6 Burung dengan Suara Paling Merdu, Tertarik Memelihara?

- Redaksi

Tuesday, 13 February 2024 - 12:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Burung dengan suara merdu (Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Setiap jenis burung memiliki ciri khasnya masing-masing, seperti bentuk tubuh, warna bulu, suara kicauan, dan cara merawatnya. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Rekomendasi Burung dengan Suara Paling Merdu

Artikel ini akan memberikan rangkuman tentang jenis burung kicau bertubuh kecil namun bersistem suara yang merdu. Berikut beberapa burung bersuara merdu, yakni:

1. Cucak Hijau 

Jenis burung pertama adalah Cucak Hijau, burung ini memiliki warna dominan hijau pada tubuhnya dan memiliki warna hitam pada bagian kepala dan paruh. 

Cucak hijau banyak ditemukan di berbagai daerah di Indonesia, seperti Sumatera, Bali, Kalimantan, dan Banyuwangi. 

Baca Juga :  Gibran Siap Hadapi Debat Perdana Capres-Cawapres, Ini Strateginya

Cucak hijau yang berasal dari Banyuwangi menjadi primadona karena memiliki suara yang merdu dan biasanya hidup berkelompok di dalam hutan.

2. Burung Kenari

Jenis burung kedua adalah Burung Kenari, burung ini memiliki tubuh yang kecil dan memiliki suara kicau khas yang disebut ngeriwik. 

Burung kenari dikenal sebagai burung penyanyi yang mempunyai postur dan warna bulu yang menarik.

3. Burung Cucak Rowo

Jenis burung ketiga adalah Cucak Rowo, burung ini mempunyai harga jual yang mahal karena kicaunya yang merdu. 

Burung cucak rowo dapat ditemukan di beberapa daerah seperti Jawa bagian barat, Kalimantan, Semenanjung Malaysia, dan Pulau Sumatera. 

Beberapa sebutan untuk suara cucak rowo adalah ropek, semi ropel, nglagu, engkel, isian, dan rusak.

Baca Juga :  Airlangga Hartarto Pastikan Kalau Bansos Tidak Disalahgunakan untuk Kepentingan Politik

4. Burung Murai Batu

Jenis burung keempat adalah Murai Batu, burung ini terkenal dengan kecerdasannya dan kemampuannya untuk menirukan suara burung lain. 

Salah satu jenis Murai Batu yang terkenal adalah Murai Batu Medan sebagai burung kicau terbaik yang sudah diakui di dunia.

5. Burung Cendet

Jenis burung kelima adalah Burung Cendet, burung ini mempunyai kicauan yang keras sehingga banyak dicari oleh para pecinta burung. 

Burung ini memiliki kombinasi warna yang elegan dengan paruh dan kepala hitam pekat yang membuatnya tampil kuat dan garang.

6. Lovebird

Jenis burung keenam adalah Lovebird, burung ini mempunyai ciri fisik yang mencolok yaitu warna bulu-bulunya yang menarik dengan beberapa perpaduan warna seperti kuning, oranye, dan hijau. 

Baca Juga :  Heboh! Pria di Probolinggo Nekat Curi Celengan dan Perhiasan Keponakannya Sendiri

Meskipun harganya cukup tinggi, burung lovebird terkenal dengan suaranya yang unik dan disebut dengan istilah “ngekek”. 

Burung ini sering dipelihara dan mirip dengan jenis parkit. Menariknya burung ini cuku0 unik dan menarik. 

Itulah rangkuman jenis burung kicau yang mempunyai suara merdu. Beberapa diantaranya sering dipelihara oleh masyarakat 

Setiap jenis burung memiliki keunikan masing-masing dan membutuhkan perawatan yang tepat agar tetap sehat dan merdu suaranya.

Berita Terkait

Mega Aulia Menangis: “Tolong Jangan Tayangkan Lagi Sinetron Saya”
Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya
Penjualan iPhone di China Anjlok, Huawei Sukses Pikat Konsumen dengan Diskon Besar
Dugaan Penyalahgunaan Dana BOS di SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejaksaan Sita 10 Kendaraan
Praperadilan Tom Lembong Berlangsung: Tidak Dijelaskan Apa Masalahnya
Makin Merebak, Bareskrim Tetapkan 734 Orang jadi Tersangka dalam 619 Kasus Judi Online
Shin Tae-yong Panggil Justin Hubner, Ivar Jenner, dan Rafael Struick untuk ASEAN Mitsubishi Electric Cup 2024
Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus: Momen Sederhana yang Sah di Mata Agama dan Hukum

Berita Terkait

Thursday, 21 November 2024 - 19:54 WIB

Mega Aulia Menangis: “Tolong Jangan Tayangkan Lagi Sinetron Saya”

Thursday, 21 November 2024 - 19:47 WIB

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 November 2024 - 17:07 WIB

Dugaan Penyalahgunaan Dana BOS di SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejaksaan Sita 10 Kendaraan

Thursday, 21 November 2024 - 16:59 WIB

Praperadilan Tom Lembong Berlangsung: Tidak Dijelaskan Apa Masalahnya

Thursday, 21 November 2024 - 16:53 WIB

Makin Merebak, Bareskrim Tetapkan 734 Orang jadi Tersangka dalam 619 Kasus Judi Online

Berita Terbaru

Potret Nissa Sabyan dan Ayus (Dok.ist)

Berita

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 Nov 2024 - 19:47 WIB