Seorang Pria Hanyut di Kali Code, Benarkah Sengaja?

- Redaksi

Thursday, 11 April 2024 - 08:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Evakuasi korban yang hanyut di kali Code
( Dok. Ist)


SwaraWarta.co.id
– Seorang pria paruh baya dilaporkan hanyut di aliran Kali Code di Jogja pada Rabu malam (10/4/2024) pukul 18.00 WIB. 

Pria tersebut diketahui bernama Basuki (53) dan merupakan warga Gemblakan Bawah, Suryatmajan, Danurejan, Kota Jogja. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepala Pelaksana BPBD Kota Jogja, Nurhidayat, mengonfirmasi kejadian tersebut. 

Dari informasi yang diterimanya, Basuki sengaja terjun ke dalam aliran Kali Code dari Jembatan Jambu Gemblakan.

“Benar info sementara sengaja Terjun dari Jembatan Jambu Gemblakan,” jelasnya saat dihubungi melalui sambungan telepon, Rabu (10/4/2024) malam

Saat ini, penyebab tindakan Basuki belum dapat dipastikan.

Baca Juga :  Ridwan Kamil Dapat Dukungan dari Eks Wakil Gubernur Jakarta untuk Pilgub 2024

“Yang bersangkutan 2 hari lalu sempat menghilang dan akhirnya ditemukan keluarganya di dekat kampus UAD. Kalau penyebabnya (lompat ke sungai) kami belum bisa memastikan,” katanya.

Keluarga korban mengatakan bahwa Basuki sempat hilang dari rumah sebelum ditemukan oleh keluarganya di sekitar Kampus Universitas Ahmad Dahlan

Tim dari BPBD Kota Jogja bersama dengan relawan SAR gabungan sedang memantau kawasan aliran Sungai Code dan akan melakukan pencarian intensif Kamis pagi (11/4).

BACA JUGA: Jalur Pantura Lumpuh Akibat Terendam Banjir

Posko operasi SAR telah didirikan di sisi utara Jembatan Jambu dan penyisiran sedang dilakukan ke arah selatan dari titik kejadian. 

Kawasan aliran Kali Code juga sedang disisir.

Baca Juga :  Laga Kedua Shin Tae-yong dan Hajime Moriyasu: Pertarungan Sengit di Kualifikasi Piala Dunia 2026

“Untuk sekarang baru proses pencarian dengan penyisiran dahulu,” ujarnya.

Berita Terkait

Masyarakat Gaza Bersukacita, Gencatan Senjata Bawa Harapan Baru
TikTok di Ambang Penutupan di AS, Jutaan Pengguna Terancam Kehilangan Akses
Pertamina Raih Penghargaan Tertinggi di Indonesia Green Award 2025 atas Komitmen Lingkungan
Mbak Ita dan Suami Izin dari Panggilan KPK, Terungkap Ini Alasannya
Evakuasi Banjir, Pria di Lampung Tewas Tersetrum Listrik
Ayah Pramugari Korban Kebakaran Glodok Plaza Berharap Mukjizat: Skenario Tuhan
Positif Narkoba, Pelaku Pembunuhan Satpam di Bogor Terungkap
Presiden Prabowo Subianto Ingin Infrastruktur Dipegang Swasta, AHY Beri Respon Tak Terduga

Berita Terkait

Saturday, 18 January 2025 - 14:29 WIB

Masyarakat Gaza Bersukacita, Gencatan Senjata Bawa Harapan Baru

Saturday, 18 January 2025 - 14:13 WIB

TikTok di Ambang Penutupan di AS, Jutaan Pengguna Terancam Kehilangan Akses

Saturday, 18 January 2025 - 09:21 WIB

Pertamina Raih Penghargaan Tertinggi di Indonesia Green Award 2025 atas Komitmen Lingkungan

Saturday, 18 January 2025 - 09:10 WIB

Mbak Ita dan Suami Izin dari Panggilan KPK, Terungkap Ini Alasannya

Saturday, 18 January 2025 - 09:06 WIB

Evakuasi Banjir, Pria di Lampung Tewas Tersetrum Listrik

Berita Terbaru

50 mL Berapa Sendok Makan

Pendidikan

50 mL Berapa Sendok Makan? Panduan Lengkap Konversi Takaran

Saturday, 18 Jan 2025 - 14:42 WIB

Masyarakat Gaza Bersukacita, Gencatan Senjata Bawa Harapan Baru

Berita

Masyarakat Gaza Bersukacita, Gencatan Senjata Bawa Harapan Baru

Saturday, 18 Jan 2025 - 14:29 WIB

Mengapa Rumah Adat Perlu Dilestarikan

Pendidikan

Mengapa Rumah Adat Perlu Dilestarikan? Simak Penjelasannya!

Saturday, 18 Jan 2025 - 14:20 WIB