Mendadak jadi Sorotan, Gibran Minta Mendikdasmen Hapus Sistem Zonasi dari PPDB

- Redaksi

Friday, 22 November 2024 - 11:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gibran Rakabuming Raka

Gibran Rakabuming Raka

Swarawarta.co.id – Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka mengusulkan agar sistem zonasi dalam proses Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) dihapus.

“Saya sampaikan secara tegas ke Pak Menteri Pendidikan, ‘Pak, ini zonasi harus dihilangkan’,” ujar Gibran.

Usulan tersebut disampaikan Gibran Rakabuming Raka dalam pidato pembukaan acara Tanwir I Pengurus Pusat Pemuda Muhammadiyah yang diadakan di Hotel Aryaduta, Menteng, Jakarta Pusat pada Kamis (21/11/2024).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Gibran menjelaskan bahwa ia telah memberikan instruksi kepada Kepala Dinas Pendidikan di seluruh Indonesia dalam pertemuan Rapat Koordinasi Evaluasi Kebijakan Pendidikan Dasar dan Menengah yang berlangsung pada Senin, 11 November 2024 di Jakarta Selatan.

Dalam kesempatan tersebut, Gibran meminta Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Abdul Mu’ti, yang juga Sekretaris Umum PP Muhammadiyah, untuk mempertimbangkan penghapusan sistem zonasi dalam PPDB.

Baca Juga :  Polres Ponorogo Ungkap Kasus Narkoba Terbesar di Tahun 2025, 7 Tersangka Ditangkap

Gibran berpendapat bahwa penerapan pendidikan berbasis digital sangat penting dalam upaya mencapai visi Indonesia Emas 2045.

Berita Terkait

Haidar Alwi Puji Kinerja Polri dalam Memberantas Judi Online
Ganjar Pranowo Berikan Tanggapan Mengenai Permintaan Pemakzulan Gibran Rakabuming sebagai Wapres
Pria di Pasuruan Tega Cabuli Adek Iparnya Sendiri Sehari setelah Menikah
Oknum Camat di Padang Digrebek Bareng Selingkuhan
Santri di Ponorogo Tewas saat Mancing, Diduga Tersetrum
8 Tahanan Polres Lahat Kabur Usai Jebol Tembok
Viral Patung Biawak Mirip Asli Mampu Datangkan 2000 Wisatawan dalam Sehari
Polemik di Balik Program Makan Bergizi Gratis: Tuai Pro dan Kontra

Berita Terkait

Monday, 28 April 2025 - 08:50 WIB

Haidar Alwi Puji Kinerja Polri dalam Memberantas Judi Online

Monday, 28 April 2025 - 08:33 WIB

Pria di Pasuruan Tega Cabuli Adek Iparnya Sendiri Sehari setelah Menikah

Monday, 28 April 2025 - 08:30 WIB

Oknum Camat di Padang Digrebek Bareng Selingkuhan

Monday, 28 April 2025 - 08:27 WIB

Santri di Ponorogo Tewas saat Mancing, Diduga Tersetrum

Monday, 28 April 2025 - 08:23 WIB

8 Tahanan Polres Lahat Kabur Usai Jebol Tembok

Berita Terbaru

Haidar Alwi (Dok. Ist)

Berita

Haidar Alwi Puji Kinerja Polri dalam Memberantas Judi Online

Monday, 28 Apr 2025 - 08:50 WIB