Bisa diakses saat Offline, Aplikasi Baca Novel Gratis Ini Cocok jadi Teman Gabut

- Redaksi

Tuesday, 14 November 2023 - 06:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Wattpad merupakan aplikasi baca offline secara gratis. (Dok. Istimewa)


SwaraWarta.co.id
Aplikasi baca novel gratis kerap menjadi pilihan saat kuota diambang kehabisan. 

Saat ini tersedia berbagai macam aplikasi baca novel gratis yang siap menemani waktu gabut pengguna. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Namun sebagian aplikasi baca novel gratis ada yang menerapkan sistem premium. Berikut daftar aplikasi baca novel gratis:

1. Wattpad

Wattpad sangat eksis di kalangan pemuda maupun orang dewasa. Pasalnya aplikasi ini menawarkan novel dengan berbagai macam genre. 

Tidak hanya menawarkan fitur baca novel gratis, aplikasi ini membuat pengguna bisa berkreasi dengan cara menulis cerita. 

Penulis berkesempatan tinggi dilirik penerbitan buku hingga PH Film jika cerita yang dibuat menarik. 

Baca Juga :  Remaja di Jember Tewas Usai Ditendang Pelatih Pencak Silat, Begini Kronologinya!

2. NovelToon

Sama dengan wattpad, NovelToon juga menyediakan berbagai macam genre novel terbaik

Aplikasi ini juga bisa disesuaikan dengan jenis kelamin maupun usia pengguna sehingga bacaan sesuai. 

NovelToon juga bisa dibaca secara offline sehingga hemat terhadap baterai maupun kuota internet. 

3. Gramedia Digital

Aplikasi baca novel gratis selanjutnya yang bisa dicoba untuk menghemat kuota yaitu Gramedia Digital.

Seperti yang diketahui, Gramedia memang menawarkar berbagi novel best seller dari penulis kenamaan. 

Pengguna akan diberi masa hanya bisa mencoba layanan gratis selama 7 hari selebihnya harus berlanggan. Meskipun demikian, novel yang ditawarkan dijamin memuaskan. 

4. Ipusnas

Aplikasi baca novel satu ini dikembangkan langsung oleh perpustakaan nasional Republik Indonesia. 

Baca Juga :  Disebut Tak Menyetujui Anggaran Menhan, Staff Menkeu Buka Suara

Tidak hanya membaca novel, terdapat berbagai macam buku yang bisa didapatkan oleh pengguna. 

Aplikasi ini bisa didapatkan secara gratis sehingga pengguna bisa baca buku koleksi perpusnas tanpa mengunjungi lokasi. 

5. Fizzo

Fizzo juga turut menawarkan novel gratis yang bisa dibaca secara online maupun offline oleh pengguna.

Bagi pengguna yang ingin membaca novel premium harus melakukan pembayaran terlebih dahulu. 

Sama dengan aplikasi baca pada umumnya, Fizzo juga menawarkan berbagai macam genre cerita sesuai keinginan pembaca. 

Aplikasi baca novel gratis dapat dijadikan sebagai solusi di tengah mahalnya harga kuota internet. 

Selain membuat waktu luang semakin bermanfaat, aplikasi baca novel gratis berpotensi mendapatkan penghasilan. 

Baca Juga :  Ganjar Pranowo Kenalkan Kemenhan Era Prabowo jadi Tim Pemenangnya

Pasalnya aplikasi penyedia novel biasanya dilengkapi fitur menulis yang mana pengguna berkesempatan untuk mendapatkan penghasilan. 

Terlebih banyak aplikasi yang menyediakan event berhadiah menarik. Hal inilah yang membuat pengguna aplikasi baca semakin diminati khususnya oleh kalangan remaja.

Berita Terkait

Instagram Tambah Fitur Percepat Video Reels, Tonton Lebih Cepat Seperti di TikTok
Grab Luncurkan Fitur Bayarin, Cara Praktis untuk Kelola dan Bayar Tagihan
Apple Resmi Rilis iPhone 16 di Indonesia, Tersedia Mulai 11 April 2025
Board Game Karya Anak Bangsa Kini Hadir di Loko Café, Bisa Dibeli di Stasiun Kereta
ASUS ROG Phone 9 FE: Ponsel Gaming dengan Performa Maksimal dan Fitur Canggih
Kenapa iPhone Cepat Panas? Ternyata ini Penyebab dan Solusinya
2 Cara Merekam Layar Laptop dengan Mudah Khusus untuk Pemula
Samsung Gelar Welcome to Bespoke AI, Hadirkan Inovasi Rumah Pintar Berbasis AI

Berita Terkait

Saturday, 29 March 2025 - 08:33 WIB

Instagram Tambah Fitur Percepat Video Reels, Tonton Lebih Cepat Seperti di TikTok

Friday, 28 March 2025 - 08:34 WIB

Grab Luncurkan Fitur Bayarin, Cara Praktis untuk Kelola dan Bayar Tagihan

Thursday, 27 March 2025 - 09:11 WIB

Apple Resmi Rilis iPhone 16 di Indonesia, Tersedia Mulai 11 April 2025

Wednesday, 26 March 2025 - 09:15 WIB

Board Game Karya Anak Bangsa Kini Hadir di Loko Café, Bisa Dibeli di Stasiun Kereta

Wednesday, 26 March 2025 - 09:11 WIB

ASUS ROG Phone 9 FE: Ponsel Gaming dengan Performa Maksimal dan Fitur Canggih

Berita Terbaru

Bagaimana Jika Telat Lapor SPT

Ekonomi

Bagaimana Jika Telat Lapor SPT? Ini Dampak dan Solusinya

Saturday, 29 Mar 2025 - 16:02 WIB

Cara Aktivasi Akun Wajib Pajak CoreTax

Ekonomi

Cara Aktivasi Akun Wajib Pajak CoreTax, Khusus untuk Pemula

Saturday, 29 Mar 2025 - 15:24 WIB

Apa Itu SPPI Batch 3

Pendidikan

Apa Itu SPPI Batch 3? Yuk Cari Tahu Disini Penjelasannya!

Saturday, 29 Mar 2025 - 09:45 WIB