Ibu dan Anak di Jaksel ditemukan Tewas

- Redaksi

Sunday, 31 March 2024 - 02:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Ilustrasi jenazah 
( Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Seorang ibu berusia 82 tahun dengan inisial M dan anak perempuannya berusia 61 tahun dengan inisial P ditemukan telah meninggal dunia, dan jenazah mereka sudah membusuk di rumah mereka di Pondok Labu, Cilandak, Jakarta Selatan (Jaksel).

Menurut polisi, P lebih dulu meninggal, kemudian disusul oleh M. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Nah dugaan awalnya diketahui si ibu ini meninggalnya baru sekitar sehari atau dua hari. Sementara anaknya, sudah sekitar empat harian. Jadi setelah anaknya meninggal, ibunya jadi nggak keurus sekitar tiga sampai empat hari. Meninggallah ibunya ini,” kata Kapolsek Cilandak, Kompol Wahid Key kepada wartawan, Jumat (29/3/2024) malam.

Baca Juga :  Sambangi Golkar, Suswono Harap Ridwan Kamil Bisa jadi Wapres Prabowo dalam Pilpres 2029

Seorang saksi bernama Wahid mengatakan bahwa M menderita stroke sementara P memiliki riwayat sakit diabetes akut. 

Dia juga mengatakan bahwa keseharian M bergantung pada P. 

“Kita buka pintunya, nah dua orang itu sudah meninggal. Ibunya usia 82 tahun, anaknya 61 tahun. Jadi sudah tua semua, jadi anaknya ini punya riwayat diabetes akut. Bahkan dia untuk jalan susah. Yang ibunya nggak bisa bangun karena stroke. Ibunya ini mengandalkan anaknya,” ujarnya.

Informasi terbaru menyebutkan bahwa kedua jenazah telah dimakamkan pada pagi hari di TPU Kampung Kandang, Jagakarsa, Jakarta Selatan. 

Prosesi pemakaman dimulai dengan ibadah pemakaman secara Katolik. Keluarga yang sedang berduka menyertai prosesi pemakaman dan terdengar isak tangis menyertai acara tersebut. 

Baca Juga :  Nike Flex Experience Anak, Menggabungkan Kenyamanan dan Gaya

Jenazah keduanya dimakamkan dalam satu liang lahat, tepatnya di blok 76 TPU Kampung Kandang Jagakarsa.

Berita Terkait

Masyarakat Gaza Bersukacita, Gencatan Senjata Bawa Harapan Baru
TikTok di Ambang Penutupan di AS, Jutaan Pengguna Terancam Kehilangan Akses
Pertamina Raih Penghargaan Tertinggi di Indonesia Green Award 2025 atas Komitmen Lingkungan
Mbak Ita dan Suami Izin dari Panggilan KPK, Terungkap Ini Alasannya
Evakuasi Banjir, Pria di Lampung Tewas Tersetrum Listrik
Ayah Pramugari Korban Kebakaran Glodok Plaza Berharap Mukjizat: Skenario Tuhan
Positif Narkoba, Pelaku Pembunuhan Satpam di Bogor Terungkap
Presiden Prabowo Subianto Ingin Infrastruktur Dipegang Swasta, AHY Beri Respon Tak Terduga

Berita Terkait

Saturday, 18 January 2025 - 14:29 WIB

Masyarakat Gaza Bersukacita, Gencatan Senjata Bawa Harapan Baru

Saturday, 18 January 2025 - 14:13 WIB

TikTok di Ambang Penutupan di AS, Jutaan Pengguna Terancam Kehilangan Akses

Saturday, 18 January 2025 - 09:21 WIB

Pertamina Raih Penghargaan Tertinggi di Indonesia Green Award 2025 atas Komitmen Lingkungan

Saturday, 18 January 2025 - 09:10 WIB

Mbak Ita dan Suami Izin dari Panggilan KPK, Terungkap Ini Alasannya

Saturday, 18 January 2025 - 09:06 WIB

Evakuasi Banjir, Pria di Lampung Tewas Tersetrum Listrik

Berita Terbaru

50 mL Berapa Sendok Makan

Pendidikan

50 mL Berapa Sendok Makan? Panduan Lengkap Konversi Takaran

Saturday, 18 Jan 2025 - 14:42 WIB

Masyarakat Gaza Bersukacita, Gencatan Senjata Bawa Harapan Baru

Berita

Masyarakat Gaza Bersukacita, Gencatan Senjata Bawa Harapan Baru

Saturday, 18 Jan 2025 - 14:29 WIB

Mengapa Rumah Adat Perlu Dilestarikan

Pendidikan

Mengapa Rumah Adat Perlu Dilestarikan? Simak Penjelasannya!

Saturday, 18 Jan 2025 - 14:20 WIB