Jenis-jenis Bunga yang Cocok Dijadikan Sebagai Buket, Tertarik dengan Binis Ini?

- Redaksi

Thursday, 1 February 2024 - 10:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Jenis-jenis bunga untuk buket (Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Jika kamu ingin membuat buket bunga yang indah, maka kamu bisa memilih banyak jenis bunga yang tepat. Mengigat saat ini ada banyak jenis buket yang bisa digunakan.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Jenis-jenis Bunga yang Cocok Digunakan untuk Membuat Buket

Berikut ini merupakan beberapa jenis bunga yang bisa kamu pilih untuk membuat buket yang menarik:

1. Mawar 

Mawar adalah simbol universal untuk cinta dan keindahan. Warna-warna yang tersedia seperti merah, putih, kuning, dan bahkan warna-warna lainnya bisa menambahkan keanggunan dan arti dalam buket bunga. 

Misalnya, mawar merah melambangkan cinta yang mendalam, sementara mawar putih melambangkan kesucian dan ketulusan.

Baca Juga :  Lawan Indonesia, Kapten Vietnam Remehkan Timnas Lokal

2. Lily 

Lily adalah jenis bunga yang elegan dan memiliki banyak makna. Lily putih sering dikaitkan dengan kemurnian dan keindahan.

Sedangkan lily kuning melambangkan kebahagiaan dan harapan. Lily yang harum bisa memberikan sentuhan khusus dalam buket.

3. Melati 

Melati mempunyai aroma yang khas dan menenangkan hati orang yang menciumnya. Bunga ini sering dikaitkan dengan keindahan yang mempesona dan romantis. 

Melati sering digunakan dalam pernikahan dan acara-acara penting lainnya. Sebab aromanya cukup wangi, serta memiliki filosofi tersendiri.

4. Tulip 

Tulip datang dalam berbagai warna dan memiliki keanggunan yang tahan lama. Warna-warna cerahnya bisa menciptakan kombinasi menarik dalam buket. 

Setiap warna tulip memiliki makna yang berbeda, seperti tulip merah yang melambangkan cinta yang mendalam, sementara tulip kuning mencerminkan kegembiraan.

Baca Juga :  Indonesia Raih Juara Piala AFF Futsal 2024 Setelah Kalahkan Vietnam 2-0

5. Bunga Matahari 

Bunga Matahari melambangkan kebahagiaan, vitalitas, dan energi positif. Bunga ini memiliki mahkota kuning cerah yang mengingatkan pada matahari.

Bunga ini memberikan keceriaan kepada siapa pun yang melihatnya. Kehadirannya dalam buket akan memberikan sentuhan hangat.

6. Peony 

Peony adalah bunga indah dengan kelopak berlimpah. Bunga ini melambangkan kemakmuran, kebahagiaan, dan cinta romantis. 

Keanggunan dan kekuatan peony membuatnya menjadi bunga yang menawan untuk diikutsertakan dalam buket, sehingga buket ini cocok diberikan pada momen tertentu.

7. Bunga Kamboja 

Bunga Kamboja adalah simbol kesucian dan kesederhanaan. Bunga ini sering digunakan dalam upacara keagamaan dan perayaan spiritual. 

Harumnya yang khas bisa memberikan sentuhan tenang pada buket. Oleh karena itu, Tidka heran jika buket Kamboja disukai oleh banyak orang.

Baca Juga :  7 Lomba Pondok Ramadhan untuk Anak SD, Apa Saja?

Itulah beberapa jenis bunga yang cocok dijadikan sebagai buket. Aromanya yang khas, membuat bunga tersebut diminati oleh banyak orang dari berbagai kalangan.

Berita Terkait

Jelajahi Pesona Wisata Jember Bersama JemberTourism.com
Mantan Gubernur Sumatera Selatan, Alex Noerdin Diperiksa Kejati Sumsel Terkait Dugaan Korupsi Pasar Cinde
Kenangan Kardinal Suharyo tentang Kesederhanaan Paus Fransiskus
510 Personel Gabungan Terlibat dalam Operasi Pencarian Iptu Tomi Marbun di Papua Barat
Pemkot Bekasi Siagakan Fasilitas Kesehatan Antisipasi Dampak Bau Gas Misterius
15 WNI Terdampak Kebijakan Deportasi AS, Satu Sudah Dipulangkan
Andre Rosiade Usul Wasit Asing Pimpin Laga Tim Papan Bawah Liga 1
Para Kardinal Gelar Pertemuan Usai Wafatnya Paus Fransiskus, Belum Masuk Tahap Konklaf

Berita Terkait

Tuesday, 22 April 2025 - 22:04 WIB

Jelajahi Pesona Wisata Jember Bersama JemberTourism.com

Tuesday, 22 April 2025 - 13:48 WIB

Mantan Gubernur Sumatera Selatan, Alex Noerdin Diperiksa Kejati Sumsel Terkait Dugaan Korupsi Pasar Cinde

Tuesday, 22 April 2025 - 10:06 WIB

Kenangan Kardinal Suharyo tentang Kesederhanaan Paus Fransiskus

Tuesday, 22 April 2025 - 10:04 WIB

510 Personel Gabungan Terlibat dalam Operasi Pencarian Iptu Tomi Marbun di Papua Barat

Tuesday, 22 April 2025 - 09:53 WIB

Pemkot Bekasi Siagakan Fasilitas Kesehatan Antisipasi Dampak Bau Gas Misterius

Berita Terbaru

Jelajahi keindahan Jember lewat JemberTourism.com, portal resmi info wisata, budaya, dan event terkini di Jember.

Advertorial

Jelajahi Pesona Wisata Jember Bersama JemberTourism.com

Tuesday, 22 Apr 2025 - 22:04 WIB