Bocah di Jakarta Utara Tewas dibanting Ayahnya hingga Tewas

- Redaksi

Thursday, 14 December 2023 - 13:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ayah di Jakarta Utara tega banting anak hingga tewas
( Dok. Istimewa


SwaraWarta.co.id
– Sebuah peristiwa menggemparkan terjadi di Penjaringan, Jakarta Utara, di mana seorang anak berusia 10 tahun yang memiliki inisial K alias Awan, tewas setelah dibanting oleh ayahnya sendiri. 

“Awan sempat dipukul, kemudian ditendang kakinya hingga jatuh. Lalu setelah itu tampak diangkat sama ayahnya, dikira mau dibawa ke rumah, enggak menyangka ibu-ibu pas itu lihat dia dibanting,” ungkap RT 02 RW 017, Kelurahan Penjaringan, Abdul Rahman.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut laporan dari Antara, tindakan kejam yang dilakukan oleh ayah A yang memiliki inisial U tersebut terjadi pada Rabu (13/12/2023) siang di daerah Muara Baru. 

Baca Juga :  Sifat Ulil Albab? Pencari Ilmu yang Sangat disukai Allah SWT

Warga sangat terkejut melihat tindakan keji yang begitu ekstrim tersebut diperbuat oleh sosok seorang ayah kepada anaknya sendiri.

Abdul, seorang saksi mata menyatakan bahwa perbuatan U tersebut terekam oleh kamera CCTV di sekitar pukul 14.00 WIB, di mana Awan langsung dibawa ke rumah sakit oleh ayahnya lantaran mengalami ketidak sadaran. 

Warga yang mengetahui kejadian ini, tidak mengetahui keberadaan ibu Awan yang memiliki inisial H pada saat kejadian tersebut. Diduga H sedang berada di luar rumah.

Hingga saat ini, motif yang melatarbelakangi U tega menganiaya dan membanting anaknya hingga tewas masih belum diketahui secara pasti oleh Abdul. 

Pelaku sendiri saat ini telah diamankan polisi dan sedang menjalani pemeriksaan yang intensif di Mapolres Metro Jakarta Utara. 

Baca Juga :  Honda Perkenalkan Prototipe Kendaraan Listrik Masa Depan di CES 2024, Tampilkan Desain Inovatif dan Teknologi Canggih

“Atas nama U, seorang ayah dari korban atas nama K sedang diamankan di Polres Metro Jakarta Utara dan kami lakukan pemeriksaan,” ujar Kapolres Metro Jakarta Utara Kombes Gidion Arif Setyawan

Kepolisian menduga perbuatan keji tersebut dilakukan oleh pelaku karena emosi. Kejadian penganiayaan terjadi di kawasan Muara Baru RT 022 RW 017, Kelurahan Penjaringan, Kecamatan Penjaringan, Jakarta Utara pada Rabu (13/12).

“Mungkin pada kondisi emosional yang akut ya, kami mendalami lagi apa latar belakang persoalan yang sebelum peristiwa terjadi,” jelas Gidion.

Berita Terkait

Disdukcapil Kota Serang, Layanan Administrasi Kependudukan Online
Sempat Ditarik, Lagu Bayar Bayar Bayar Milik Sukatani Boleh Beredar Kembali
Megawati Soekarnoputri Minta Kepala Daerah dari PDIP Tunda Retret, Pengamat Unair Beberkan Fakta Ini
Viral Remaja di Pati Curi Pisang untuk Kasih Makan Adiknya Diarak Warga, Kini jadi Anak Asuh Polisi
Ikuti Instruksi Megawati, Wali Kota Semarang Pilih Nyapu Pasar Ketimbang Ikut Retret di Magelang
Hendak Kencan, Gadis di Pacitan Tewas Kecelakaan
Hasto Kristiyanto Resmi Ditahan, PDIP Besuk ke Rutan KPK
Ratusan Mahasiswa Gelar Demo Terkait Hasto Kristiyanto, Minta Harun Masiku Segera Ditangkap

Berita Terkait

Saturday, 22 February 2025 - 16:38 WIB

Disdukcapil Kota Serang, Layanan Administrasi Kependudukan Online

Saturday, 22 February 2025 - 09:32 WIB

Sempat Ditarik, Lagu Bayar Bayar Bayar Milik Sukatani Boleh Beredar Kembali

Saturday, 22 February 2025 - 09:24 WIB

Megawati Soekarnoputri Minta Kepala Daerah dari PDIP Tunda Retret, Pengamat Unair Beberkan Fakta Ini

Saturday, 22 February 2025 - 09:18 WIB

Viral Remaja di Pati Curi Pisang untuk Kasih Makan Adiknya Diarak Warga, Kini jadi Anak Asuh Polisi

Saturday, 22 February 2025 - 09:12 WIB

Ikuti Instruksi Megawati, Wali Kota Semarang Pilih Nyapu Pasar Ketimbang Ikut Retret di Magelang

Berita Terbaru

Disdukcapil Kota Serang

Advertorial

Disdukcapil Kota Serang, Layanan Administrasi Kependudukan Online

Saturday, 22 Feb 2025 - 16:38 WIB