Drum Thinner Meledak, Gudang Thinner Pabrik Cat Avian Hangus Terbakar

- Redaksi

Friday, 26 July 2024 - 22:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pada Kamis malam (25/7/2024), sebuah kebakaran terjadi di PT Avia Avian di Buduran Sidoarjo, Jawa Timur, dan memakan waktu hingga 7 jam untuk dipadamkan.

Humas Damkar BPBD Sidoarjo, Yoli, mengatakan bahwa damkar Sidoarjo menerima laporan kejadian kebakaran di pabrik cat pada pukul 23.05 WIB, di mana api diperkirakan mulai membesar pada pukul 23.00. Sebanyak 10 mobil damkar digunakan dalam upaya pemadaman api.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

”Kejadian Kebakaran Gudang Thinner PT Avia Avian tepatnya di Jalan Raya Buduran KM 19, Jambe, Banjarkemantren, Buduran. Selesai pemadaman itu pukul 06.00 tadi,” jelas Yoli yang dilansir dari JawaPos.com.

Menurut pengakuan warga sekitar, ledakan sempat muncul berkali-kali di ikuti dengan kobaran api yang semakin membesar. Namun, tidak ada korban jiwa pada kejadian ini.

Baca Juga :  Terseret Kasus Uang Palsu, Staff UIN Alauddin Makassar Meninggal Dunia

Hanya saja, perusahaan mengalami kerugian yang besar dalam peristiwa ini.

”Yang terbakar bagian gudang menyimpan tinner, drum-drum yang berada di dalam gudang meledak hingga menghancurkan dinding bangunan,” papar Yoli.

Hingga kini, penyebab kebakaran belum dapat dipastikan dan masih dalam proses penyelidikan.

Aisya Azzahra – Siswa Magang

Berita Terkait

Libur Lebaran, Telaga Ngebel Diserbu Ribuan Wisatawan
Kompensasi Sopir Angkot Puncak Bogor Berkurang, Ternyata Ini Penyebabnya
Tim Patroli Gabungan Amankan Balon Udara Ilegal di Ponorogo
Gubernur Maluku Tinjau Langsung Lokasi Bentrokan di Seram Utara, Imbau Warga Tetap Damai
Kasus Pembunuhan Jurnalis di Banjarbaru: Wakil Komisi I DPR Desak POM TNI Berikan Keterangan Transparan
15 Pekerja Bantuan Palestina Tewas, Bukti Forensik Ungkap Dugaan Eksekusi oleh Israel
Timnas U-17 Indonesia Raih Kemenangan Berharga atas Korea Selatan di Piala Asia U-17 2025
Walid Ahmad: Remaja Palestina yang Tewas di Penjara Israel, Dikenal sebagai Pencetak Gol Terbanyak

Berita Terkait

Saturday, 5 April 2025 - 10:04 WIB

Libur Lebaran, Telaga Ngebel Diserbu Ribuan Wisatawan

Saturday, 5 April 2025 - 09:50 WIB

Kompensasi Sopir Angkot Puncak Bogor Berkurang, Ternyata Ini Penyebabnya

Saturday, 5 April 2025 - 09:45 WIB

Tim Patroli Gabungan Amankan Balon Udara Ilegal di Ponorogo

Saturday, 5 April 2025 - 09:39 WIB

Kasus Pembunuhan Jurnalis di Banjarbaru: Wakil Komisi I DPR Desak POM TNI Berikan Keterangan Transparan

Saturday, 5 April 2025 - 09:30 WIB

15 Pekerja Bantuan Palestina Tewas, Bukti Forensik Ungkap Dugaan Eksekusi oleh Israel

Berita Terbaru

Berita

Libur Lebaran, Telaga Ngebel Diserbu Ribuan Wisatawan

Saturday, 5 Apr 2025 - 10:04 WIB

Berita

Tim Patroli Gabungan Amankan Balon Udara Ilegal di Ponorogo

Saturday, 5 Apr 2025 - 09:45 WIB