Kevin Diks Resmi Bergabung dengan Borussia Monchengladbach pada Bursa Transfer Musim Panas Mendatang

- Redaksi

Monday, 27 January 2025 - 09:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kevin Diks (Dok. Ist)

Kevin Diks (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Kevin Diks, pemain bertahan tim nasional Indonesia, resmi bergabung dengan Borussia Monchengladbach pada bursa transfer musim panas mendatang.

Diks yang memutuskan untuk tidak memperpanjang kontraknya dengan FC Copenhagen, klub tempatnya bermain saat ini, memilih untuk pindah ke Monchengladbach.

“Saya sangat senang atas kepindahan saya ke Borussia Monchengladbach berhasil. Borussia adalah klub besar di Jerman, saya menantikan apa yang akan terjadi ke depannya,” kata Kevin Diks dilansir dari laman resmi klub, Minggu

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Namun, Diks juga menegaskan bahwa dirinya masih memiliki tujuan besar dengan FC Copenhagen.

Sebagai pemain yang kontraknya berakhir pada musim panas mendatang, Diks diperbolehkan untuk menandatangani kontrak dengan klub lain selama bursa transfer musim dingin ini.

Baca Juga :  Seorang Siswa Nekat Panjat Tower Internet, Kepala Sekolah Buka Suara

Setelah melakukan negosiasi, Borussia Monchengladbach berhasil meyakinkan pemain berusia 28 tahun ini untuk bergabung, menawarkan kontrak yang berlaku hingga 30 Juni 2030.

Sepanjang musim ini, Diks telah bermain 16 kali di Superliga bersama FC Copenhagen, mencetak empat gol dan tiga assist.

Di ajang UEFA Conference League, ia sudah mencatatkan enam penampilan dan menyumbang tiga gol.

Berita Terkait

Windy Idol Belum Ditetapkan Tersangka, KPK ungkap Hal Ini
Pelaku Perampokan dan Pembunuhan Sopir Taksi Online Berhasil Terungkap
Kabar Baik! Pendaftaran Beasiswa Sawit 2025 Resmi Dibuka
Kabar Gembira untuk Para Lansia Jakarta: Pencairan Kartu Lansia Jakarta Tahap Kedua Dimulai Hari Ini
Ketegangan Meningkat: Pakistan dan India di Ambang Konflik Peperangan
Misa Pemakaman Paus Fransiskus Akan Digelar Hari Ini
Penghormatan Terhadap Paus Fransiskus Berakhir, Dihadiri Sekitar 250 Ribu Orang
Komunitas FPM Bali: Bersama, Berkarya, Berdampak

Berita Terkait

Saturday, 26 April 2025 - 16:57 WIB

Windy Idol Belum Ditetapkan Tersangka, KPK ungkap Hal Ini

Saturday, 26 April 2025 - 16:51 WIB

Pelaku Perampokan dan Pembunuhan Sopir Taksi Online Berhasil Terungkap

Saturday, 26 April 2025 - 16:45 WIB

Kabar Baik! Pendaftaran Beasiswa Sawit 2025 Resmi Dibuka

Saturday, 26 April 2025 - 16:34 WIB

Kabar Gembira untuk Para Lansia Jakarta: Pencairan Kartu Lansia Jakarta Tahap Kedua Dimulai Hari Ini

Saturday, 26 April 2025 - 13:09 WIB

Ketegangan Meningkat: Pakistan dan India di Ambang Konflik Peperangan

Berita Terbaru

Berita

Windy Idol Belum Ditetapkan Tersangka, KPK ungkap Hal Ini

Saturday, 26 Apr 2025 - 16:57 WIB

Pendaftaran Beasiswa Sawit 2025 Resmi Dibuka

Berita

Kabar Baik! Pendaftaran Beasiswa Sawit 2025 Resmi Dibuka

Saturday, 26 Apr 2025 - 16:45 WIB