Pegi atau Perong Otak Pembunuhan Vina Cirebon Resmi ditetapkan sebagai Tersangka

- Redaksi

Thursday, 23 May 2024 - 03:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Pelaku Pembunuhan Vina Cirebon
( Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Pegi Setiawan yang juga dikenal dengan panggilan Pegi atau Perong telah dijadikan tersangka oleh kepolisian. 

Ia diduga sebagai otak di balik kasus pembunuhan dan pemerkosaan terhadap Vina di Cirebon pada tahun 2016 lalu.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Tersangka PS (Pegi Setiawan) diduga sebagai otak kasus pembunuhan disertai pemerkosaan yang terjadi delapan tahun silam,” kata Kabid Humas Polda Jabar Kombes Jules Abraham Abast, Rabu (23/5) malam.

Menurut pernyataan dari Jules, Pegi selalu berganti tempat saat menjadi buronan, sehingga sulit bagi petugas untuk menangkapnya. 

Baca Juga:

Fakta Baru! Polda Jabar Tangkap Pelaku Pembunuhan Vina yang Buron Selama Delapan Tahun

Baca Juga :  Arema FC Pecat Fernando Valente Setelah Kekalahan Memilukan

Tapi akhirnya, Pegi berhasil ditangkap di wilayah Kopo, Kota Bandung

“Polisi sempat mengalami kesulitan saat melacak keberadaan Perong. (Pelaku) Berpindah tempat, diantaranya Cirebon dan Bandung,” ujarnya.

Sebelumnya, Pegi Setiawan alias Perong, salah satu dari Daftar Pencarian Orang (DPO) dalam kasus Vina dan Rizky alias Eky di Cirebon, ditangkap di Bandung pada Selasa (21/5) malam.

Baca Juga:

Sempat Ganti Nama Jadi Robi, Dalang Pembunuhan Vina Berhasil Diamankan Polda Jabar

Saat ini, polisi masih memburu dua DPO lainnya dalam kasus ini, yaitu Andi dan Dani. 

Polisi juga sudah menggeledah rumah Perong di Cirebon dan berhasil menyita beberapa barang saat melakukan penggeledahan tersebut.

Baca Juga :  Putusan MK Ubah Aturan Pilkada 2024: Partai Tanpa Kursi Bisa Usung Calon Sendiri

Namun, Surawan selaku pihak kepolisian belum memberikan informasi terkait barang-barang yang disita dari kediaman Pegi. Termasuk, apakah barang-barang tersebut terkait dengan kasus pembunuhan Vina atau tidak.

Berita Terkait

Santri di Pasuruan Jadi Korban Salah Target Penculikan, Otak Pelaku Masih Buron
Sidang Hasto Kristiyanto Kembali Terjadi Keributan, PDIP Duga Hal Ini
Terungkap! Pria di Batu Ceper Tega Buang Mayat dalam Karung Pakai Motor, Terekam CCTV
Lowongan Kerja Luar Negeri Paling Diminati di Job Fair Kota Tangerang
China Gebrak Dunia dengan Peluncuran Internet 10G Tercepat di Dunia
Sakit Hati Disebut Miskin, Pria di Pinrang Bobol Brankas Milik Mertua dan Gasak Rp402 Juta
Penggeledahan Rumah Hakim Ali Muhtarom, Kejagung Temukan Uang Asing Senilai Rp5,5 Miliar
TNI AU Latih Siswa Akmil Terjun Payung di Lanud Halim Perdanakusuma

Berita Terkait

Thursday, 24 April 2025 - 14:34 WIB

Santri di Pasuruan Jadi Korban Salah Target Penculikan, Otak Pelaku Masih Buron

Thursday, 24 April 2025 - 14:29 WIB

Sidang Hasto Kristiyanto Kembali Terjadi Keributan, PDIP Duga Hal Ini

Thursday, 24 April 2025 - 14:25 WIB

Terungkap! Pria di Batu Ceper Tega Buang Mayat dalam Karung Pakai Motor, Terekam CCTV

Thursday, 24 April 2025 - 13:40 WIB

China Gebrak Dunia dengan Peluncuran Internet 10G Tercepat di Dunia

Thursday, 24 April 2025 - 09:01 WIB

Sakit Hati Disebut Miskin, Pria di Pinrang Bobol Brankas Milik Mertua dan Gasak Rp402 Juta

Berita Terbaru

Cara Transfer Pulsa Indosat Terbaru di 2025

Teknologi

Mudah dan Cepat! Cara Transfer Pulsa Indosat Terbaru di 2025

Thursday, 24 Apr 2025 - 16:38 WIB