6 Burung dengan Suara Paling Merdu, Tertarik Memelihara?

- Redaksi

Tuesday, 13 February 2024 - 12:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Burung dengan suara merdu (Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Setiap jenis burung memiliki ciri khasnya masing-masing, seperti bentuk tubuh, warna bulu, suara kicauan, dan cara merawatnya. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Rekomendasi Burung dengan Suara Paling Merdu

Artikel ini akan memberikan rangkuman tentang jenis burung kicau bertubuh kecil namun bersistem suara yang merdu. Berikut beberapa burung bersuara merdu, yakni:

1. Cucak Hijau 

Jenis burung pertama adalah Cucak Hijau, burung ini memiliki warna dominan hijau pada tubuhnya dan memiliki warna hitam pada bagian kepala dan paruh. 

Cucak hijau banyak ditemukan di berbagai daerah di Indonesia, seperti Sumatera, Bali, Kalimantan, dan Banyuwangi. 

Baca Juga :  Dana Kaget : Penghasil Dana Id

Cucak hijau yang berasal dari Banyuwangi menjadi primadona karena memiliki suara yang merdu dan biasanya hidup berkelompok di dalam hutan.

2. Burung Kenari

Jenis burung kedua adalah Burung Kenari, burung ini memiliki tubuh yang kecil dan memiliki suara kicau khas yang disebut ngeriwik. 

Burung kenari dikenal sebagai burung penyanyi yang mempunyai postur dan warna bulu yang menarik.

3. Burung Cucak Rowo

Jenis burung ketiga adalah Cucak Rowo, burung ini mempunyai harga jual yang mahal karena kicaunya yang merdu. 

Burung cucak rowo dapat ditemukan di beberapa daerah seperti Jawa bagian barat, Kalimantan, Semenanjung Malaysia, dan Pulau Sumatera. 

Beberapa sebutan untuk suara cucak rowo adalah ropek, semi ropel, nglagu, engkel, isian, dan rusak.

Baca Juga :  Ibu Kim Saeron Bakal Ajukan 7 Tuntutan untuk Kim Soo Hyun

4. Burung Murai Batu

Jenis burung keempat adalah Murai Batu, burung ini terkenal dengan kecerdasannya dan kemampuannya untuk menirukan suara burung lain. 

Salah satu jenis Murai Batu yang terkenal adalah Murai Batu Medan sebagai burung kicau terbaik yang sudah diakui di dunia.

5. Burung Cendet

Jenis burung kelima adalah Burung Cendet, burung ini mempunyai kicauan yang keras sehingga banyak dicari oleh para pecinta burung. 

Burung ini memiliki kombinasi warna yang elegan dengan paruh dan kepala hitam pekat yang membuatnya tampil kuat dan garang.

6. Lovebird

Jenis burung keenam adalah Lovebird, burung ini mempunyai ciri fisik yang mencolok yaitu warna bulu-bulunya yang menarik dengan beberapa perpaduan warna seperti kuning, oranye, dan hijau. 

Baca Juga :  Hasto Siapkan Video Ungkap Korupsi Petinggi Negara, KPK Siap Tindaklanjuti

Meskipun harganya cukup tinggi, burung lovebird terkenal dengan suaranya yang unik dan disebut dengan istilah “ngekek”. 

Burung ini sering dipelihara dan mirip dengan jenis parkit. Menariknya burung ini cuku0 unik dan menarik. 

Itulah rangkuman jenis burung kicau yang mempunyai suara merdu. Beberapa diantaranya sering dipelihara oleh masyarakat 

Setiap jenis burung memiliki keunikan masing-masing dan membutuhkan perawatan yang tepat agar tetap sehat dan merdu suaranya.

Berita Terkait

Mbok Yem Meninggal Dunia, Warung Gunung Lawu Kehilangan Sosok Legendaris
Mulai 1 Mei 2025, Beli BBM di Jakarta Dikenakan Pajak 10%
Berapa Biaya Nembak SIM C? Risiko dan Konsekuensi yang Perlu Diketahui
Brebes Dilanda Fenomena Tanah Bergerak, Kemensos Kirim Bantuan
SMP Katolik di Ponorogo Gelar Ibadah Arwah guna Kenang Arwah Paus Fransiskus
Presiden Prabowo Subianto Bakal Kirim Perwakilan untuk Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus
Hakim Eko Aryanto yang Tangani Harvey Moeis Dimutasi ke PN Sidoarjo
Tawuran Pelajar Pecah di Jatinegara, 20 Remaja Diamankan Polisi

Berita Terkait

Wednesday, 23 April 2025 - 17:15 WIB

Mbok Yem Meninggal Dunia, Warung Gunung Lawu Kehilangan Sosok Legendaris

Wednesday, 23 April 2025 - 15:18 WIB

Mulai 1 Mei 2025, Beli BBM di Jakarta Dikenakan Pajak 10%

Wednesday, 23 April 2025 - 15:01 WIB

Berapa Biaya Nembak SIM C? Risiko dan Konsekuensi yang Perlu Diketahui

Wednesday, 23 April 2025 - 10:49 WIB

Brebes Dilanda Fenomena Tanah Bergerak, Kemensos Kirim Bantuan

Wednesday, 23 April 2025 - 10:45 WIB

SMP Katolik di Ponorogo Gelar Ibadah Arwah guna Kenang Arwah Paus Fransiskus

Berita Terbaru

Cara Mudah Daftar Shopee Food untuk Mitra Bisnis

Teknologi

Cara Mudah Daftar Shopee Food untuk Mitra Bisnis

Wednesday, 23 Apr 2025 - 15:23 WIB

Beli BBM di Jakarta Dikenakan Pajak 10%

Berita

Mulai 1 Mei 2025, Beli BBM di Jakarta Dikenakan Pajak 10%

Wednesday, 23 Apr 2025 - 15:18 WIB

berapa ukuran cetak kartu UTBK 2025

Pendidikan

Jangan Sampai Salah! Ini Ukuran Cetak Kartu UTBK 2025 yang Benar

Wednesday, 23 Apr 2025 - 15:11 WIB