Berlangsung Dramatis, Petugas Berhasil Evakuasi Mobil yang Nyemplung di Sungai Bogor : Sopir Selamat

- Redaksi

Thursday, 4 April 2024 - 02:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Evakuasi mobil taksi online yang terjebur di sungai
( Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Penanganan evakuasi mobil yang tercebur ke sungai di Klapanunggal, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, telah selesai dilakukan. 

Mobil berhasil ditarik ke darat dari sungai oleh petugas gabungan.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Situasi akhir kondusif, mobil berhasil dievakuasi oleh tim,” kata Kasi Penyelamatan dan Pertolongan Darurat Damkar Kabupaten Bogor, Wahyudi, dalam keterangannya, Kamis (4/4/2024).

Menurut informasi yang diketahui, pengemudi mobil tersebut sebelumnya bekerja sebagai pengemudi taksi online. 

Saat kejadian, dia berhasil diselamatkan oleh warga sekitar.

“Evakuasi dilakukan selama 6 jam, sopir berhasil dievakuasi oleh warga sekitar perumahan,” ucapnya. 

Evakuasi mobil yang ditemukan di sungai tersebut sendiri berlangsung selama 6 jam sejak laporan pertama diterima pada pukul 15.30 WIB.

Baca Juga :  Karier Politik Kaesang Pangarep Meroket: Dari Penerima Kartu Tanda Anggota (KTA) PSI pada Sabtu, Menjadi Ketua Umum PSI pada Senin

Dalam video yang disebarluaskan, terlihat petugas gabungan bekerja sama mengevakuasi mobil tersebut menggunakan berbagai peralatan, termasuk katrol dan pengait.

Sebelumnya, telah diberitakan bahwa sebuah mobil tercebur ke sungai di wilayah Klapanunggal, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. 

Menurut polisi, pengemudi mobil tersebut menggunakan aplikasi Google Maps untuk mencari rute dan menunjukkan jalan.

“Kronologinya sopir mau ambil penumpang diarahkan melalui Google Maps, namun Google Maps-nya salah,” kata Kapolsek Klapanunggal Iptu Silfi Adi Putri, saat dihubungi, Rabu (3/4).

Namun, navigasi yang diberikan oleh aplikasi tersebut justru menuntun mobil ke jalan yang putus, sehingga mobil langsung tercebur ke dalam sungai.

Meski insiden ini cukup berisiko bagi pengemudi dan penumpang mobil, perlu diinformasikan bahwa dalam kejadian tersebut tidak ada korban jiwa.

Baca Juga :  Uztadz di Pemangkasan Ditangkap Polisi Usai Cabuli Anak dibawah Umur

“Alhamdulillah korban tidak ada luka,” jelasnya

Berita Terkait

Makin Marak, Menko Polhukam Sebut 10 Ribu Anak Terlibat Aktivitas Judi Online
Jika Abstrak Di Atas Akan Ditambahi Sebuah Simpulan, Bagaimana Simpulan Yang Tepat?
Perkembangan Kecerdasan Buatan: Mengubah Industri Tradisional Menjadi Digital
Bea Cukai Batam Tindak 186 Pelanggaran Selama November: Rokok Ilegal hingga Narkotika
Komnas HAM Pantau Pilkada 2024 di Daerah Rawan Konflik untuk Jamin Hak Asasi
Vladimir Putin Murka, Rusia Serang Ukraina dengan Rudal Balistik Antar Benua
Rendang Khas Sumatera Barat Diusulkan Jadi Warisan Budaya Dunia UNESCO 2025
Ridwan Kamil Dapat Dukungan dari Eks Wakil Gubernur Jakarta untuk Pilgub 2024

Berita Terkait

Saturday, 23 November 2024 - 15:07 WIB

Makin Marak, Menko Polhukam Sebut 10 Ribu Anak Terlibat Aktivitas Judi Online

Saturday, 23 November 2024 - 10:15 WIB

Jika Abstrak Di Atas Akan Ditambahi Sebuah Simpulan, Bagaimana Simpulan Yang Tepat?

Saturday, 23 November 2024 - 09:39 WIB

Perkembangan Kecerdasan Buatan: Mengubah Industri Tradisional Menjadi Digital

Saturday, 23 November 2024 - 09:34 WIB

Bea Cukai Batam Tindak 186 Pelanggaran Selama November: Rokok Ilegal hingga Narkotika

Saturday, 23 November 2024 - 09:30 WIB

Komnas HAM Pantau Pilkada 2024 di Daerah Rawan Konflik untuk Jamin Hak Asasi

Berita Terbaru

Anies Baswedan 
(Dok. Ist)

Berita Terbaru

Anies Baswedan Absen dari Kampanye Akbar Pramono Rano,Ada Apa?

Saturday, 23 Nov 2024 - 15:58 WIB