Bobol Kotak Amal, Pria Asal Bondowoso Diamankan Polisi

- Redaksi

Saturday, 20 April 2024 - 02:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pelaku pencurian kotak amal di masjid Banyuwangi (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Seorang warga dari Bondowoso diamankan warga dan diserahkan ke polisi karena telah membobol kotak amal masjid di Banyuwangi. 

Pelaku berusia 35 tahun dan berhasil ditangkap setelah warga mencurigai gerak-geriknya di sekitar Masjid Baiturahhman, Desa Alasbuluh, Kecamatan Wongsorejo, Banyuwangi pada Jumat dini hari. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dari penangkapan tersebut, Polisi berhasil menyita uang senilai Rp 838 ribu yang diduga hasil curian.

Baca Juga:

Pelaku Maling Kresek dan Kostum Pocong di Ponorogo ternyata Orang Sama

Kapolsek Wongsorejo, AKP Eko Darmawan, menjelaskan bahwa penangkapan pelaku bermula dari kecurigaan warga. 

Sekitar pukul 01.30 WIB, warga melihat pelaku berada di teras masjid dengan gelagat yang mencurigakan. 

Baca Juga :  Kebakaran Hebat Landa Pemukiman Warga Jakarta Barat hingga 100 Personil Dikerahkan, Segini Angka Kerugiannya

Setelah diinterogasi oleh warga, pelaku langsung kaget dan menyerahkan tasnya. 

 “Pelaku beserta barang bukti telah kami amankan,” kata Eko.

Setelah digeledah, ditemukan sejumlah uang dan sebuah alat yang diduga untuk menarik uang dari kotak amal. Uang pecahan Rp100.000 juga ditemukan di saku celana belakang pelaku.

Kejadian ini kemudian dilaporkan ke pengelola/pembina masjid dan dilanjutkan ke polisi. Polisi tiba di lokasi kejadian tak lama berselang dan langsung mengamankan pelaku dan barang bukti.

Baca Juga:

Ditinggal Silaturahmi, Mobil Warga Blitar Digondol Maling

“Kita sudah lakukan olah TKP, terduga pelaku masih menjalani pemeriksaan di Polsek,” terang Eko.

Demikianlah kabar mengenai kejahatan pencurian kotak amal di Banyuwangi yang dilakukan oleh pelaku warga dari Bondowoso. 

Baca Juga :  Harga Emas Antam per Hari Ini Turun Signifikan

Polisi masih terus mendalami kasus ini dan mencari bukti lebih lanjut karena dugaan pelaku sudah lebih dulu melakukan tindakan yang sama di tempat lain.

“Kami juga koordinasi dengan Satreskrim Polresta Banyuwangi untuk pemeriksaan lanjutan,” pungkasnya.

Berita Terkait

Massa Aksi Indonesia Gelap Long March ke Patung Kuda, Diiringi Lagu Bayar, Bayar, Bayar
Napoli Terancam Pengurangan Poin? Inter, Atlanta dan Juventus Siap Bersaing Merebut Tahta Serie A
Hari Peduli Sampah Nasional 2025: Saatnya Aksi Nyata untuk Bumi Lestari
Hasto Ditahan KPK, Megawati Soekarnoputri Minta Kepala Daerah PDIP Tak Ikut Retret di Magelang
Appel Lunasi hingga Rp 163,3 M, DPR Beri Apresiasi
Mengenal Sosok Prof Brian Yuliarto Guru Besar di ITB, Ternyata Bukan Orang Sembarangan
Resmi Ditetapkan Sebagai Tersangka, Nikita Mirzani dan Mail Siap Hadapi Dokter Reza Gladys
Hasto Kristiyanto Ditetapkan Tersangka, Ini Katanya

Berita Terkait

Friday, 21 February 2025 - 16:36 WIB

Massa Aksi Indonesia Gelap Long March ke Patung Kuda, Diiringi Lagu Bayar, Bayar, Bayar

Friday, 21 February 2025 - 15:21 WIB

Napoli Terancam Pengurangan Poin? Inter, Atlanta dan Juventus Siap Bersaing Merebut Tahta Serie A

Friday, 21 February 2025 - 15:12 WIB

Hari Peduli Sampah Nasional 2025: Saatnya Aksi Nyata untuk Bumi Lestari

Friday, 21 February 2025 - 13:27 WIB

Hasto Ditahan KPK, Megawati Soekarnoputri Minta Kepala Daerah PDIP Tak Ikut Retret di Magelang

Friday, 21 February 2025 - 13:19 WIB

Appel Lunasi hingga Rp 163,3 M, DPR Beri Apresiasi

Berita Terbaru