Airlangga Hartanto Sebut Bansos dari Jokowi, Ace : Beliau Tepat

- Redaksi

Friday, 5 April 2024 - 01:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Ace Hasan Syadzily
( Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Wakil Ketua Komisi VIII DPR Ace Hasan Syadzily memandang pernyataan Menko Perekonomian Airlangga Hartarto yang menyatakan bantuan sosial (bansos) sebagai bantuan dari Presiden Joko Widodo (Jokowi) tidak salah. 

Dikatakan oleh Ace, akan menjadi masalah jika Airlangga menyatakan bansos dari Menko Perekonomian.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ace menyampaikan pandangannya dalam sidang sengketa Pilpres di gedung MK, Jakarta Pusat, Kamis (4/4/2024). Ace memberikan keterangan sebagai saksi dari Prabowo-Gibran.

Ace menceritakan bahwa dirinya kerap menemani Airlangga saat mendistribusikan bansos. 

BACA JUGA : Jokowi Minta Sri Mulyani Blak Blakan Soal Bansos Saat dipanggil MK

Upaya tersebut, menurut Ace, dilakukan untuk memastikan agar program bantuan pangan benar-benar sampai ke masyarakat.

Baca Juga :  Tips Memilih Jasa Sedot WC dengan Baik dan Benar

“Di situ ada Bulog, di situ ada Badan Pangan Nasional. tapi memang tidak ada Kemensos (saat bagikan bansos). Dalam kapasitas kami, tentu di situ sebagai pimpinan Komisi VIII dan kader partai,” kata Ace.

Ace menyatakan bahwa pernyataan Airlangga sudah tepat jika bansos yang dibagikan merupakan bantuan dari Jokowi

Hal tersebut disebabkan akan menjadi tidak tepat jika bansos tersebut disebutkan sebagai bantuan dari Airlangga yang juga merupakan Ketua Umum Partai Golkar.

“Tentu pernyataan Pak Airlangga saya kira beliau tepat. dari pada Pak Airlangga menyatakan ini bantuan dari Menko, lebih tidak tepat lagi, apalagi beliau adalah ketum partai, nanti dianggap politisasi untuk partai Golkar,” jelasnya.

Baca Juga :  Sempat diberi Nilai 11 dari 100 oleh Anies, Prabowo Sebut Pemimpin Tak Boleh Dendam

“Jadi, karena itu, yang perlu kami tegaskan, program apa yang disampaikan Pak Airlangga juga tepat karena Pak Presiden ya sebagai kepala negara, ya beliau yang selama ini yang memiliki inisiatif untuk mengambil kebijakan-kebijakan tertinggi,” imbuh dia.

Berita Terkait

Kementerian Agama Tetapkan 1 Syawal 1446 H Jatuh pada 31 Maret 2025
Banjir di Batang, Perjalanan Kereta Terganggu dan Alami Rekayasa Jalur
Puncak Arus Mudik Lebaran 2025 Masih Terjadi di Tol Cikampek
Ibu Muda Melahirkan di Trotoar Jalan Suromenggolo, Bayi Selamat
Pelaku Pelecehan Anak Dihakimi Warga di Jakarta Timur
Polsek Matraman Gelar Patroli Cegah Kejahatan di Rumah Kosong Saat Mudik
Terjadi Krisis Kesehatan di Gaza, Ribuan Pasien Kehilangan Akses ke Pengobatan
Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko Fokus Perbaiki Infrastruktur Jalan, Hingga Ungkap Fakta Ini

Berita Terkait

Saturday, 29 March 2025 - 08:39 WIB

Banjir di Batang, Perjalanan Kereta Terganggu dan Alami Rekayasa Jalur

Saturday, 29 March 2025 - 08:34 WIB

Puncak Arus Mudik Lebaran 2025 Masih Terjadi di Tol Cikampek

Saturday, 29 March 2025 - 08:29 WIB

Ibu Muda Melahirkan di Trotoar Jalan Suromenggolo, Bayi Selamat

Saturday, 29 March 2025 - 08:25 WIB

Pelaku Pelecehan Anak Dihakimi Warga di Jakarta Timur

Saturday, 29 March 2025 - 08:21 WIB

Polsek Matraman Gelar Patroli Cegah Kejahatan di Rumah Kosong Saat Mudik

Berita Terbaru

Thom Haye Sarankan Rizky Ridho Berkarier di Eropa

Olahraga

Thom Haye Sarankan Rizky Ridho Berkarier di Eropa

Sunday, 30 Mar 2025 - 14:47 WIB