Memiliki Jenis yang Beragam, Ini Dia Cara Memilih Septic Tank dengan Benar

- Redaksi

Sunday, 4 February 2024 - 08:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Cara memilih septic tank (Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Memilih septic tank yang tepat untuk rumah atau hunian bukanlah perkara yang mudah. Sebab ada banyak jenis septic tank yang memiliki kualitas beragam.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ada banyak faktor yang perlu diperhatikan, mulai dari jumlah penghuni rumah, kemampuan pengolahan limbah hingga besar biaya untuk membelinya.

Cara Memilih Septic Tank yang Baik dan Benar

Namun, meski memerlukan pertimbangan yang matang, memilih septic tank yang tepat sangatlah penting. 

Oleh karena itu, di bawah ini ada beberapa tips yang dapat membantu Anda dalam memilih septic tank yang benar dan tepat.

1. Perhatikan Ukuran dan Kapasitas Septic Tank 

Ukuran dan kapasitas septic tank penting untuk diperhatikan sebab ukuran yang terlalu kecil tidak bisa menampung semua limbah dan septic tank yang ukurannya terlalu besar juga merugikan secara finansial. 

Baca Juga :  DJ Angger Dimas Cabut Surat Penolakan Autopsi Almarhum Anaknya

Pastikan Anda menyesuaikan septic tank dengan jumlah penghuni rumah. Sebaiknya, pilih kapasitas yang sedikit lebih besar agar septic tank bisa bertahan lebih lama.

2. Kemudahan dalam Pemasangan 

Sebelum Anda membeli septic tank, pastikan produk yang akan Anda beli tidak merepotkan Anda saat Anda memasang. 

Pada septic tank modern, umumnya mudah dan praktis untuk dipasang. Namun demikian, hal ini tetap perlu Anda perhatikan.

3. Sistem Pengolahan Limbah yang Baik 

Memilih septic tank bukan hanya soal harga, tetapi juga bagaimana metode pengolahannya. 

Pilih septic tank yang punya sistem pengolahan limbah yang baik dan efisien supaya bisa mengolah limbah dengan tepat dan aman. 

Baca Juga :  Doa dan Zikir Rasulullah Ketika Terbangun di Tengah Malam

Salah satu yang bisa menjadi pilihan adalah Septic Tank BioSurya.

4. Garansi dan Layanan Service 

Selalu pilih septic tank yang diberikan garansi sehingga Anda merasa aman dalam menggunakan produk itu. 

Selain itu, pastikan juga tenaga teknis dalam hal layanan service memiliki jangka waktu yang cukup. 

Sehingga jika sewaktu-waktu ada masalah teknis pada septic tank yang Anda beli, bisa cepat ditangani dan teratasi.

5. Perawatan Septic Tank 

Beberapa septic tank perlu disedot, padahal ada juga septic tank yang tidak perlu. Biaya sedot biasanya banyak menambah anggaran rumah, sehingga Anda perlu memperhatikan perkara ini. 

Pastikan produk septic tank yang Anda pilih tidak memerlukan perawatan yang terlalu rumit atau mahal.

Baca Juga :  Polisi Sebut Keterangan Saka 8 Tahun Lalu Penuh Kebohongan

Itulah lima tips sederhana dalam memilih septic tank yang tepat dan benar. Semoga membantu Anda dalam memecahkan masalah pemilihan septic tank untuk rumah atau hunian Anda.

Berita Terkait

Mega Aulia Menangis: “Tolong Jangan Tayangkan Lagi Sinetron Saya”
Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya
Penjualan iPhone di China Anjlok, Huawei Sukses Pikat Konsumen dengan Diskon Besar
Dugaan Penyalahgunaan Dana BOS di SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejaksaan Sita 10 Kendaraan
Praperadilan Tom Lembong Berlangsung: Tidak Dijelaskan Apa Masalahnya
Makin Merebak, Bareskrim Tetapkan 734 Orang jadi Tersangka dalam 619 Kasus Judi Online
Shin Tae-yong Panggil Justin Hubner, Ivar Jenner, dan Rafael Struick untuk ASEAN Mitsubishi Electric Cup 2024
Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus: Momen Sederhana yang Sah di Mata Agama dan Hukum

Berita Terkait

Thursday, 21 November 2024 - 19:54 WIB

Mega Aulia Menangis: “Tolong Jangan Tayangkan Lagi Sinetron Saya”

Thursday, 21 November 2024 - 19:47 WIB

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 November 2024 - 17:07 WIB

Dugaan Penyalahgunaan Dana BOS di SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejaksaan Sita 10 Kendaraan

Thursday, 21 November 2024 - 16:59 WIB

Praperadilan Tom Lembong Berlangsung: Tidak Dijelaskan Apa Masalahnya

Thursday, 21 November 2024 - 16:53 WIB

Makin Merebak, Bareskrim Tetapkan 734 Orang jadi Tersangka dalam 619 Kasus Judi Online

Berita Terbaru

Potret Nissa Sabyan dan Ayus (Dok.ist)

Berita

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 Nov 2024 - 19:47 WIB