baca Juga: Heboh! Seorang Bayi Dibuang di Depan Rumah Warga Blora

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut keterangan, peristiwa ini terjadi pada Kamis (18/7) siang. Awalnya, warga mendapatkan informasi bahwa terdapat sebuah benda yang menyerupai boneka di dalam kanal.

Namun, setelah diperiksa lebih lanjut, ternyata apa yang ditemukan adalah mayat seorang bayi perempuan.

“Penemuan ini berawal ketika seorang warga sedang berjalan melewati saluran waterway (kanal),” Kata Kapolsek Cibungbulang Kompol Zulkernadi, Sabtu (20/7/2024).

Baca Juga :  Penggunaan Buah Tin dalam Makanan dan Minuman

Segera setelah mengetahui penemuan mencengangkan tersebut, warga setempat langsung melaporkan kejadian ini kepada perangkat desa.

“Dia mendapatkan informasi dari warga sekitar bahwa terdapat benda yang menyerupai boneka mengambang di saluran tersebut,” tuturnya.

“Setelah mendekat dan memeriksa, dia terkejut mendapati bahwa benda tersebut adalah mayat bayi diketahui berjenis kelamin perempuan dengan ari-ari yang masih tersambung,” lanjutnya.

Pihak desa kemudian meneruskan laporan ini kepada pihak kepolisian untuk mendapatkan penanganan lebih lanjut.

“Menurut hasil penyelidikan sementara, bayi malang tersebut diduga telah dibuang ke saluran air oleh pihak yang tidak bertanggung jawab, dan diperkirakan telah berada di dalam air selama dua hingga tiga hari,” jelasnya.

Baca Juga :  Vicky Prasetyo Ungkap Siap Jadi Calon Wakil Bupati Pemalang

Baca Juga: Seorang Bayi Dibuang di Pasar Bangkalan, Benarkah Identitas Orang Tua Sudah Diketahui?

Tak lama setelah itu, petugas kepolisian tiba di lokasi dan langsung mengambil tindakan. Mereka mengevakuasi mayat bayi dari dalam kanal dan membawanya ke RSUD Leuwiliang untuk menjalani pemeriksaan lebih detail.

“Polisi juga sedang melakukan penyelidikan untuk mengungkap pelaku yang tega membuang bayi tersebut,” pungkasnya

Berita Terkait

Pasha Ungu Heran Anak Carebral Tak Dapat Bansos : Kami Bingung
Jeritan Ibu-ibu Usai Suaminya Terjerat Judi Online, Ada yang Masuk Bui hingga Cerai
Menko PMK Puji Program ‘Lapor Mas Wapres’: Bagus
Puluhan Kapal Nelayan di Pekalongan Terbakar, Ini Pemicunya
Kubur janin Sejak Tahun Lalu, Polisi Tangkap Sepasang Kekasih yang Aborsi di Wojo
Keluar dari Rumah Sakit, Sopir Truk dalam Kecelakaan Tol Cipularang Segera dipanggil Pihak Kepolisian
Polisi Bakal Periksa Sopir Truk Terkait Kecelakaan di Tol Cipularang
Waketum DPP KNPI Saiful Chaniago: Terlibat Judi Kemenkomdigi Wajib Dievaluasi Total

Berita Terkait

Wednesday, 13 November 2024 - 13:40 WIB

Pasha Ungu Heran Anak Carebral Tak Dapat Bansos : Kami Bingung

Wednesday, 13 November 2024 - 13:35 WIB

Jeritan Ibu-ibu Usai Suaminya Terjerat Judi Online, Ada yang Masuk Bui hingga Cerai

Wednesday, 13 November 2024 - 13:25 WIB

Menko PMK Puji Program ‘Lapor Mas Wapres’: Bagus

Wednesday, 13 November 2024 - 13:20 WIB

Puluhan Kapal Nelayan di Pekalongan Terbakar, Ini Pemicunya

Wednesday, 13 November 2024 - 13:16 WIB

Kubur janin Sejak Tahun Lalu, Polisi Tangkap Sepasang Kekasih yang Aborsi di Wojo

Berita Terbaru

Potret Nissa Sabyan dan Ayus (Dok.ist)

Berita

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 Nov 2024 - 19:47 WIB