Timnas Indonesia Optimis di Laga Perdana Piala Dunia U-17 Saat Menghadapi Ekuador

- Redaksi

Friday, 10 November 2023 - 08:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Timnas Indonesia U17. (Foto: PanditFootball.com)

SwaraWarta.co.idTimnas Indonesia U-17 merasa optimis
kalau kubu mereka bisa memberikan yang terbaik pada laga perdana Piala Dunia
U-17 malam nanti.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Timnas Indonesia U-17 akan menjalani laga perdana fase grup
dengan menghadapi tim dari Amerika Latin, Ekuador.

Laga yang akan dilangsungkan di Stadion Gelora Bung Tomo,
Surabaya ini rencananya kickoff dimulai pada pukul 19.00 WIB dengan terlebih
dahulu akan dilakukan acara open ceremony.

Dalam laga pembuka ini, pelatih timnas Indonesia U-17, Bima
Sakti Tukiman berharap para pemainnya bisa memberikan hasil yang terbaik.

Bukan hanya itu, Bima Sakti berharap pasukan tempurnya
bermain dengan lepas tanpa tertekan atau terbebani dengan target yang diberikan
kepada tim.

Baca Juga :  Fritz Hutapea, Putra Bungsu Hotman Paris, Bicara Tentang Tradisi Pelangkah Pernikahan

Sejauh ini, menurut sang pelatih, persiapan timnas Indonesia
sudah sangat matang.

Meski melawan timnas Ekuador bukan hal yang mudah tapi
mereka akan berupaya sekuat tenaga untuk bisa mengimbangi atau memenangi laga
sekaligus.

Dalam turnamen Piala Dunia U-17 kali ini, timnas Indonesia
bertindak sebagai tuan rumah penyelenggara sekaligus tim debutan.

Sementara itu tim Ekuador bukanlah tim yang mudah untuk
ditaklukkan mengingat kiprahnya di Piala Dunia U-17, bukan untuk kali pertama.

Timnas Ekuador sudah malang melintang di turnamen Piala
Dunia U-17 ini dengan berhasil lolos ke babak utama sebanyak 6 kali.

Bahkan timnas Ekuador pernah menembus babak perempat final
di dua edisi Piala Dunia U-17 sebagai pencapaian terbaiknya.

Baca Juga :  Isu Anies Baswedan Akan Jadi Tersangka Kasus Formula E Semakin Menyebar, Begini Kata KPK

Timnas Ekuador berhasil menapaki babak perempat final pada
tahun 2005, juga 2015, hal ini tentu saja menjadi kelebihan tim Ekuador yang
memiliki pengalaman di Piala Dunia ketimbang Indonesia.

Namun, hal itu tidak harus membuat timnas Indonesia ciut.

Bagaimanapun fakta di lapangan dengan rekor pencapaian
sebelumnya bukanlah ukuran kalau Indonesia pasti kalah.

Jadi, timnas Indonesia U-17 masih memiliki peluang untuk
bisa memenangkan laga, apalagi ditopang dengan dukungan suporter tuan rumah
yang akan memadati stadion.

Sebagai catatan, tiket laga perdana Piala Dunia U-17 antara
timnas Indonesia kontra timnas Ekuador sudah habis sebelum laganya sendiri
dipertandingkan.

Berita Terkait

Meutya Hafid: Kominfo Tetap Tegas Tutup Situs Judi Meski Digugat
Gunung Ibu di Halmahera Barat Erupsi, Keluarkan Lava Pijar dan Kolom Abu
Mega Aulia Menangis: “Tolong Jangan Tayangkan Lagi Sinetron Saya”
Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya
Penjualan iPhone di China Anjlok, Huawei Sukses Pikat Konsumen dengan Diskon Besar
Dugaan Penyalahgunaan Dana BOS di SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejaksaan Sita 10 Kendaraan
Praperadilan Tom Lembong Berlangsung: Tidak Dijelaskan Apa Masalahnya
Makin Merebak, Bareskrim Tetapkan 734 Orang jadi Tersangka dalam 619 Kasus Judi Online

Berita Terkait

Friday, 22 November 2024 - 05:10 WIB

Meutya Hafid: Kominfo Tetap Tegas Tutup Situs Judi Meski Digugat

Friday, 22 November 2024 - 05:05 WIB

Gunung Ibu di Halmahera Barat Erupsi, Keluarkan Lava Pijar dan Kolom Abu

Thursday, 21 November 2024 - 19:54 WIB

Mega Aulia Menangis: “Tolong Jangan Tayangkan Lagi Sinetron Saya”

Thursday, 21 November 2024 - 19:47 WIB

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 November 2024 - 17:11 WIB

Penjualan iPhone di China Anjlok, Huawei Sukses Pikat Konsumen dengan Diskon Besar

Berita Terbaru

Potret Nissa Sabyan dan Ayus (Dok.ist)

Berita

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 Nov 2024 - 19:47 WIB