Ria Ricis dapat Ancaman Sebar Video dan Foto Pribadi, Ini Keterangannya!

- Redaksi

Tuesday, 11 June 2024 - 03:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Ria Ricis
(Dok. Ist)

swarawarta.co.id – Artis Ria Ricis (RR) telah mengungkapkan bahwa dirinya menjadi korban pemerasan

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

RR melapor ke kepolisian setelah dirinya diancam akan diungkapkan foto dan video pribadinya.

“Selebihnya kita serahkan ke pihak polisi dan penyidik saja. Karena bukti dan lain-lain sudah saya serahkan juga. Saya berharap tim penyidik bisa menemukan pelakunya,” ujarnya.

Kejadian dugaan pemerasan tersebut terjadi pada pekan lalu, dimana RR diminta memindahkan sejumlah uang hingga mencapai ratusan juta rupiah. 

Dalam laporannya ke kepolisian, RR mengatakan bahwa ia telah dihubungi oleh seorang individu yang mengancam akan menyebarluaskan foto serta video pribadinya melalui media sosial. Pihak pelaku menekan RR untuk memindahkan sejumlah uang sekitar Rp 300 juta. 

Baca Juga :  Kompak, Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKN Mengundurkan Diri! Apa yang Terjadi?

Baca Juga: Ria Ricis Sentil Klarifikasi Teuku Ryan

Polisi saat ini sedang melakukan penyelidikan lebih lanjut mengenai kasus ini. 

Pelaku menggunakan nomor rekening atas nama Jacky untuk meminta uang kepada RR. 

RR melapor dugaan pemerasan tersebut pada hari Jumat (7/6). Pada hari ini, RR datang ke Polda Metro Jaya untuk menyerahkan barang bukti dan menjalani pemeriksaan lebih lanjut.

Baca Juga: Klarifikasi Teuku Ryan Soal Uang 500 Juta dari Ricis

Diketahui ria Ricis telah mendapatkan ancaman ini selama 5 hari. 

“Selama 5 hari terakhir,” kata Ria Ricis.

Adanya ancaman tersebut dirinya merasa sangat dirugikan. Bahkan orang terdekat turut mendapatkan imbasnya. 

“Di sini saya merasa dirugikan dan sangat terancam tentunya. Bukan ke saya saja, tapi ada di beberapa pihak, kayak tim manajemen, bahkan keluarga. Bahkan orang-orang terdekat juga jadi kena imbasnya,” ujarnya.

Berita Terkait

Menu Buka Puasa Rumahan yang Bikin Momen Ramadhan Makin Berkesan
Dampak Pergerakan Tanah di Tasikmalaya: 81 Keluarga Mengungsi
Penuh Haru, TKW Arab Saudi Asal Serang Tiba di Tanah Air Usai Sering Dapat Perlakuan Kasar
PHK Massal di PT Sanken Indonesia: 400 Butuh Terancam Kehilangan Pekerjaan
Hasto Kristiyanto Buka Kartu AS, Ada Drama Di balik Revisi UU KPK
55 Kepala Daerah PDI-P Tunggu Keputusan DPP untuk Ikuti Retret di Akmil Magelang
Menteri HAM Tanggapi Lagu Bayar Bayar Bayar Milik Sukatani
Emil Dardak Bergerak Cepat Tangani Masalah Pendidikan dan Infrastruktur di Jawa Timur

Berita Terkait

Sunday, 23 February 2025 - 09:14 WIB

Menu Buka Puasa Rumahan yang Bikin Momen Ramadhan Makin Berkesan

Sunday, 23 February 2025 - 09:13 WIB

Dampak Pergerakan Tanah di Tasikmalaya: 81 Keluarga Mengungsi

Sunday, 23 February 2025 - 09:06 WIB

PHK Massal di PT Sanken Indonesia: 400 Butuh Terancam Kehilangan Pekerjaan

Sunday, 23 February 2025 - 09:01 WIB

Hasto Kristiyanto Buka Kartu AS, Ada Drama Di balik Revisi UU KPK

Sunday, 23 February 2025 - 09:00 WIB

55 Kepala Daerah PDI-P Tunggu Keputusan DPP untuk Ikuti Retret di Akmil Magelang

Berita Terbaru

Prilly Latuconsina (Dok. Ist)

Entertainment

Prilly Latuconsina Kembali ke Film Horor di Danur 4, Akui Sempat Gugup

Sunday, 23 Feb 2025 - 09:15 WIB