Cara Menghafal Huruf Hiragana Lengkap yang Cepat dan Tepat

- Redaksi

Wednesday, 14 February 2024 - 06:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Terdapat beberapa trik Menghafal huruf hiragana yang bisa diterapkan salah satunya membiasakan membaca dan berbicara bahasa Jepang
( Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id –  Mempelajari huruf hiragana satu per satu dapat membantu kamu untuk mengetahui dan mengingat setiap huruf dengan lebih baik. 

Jadi, sebelum mempelajari huruf-huruf lainnya, pastikan kamu sudah menguasai satu huruf hiragana terlebih dahulu.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Trik Menghafal Huruf Hiragana agar Cepat Lancar

Bagi Kamu yang penasaran dengan trik Menghafal huruf hiragana, bisa ikut trik Menghafal berikut ini:

1. Membaca huruf hiragana dalam konteks

Salah satu cara belajar huruf hiragana yang efektif adalah dengan membaca huruf tersebut dalam konteks kalimat. 

Baca Juga :  Jelaskan yang Dimaksud dengan Bulutangkis Secara Harfiah? Disimak Jawabannya!

Dengan membaca dan memahami penggunaan huruf di dalam kalimat, kamu dapat lebih mudah mengingat dan memahami setiap huruf.

2. Menulis huruf hiragana secara berkala 

Selain membaca huruf, menulis huruf hiragana juga merupakan hal yang penting agar kamu lebih mudah mengingat dan menguasai huruf tersebut. 

Kamu dapat membuat latihan menulis dengan membuka website atau mencetak kertas kosong hiragana.

3. Menggunakan Aplikasi Belajar.  

Ada banyak aplikasi yang dapat kamu gunakan untuk mempelajari huruf hiragana. Beberapa aplikasi seperti Duolingo, LingoDeer, dan HiraKata. 

Aplikasi tersebut menawarkan fitur belajar yang interaktif dan menyenangkan sehingga kamu dapat lebih mudah memahami huruf hiragana.

4. Membuat catatan atau mind map 

Membuat catatan atau mind map mengenai huruf-huruf hiragana, pengucapan dan seluruh hal yang berkaitan dengan hiragana. 

Baca Juga :  Faktor Apa Yang Perlu Dipertimbangkan Dalam Menunjang Keselamatan dan Kesehatan Kerja Pada PT. Indonesia Tsingshan Stainless Steel (ITSS), Berikut Jawabannya

Hal ini dapat membantu kamu untuk mengingat setiap huruf dan cara penggunaannya.

Itulah beberapa trik yang dapat membantu kamu dalam mempelajari huruf hiragana. Belajar hiragana sama seperti belajar huruf latin, harus dilakukan dengan konsisten dan tekun.

Jika kamu bisa terus berlatih dengan tekun dan menggunakan trik-trik yang tepat, pasti kamu akan mahir dalam menulis dan membaca huruf hiragana. Semoga bermanfaat dan selamat belajar huruf hiragana!

Berita Terkait

Kabar Baik! Pendaftaran Beasiswa Sawit 2025 Resmi Dibuka
Apakah Harus Punya Ijazah atau SKL saat Daftar UM-PTKIN 2025?
Kapan Terjadinya Pergantian Tim Jaga dan Pemukul pada Pertandingan Rounders?
Jelaskan Pentingnya Teknik RICE dalam Penanganan Cidera Ringan? Mari Kita Bahas!
Panduan Lengkap Pendaftaran UM-PTKIN 2025: Syarat, Jadwal, dan Link Resminya
KUNCI JAWABAN! Jelaskan Terkait dengan Statiska Deskriptif dan Statiska Inferensial?
Ingin Jadi Agen Perubahan? Begini Cara Daftar Duta Lingkungan Jawa Barat 2025
Jangan Sampai Salah! Ini Ukuran Cetak Kartu UTBK 2025 yang Benar

Berita Terkait

Saturday, 26 April 2025 - 16:45 WIB

Kabar Baik! Pendaftaran Beasiswa Sawit 2025 Resmi Dibuka

Friday, 25 April 2025 - 16:45 WIB

Kapan Terjadinya Pergantian Tim Jaga dan Pemukul pada Pertandingan Rounders?

Friday, 25 April 2025 - 16:39 WIB

Jelaskan Pentingnya Teknik RICE dalam Penanganan Cidera Ringan? Mari Kita Bahas!

Thursday, 24 April 2025 - 14:10 WIB

Panduan Lengkap Pendaftaran UM-PTKIN 2025: Syarat, Jadwal, dan Link Resminya

Thursday, 24 April 2025 - 13:55 WIB

KUNCI JAWABAN! Jelaskan Terkait dengan Statiska Deskriptif dan Statiska Inferensial?

Berita Terbaru

Berita

Windy Idol Belum Ditetapkan Tersangka, KPK ungkap Hal Ini

Saturday, 26 Apr 2025 - 16:57 WIB

Pendaftaran Beasiswa Sawit 2025 Resmi Dibuka

Berita

Kabar Baik! Pendaftaran Beasiswa Sawit 2025 Resmi Dibuka

Saturday, 26 Apr 2025 - 16:45 WIB