Manusia Sliver Pelaku Pembunuhan Pengamen Berhasil ditangkap Polisi

- Redaksi

Monday, 13 May 2024 - 06:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi penangkapan pelaku Pembunuhan pengamen
( Dok. Ist)


SwaraWarta.co.id
– Satuan Reserse Kriminal Polres Klaten telah menangkap pelaku duel maut yang menewaskan dua pengamen di Dusun Tegalharjo, Desa Kebondalem Kidul, Prambanan, Klaten, yang dikenal sebagai ‘Manusia Silver‘.

Polisi juga telah menyita satu orang lainnya yang diduga terlibat dalam kasus tersebut. Kedua orang ini ditangkap di wilayah Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur dan saat ini sedang dalam perjalanan ke Klaten.

“Iya (ditangkap), iya betul (ada dua orang),” jawab singkat Kasat Reskrim Polres Klaten AKP Dica Ariseno Adi dilansir dari detikJateng, Minggu (12/5/2024).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga:

Tampang Pelaku Penganiayaan Terhadap Putu Satria Ananta Rustika

Baca Juga :  Kades Cianjur Divonis 9 Bulan Penjara Usai Coblos Surat Pemilu

Penangkapan dilakukan setelah pemilik kos tempat perkelahian memberikan keterangan. 

Pelaku kos menyatakan bahwa selain pelaku dengan panggilan ‘Manusia Silver’ atau Bon, juga ada seorang temannya yang menghilang setelah kejadian.

Baca Juga:

Dua Pengamen Tewas Usai Duel dengan Manusia Silver

“Disini (kos) ada dua orang yang pergi, apa mungkin ikut perkelahian. Panggilannya Putra,” kata si pemilik kos, Sukirno (60)

 Teman pelaku yang dipanggil Putra dan bekerja sebagai seorang pengamen badut itu telah berhasil ditangkap oleh polisi.

Sebelumnya, perkelahian maut terjadi pada Selasa (7/5) malam di Dusun Tegalharjo, Desa Kebondalem Kidul, Kecamatan Prambanan, Klaten dan menewaskan dua orang pengamen. Polisi dari Polres Klaten telah menangani kasus ini.

Berita Terkait

Mega Aulia Menangis: “Tolong Jangan Tayangkan Lagi Sinetron Saya”
Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya
Penjualan iPhone di China Anjlok, Huawei Sukses Pikat Konsumen dengan Diskon Besar
Dugaan Penyalahgunaan Dana BOS di SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejaksaan Sita 10 Kendaraan
Praperadilan Tom Lembong Berlangsung: Tidak Dijelaskan Apa Masalahnya
Makin Merebak, Bareskrim Tetapkan 734 Orang jadi Tersangka dalam 619 Kasus Judi Online
Shin Tae-yong Panggil Justin Hubner, Ivar Jenner, dan Rafael Struick untuk ASEAN Mitsubishi Electric Cup 2024
Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus: Momen Sederhana yang Sah di Mata Agama dan Hukum

Berita Terkait

Thursday, 21 November 2024 - 19:54 WIB

Mega Aulia Menangis: “Tolong Jangan Tayangkan Lagi Sinetron Saya”

Thursday, 21 November 2024 - 19:47 WIB

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 November 2024 - 17:07 WIB

Dugaan Penyalahgunaan Dana BOS di SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejaksaan Sita 10 Kendaraan

Thursday, 21 November 2024 - 16:59 WIB

Praperadilan Tom Lembong Berlangsung: Tidak Dijelaskan Apa Masalahnya

Thursday, 21 November 2024 - 16:53 WIB

Makin Merebak, Bareskrim Tetapkan 734 Orang jadi Tersangka dalam 619 Kasus Judi Online

Berita Terbaru

Potret Nissa Sabyan dan Ayus (Dok.ist)

Berita

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 Nov 2024 - 19:47 WIB