Ini Link Streaming dan Prediksi Susunan Pemain Inter Milan vs Atletico Madrid, Duel Sengit di 16 Besar Liga Champions

- Redaksi

Tuesday, 20 February 2024 - 07:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ini Link Streaming dan Prediksi Susunan Pemain Inter Milan vs Atletico Madrid, Duel Sengit di 16 Besar Liga Champions


SwaraWarta.co.idInter Milan akan menghadapi tantangan berat dari Atletico Madrid di babak 16 besar Liga Champions. Pertandingan ini akan disiarkan secara live streaming melalui Vidio.com. 

Inter Milan yang sedang memimpin klasemen Serie A berharap bisa memanfaatkan keuntungan bermain di kandang sendiri, Stadion Giussepe Meazza, pada Rabu 21 Februari 2024.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pelatih Inter Milan, Simone Inzaghi, diperkirakan akan menerapkan strategi ofensif sejak menit pertama. 

Ia memiliki duet penyerang yang tangguh, yaitu Marcus Thuram dan Lautaro Martinez, yang siap mengoyak pertahanan Atletico Madrid.

Baca Juga :  Cara NonAktif Sementara WA Tanpa Harus Unistall Aplikasi di Ponsel

Namun Atletico Madrid tidak akan mudah menyerah. Pelatih mereka, Diego Simeone, yang mengenal baik sepak bola Italia, pasti sudah menyiapkan taktik khusus untuk menghentikan laju Inter Milan. 

Berikut adalah prediksi susunan pemain kedua tim:

Inter Milan: Sommer; Pavard, De Vrij, Bastoni; Darmian, Barella, Hakan Calhanoglu, Mkhitaryan, Dimarco; Lautaro Martinez, Thuram. 

Pelatih: Simone Inzaghi. Formasi: 3-5-2 

Atletico Madrid: Jan Oblak; Molina, Savic, Gimenez, Hermoso, Reinildo; De Paul, Koke, Saul; Griezmann, Llorente.

Pelatih: Diego Simeone. Formasi: 5-3-2 

Link live streaming Inter Milan vs Atletico Madrid bisa anda akses dengan mengklik di bawah ini: 

Link live streaming Inter Milan vs Atletico Madrid.

Berita Terkait

Masyarakat Gaza Bersukacita, Gencatan Senjata Bawa Harapan Baru
TikTok di Ambang Penutupan di AS, Jutaan Pengguna Terancam Kehilangan Akses
Pertamina Raih Penghargaan Tertinggi di Indonesia Green Award 2025 atas Komitmen Lingkungan
Mbak Ita dan Suami Izin dari Panggilan KPK, Terungkap Ini Alasannya
Evakuasi Banjir, Pria di Lampung Tewas Tersetrum Listrik
Ayah Pramugari Korban Kebakaran Glodok Plaza Berharap Mukjizat: Skenario Tuhan
Positif Narkoba, Pelaku Pembunuhan Satpam di Bogor Terungkap
Presiden Prabowo Subianto Ingin Infrastruktur Dipegang Swasta, AHY Beri Respon Tak Terduga

Berita Terkait

Saturday, 18 January 2025 - 14:29 WIB

Masyarakat Gaza Bersukacita, Gencatan Senjata Bawa Harapan Baru

Saturday, 18 January 2025 - 14:13 WIB

TikTok di Ambang Penutupan di AS, Jutaan Pengguna Terancam Kehilangan Akses

Saturday, 18 January 2025 - 09:21 WIB

Pertamina Raih Penghargaan Tertinggi di Indonesia Green Award 2025 atas Komitmen Lingkungan

Saturday, 18 January 2025 - 09:10 WIB

Mbak Ita dan Suami Izin dari Panggilan KPK, Terungkap Ini Alasannya

Saturday, 18 January 2025 - 09:06 WIB

Evakuasi Banjir, Pria di Lampung Tewas Tersetrum Listrik

Berita Terbaru

50 mL Berapa Sendok Makan

Pendidikan

50 mL Berapa Sendok Makan? Panduan Lengkap Konversi Takaran

Saturday, 18 Jan 2025 - 14:42 WIB

Masyarakat Gaza Bersukacita, Gencatan Senjata Bawa Harapan Baru

Berita

Masyarakat Gaza Bersukacita, Gencatan Senjata Bawa Harapan Baru

Saturday, 18 Jan 2025 - 14:29 WIB

Mengapa Rumah Adat Perlu Dilestarikan

Pendidikan

Mengapa Rumah Adat Perlu Dilestarikan? Simak Penjelasannya!

Saturday, 18 Jan 2025 - 14:20 WIB