Kampanye di Papua, Gibran Minta Pendukungnya Tidak Jelekkan Paslon Lain

- Redaksi

Friday, 26 January 2024 - 10:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Gibran Kampanye di Papua
( Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Calon Wakil Presiden nomor urut 2, Gibran Rakabuming Raka, melakukan kampanye di Jayapura, Papua. Dalam kampanyenya, Gibran mengajak pendukungnya agar tidak menjelek-jelekkan program dari capres-cawapres lainnya.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Gibran memulai kampanyenya dengan memaparkan program yang ditawarkan oleh dirinya dan capres Prabowo Subianto.

Program tersebut antara lain beasiswa untuk anak-anak Papua, Kartu Indonesia Sehat (KIS), Kartu Indonesia Pintar (KIP), dan Program Keluarga Harapan (PKH).

“Pendidikan, fasilitas kesehatan akan kami berikan atensi khusus untuk Papua nanti, beasiswa untuk anak-anak sekolah, anak-anak Papua. PKH, KIS, KIP dilanjutkan,” kata Gibran dalam deklarasi suara dari timur Prabowo-Gibran di GOR Cendrawasih, Jayapura, Papua, Jumat (26/1/2024).

Baca Juga :  Membangun Karakter Anak melalui Nilai Agama dan Moral Sejak Dini

Selain itu, Gibran juga menawarkan program makan siang dan susu gratis bagi anak-anak sebagai upaya untuk mengatasi masalah stunting.

“Lalu, ada program makan siang gratis untuk anak-anak sekolah, setuju bapak ibu ya? Biar anak-anak kita sehat, nggak ada yang stunting, kalau sehat, kuat, otomatis bisa lebih menerima pelajaran dari guru-gurunya,” sebutnya.

Setelah presentasi program, Gibran mendorong para pendukungnya untuk bekerja keras untuk memenangkan Pemilu 2024.

Ia juga mengingatkan mereka agar tidak menjelek-jelekkan program dari calon lain.

“Jika ada fitnah, nyinyiran, berita negatif, tidak perlu ditanggapi. Jangan fitnah dibalas dengan fitnah, jangan menjelek-jelekkan program dari paslon lain, kita fokus saja dengan program-

Baca Juga :  Golkar Gelar Peringatan Nuzulul Quran, Hadirkan Ribuan Peserta dan Hafiz Al-Quran

Gibran juga mengajak seluruh rakyat untuk menggunakan hak suara mereka, serta menekankan agar tidak ada yang golput.

“Jangan sampai ada yang golput, anak-anak muda juga diajak ya jangan sampai ada yang golput. Sekali lagi akan kita dorong terus pemerataan pembangunan, Papua ini termasuk akan kita berikan atensi khusus,” ucapnya.

Berita Terkait

Waspada! Ini Titik Rawan Banjir dan Kemacetan di Gresik Saat Mudik Lebaran
Raup Puluhan Juta per Bulan, Wanita Blitar Ditangkap Usai Live Streaming Konten Dewasa
Fasilitas Umum Rusak Usai Demo Tolak UU TNI, Pemkot Surabaya Lakukan Perbaikan
Hakim Erintuah Damanik Akui Terima Suap untuk Vonis Bebas Ronald Tannur
Ole Romeny: Makna Selebrasi, Gol Kemenangan, dan Dedikasi untuk Indonesia
Komisi VIII DPR Harap Lebaran Dirayakan Bersamaan pada 31 Maret
Sultan Palembang Keluarkan Maklumat tentang Konten Willie Salim
Ole Romeny Dinobatkan sebagai Pemain Terbaik di Laga Timnas Indonesia vs Bahrain

Berita Terkait

Wednesday, 26 March 2025 - 09:29 WIB

Waspada! Ini Titik Rawan Banjir dan Kemacetan di Gresik Saat Mudik Lebaran

Wednesday, 26 March 2025 - 09:22 WIB

Raup Puluhan Juta per Bulan, Wanita Blitar Ditangkap Usai Live Streaming Konten Dewasa

Wednesday, 26 March 2025 - 09:07 WIB

Hakim Erintuah Damanik Akui Terima Suap untuk Vonis Bebas Ronald Tannur

Wednesday, 26 March 2025 - 09:05 WIB

Ole Romeny: Makna Selebrasi, Gol Kemenangan, dan Dedikasi untuk Indonesia

Wednesday, 26 March 2025 - 09:04 WIB

Komisi VIII DPR Harap Lebaran Dirayakan Bersamaan pada 31 Maret

Berita Terbaru