Perilaku Seks Bebas pada Remaja Kian Memprihatinkan, Begini Cara Pencegahannya!

- Redaksi

Friday, 10 November 2023 - 05:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Lingkungan pertemanan menjadi salah satu pemicu perilaku seks bebas pada remaja
(Dok. Istimewa)


SwaraWarta.co.id
 
– Perilaku seks bebas pada remaja kian memprihatinkan lantaran trrus bertambah.  

Pada bulan agustus lalu, Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) mendata perilaku seks bebas pada remaja di Indonesia. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut data BKKBN, 60% remaja di Indonesia yang berusia 16- 17 tahun sudah pernah berhubungan badan.

Untuk mencegah perilaku seks bebas pada remaja, terdapat cara yang bisa diterapkan . Berikut beberapa cara-cara tersebut:

1. Hati-hati dalam Memilih Teman

Lingkungan memiliki pengaruh besar dalam pertumbuhan seorang remaja. Hal inilah yang membuat remaja harus selektif dalam memilih teman.  

Baca Juga :  Bagaimana Pendapatmu Mengenai Kebebasan Berpendapat?

Salah memilih teman membuat seseorang mudah terjerumus ke dalam perilaku buruk salah satunya seks bebas pada remaja.  

Menghindari lingkungan buruk membuat seorang remaja mampu terhindar dari berbagai macam penyimpangan sosial. 

2. Menanamkan Pendirian Kokoh

Selektif dalam memilih teman bukan berarti membatasi diri untuk berinteraksi. Sebagai remaja memang diharuskan memperluas relasi. 

Hal tersebut akan tetap memberikan dampak positif selagi dalam diri remaja mempunyai pendirian.

Komitmen pada diri sendiri untuk menghindadi perilaku seks pranikah maupun pergaulan bebas membuat remaja terhindar dari berbagai dampak. 

3. Menjaga Komunikasi dan Hubungan dengan Orang Tua

Perilaku seks bebas pada remaja dapat dicegah dengan menjaga komunikasi dengan orang tua.  

Baca Juga :  Pengumuman Hasil PPDB Jawa Barat 2024 dan Langkah-langkah untuk Akses Informasi

Dengan cara ini tentu akan timbul rasa simpati dan empati kepada orang tua sehingga perilaku penyimpangan tidak akan dilakukan.

Menjaga komunikasi dengan orang tua memang sangat penting. Terrlebih jika remaja tersebut sedang menempuh pendidikan yang jauh dadi jangkauan orang tua. 

4. Memahami Dampak Perilaku Seks Bebas

Pencegahan perilaku seks bebas pada remaja dapat dilakukan dengan memahami berbagai dampak yang ditumbulkan. 

Banyak sekali dampak seks bebas pada remaja seperti HIV, kehamilan tidak diinginkan hingga penyakit beresiko lainnya. 

Untuk mendapatkan edukasi terkait dengan dampak perilaku seks bebas, remaja bisa memanfaatkan keberadaan internet dan penyuluhan BKKBN melalui Genre. 

5. Mendekatkan Diri dengan Tuhan

Baca Juga :  Hasil Pertandingan Top Eropa: Manchester City, AS Roma, dan Sevilla Menang.

Komitmen dan meningkatkan keimanan kepada tuhan bisa dijadikan sebagai alternatif mencegah perilaku seks bebas pada remaja.  

Perilaku seks pranikah sendiri merupakan salah satu tindakan yang dilarang oleh agama sehingga sudah selayaknya dihindari. 

Orang yang dekat dengan tuhan dan paham agama cenderung berhati-hati dalam bertingkah laku. 

Nah itulah sejumlah cara yang bisa dilakukan untuk mencegah Perilaku seks bebas pada remaja.

Berita Terkait

Santri di Pasuruan Jadi Korban Salah Target Penculikan, Otak Pelaku Masih Buron
Sidang Hasto Kristiyanto Kembali Terjadi Keributan, PDIP Duga Hal Ini
Terungkap! Pria di Batu Ceper Tega Buang Mayat dalam Karung Pakai Motor, Terekam CCTV
Lowongan Kerja Luar Negeri Paling Diminati di Job Fair Kota Tangerang
Panduan Lengkap Pendaftaran UM-PTKIN 2025: Syarat, Jadwal, dan Link Resminya
KUNCI JAWABAN! Jelaskan Terkait dengan Statiska Deskriptif dan Statiska Inferensial?
China Gebrak Dunia dengan Peluncuran Internet 10G Tercepat di Dunia
Ingin Jadi Agen Perubahan? Begini Cara Daftar Duta Lingkungan Jawa Barat 2025

Berita Terkait

Thursday, 24 April 2025 - 14:34 WIB

Santri di Pasuruan Jadi Korban Salah Target Penculikan, Otak Pelaku Masih Buron

Thursday, 24 April 2025 - 14:29 WIB

Sidang Hasto Kristiyanto Kembali Terjadi Keributan, PDIP Duga Hal Ini

Thursday, 24 April 2025 - 14:25 WIB

Terungkap! Pria di Batu Ceper Tega Buang Mayat dalam Karung Pakai Motor, Terekam CCTV

Thursday, 24 April 2025 - 14:10 WIB

Panduan Lengkap Pendaftaran UM-PTKIN 2025: Syarat, Jadwal, dan Link Resminya

Thursday, 24 April 2025 - 13:55 WIB

KUNCI JAWABAN! Jelaskan Terkait dengan Statiska Deskriptif dan Statiska Inferensial?

Berita Terbaru

Cara Transfer Pulsa Indosat Terbaru di 2025

Teknologi

Mudah dan Cepat! Cara Transfer Pulsa Indosat Terbaru di 2025

Thursday, 24 Apr 2025 - 16:38 WIB