3 Ide Usaha di Bidang Pertanian yang Wajib Dicoba!

- Redaksi

Friday, 10 November 2023 - 07:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi petani yang sedang panen di sawah (Dok. Istimewa)


SwaraWarta.co.id – Memiliki usaha sendiri tentu menjadi keinginan banyak orang. Namun sebelum itu, pastikan bahwa Anda telah mendapatkan ide usaha di bidang tertentu. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hal ini bertujuan agar usaha yang dijalankan sesuai dengan kondisi lingkungan.

Masyarakat yang tinggal di pedesaan, umumnya memiliki usaha di bidang pertanian dan peternakan. Hal ini disebabkan karena daerah pedesaan lebih potensial jika digunakan untuk usaha pertanian.

Ide Usaha di Bidang Pertanian yang Menguntungkan

Dalam mendirikan usaha, sebaiknya Anda memperhatikan potensi dari usaha tersebut. 

Sebab jika Anda tidak memperhatikan potensi dari usaha, kemungkinan usaha berkembang cukup kecil. Berikut ide usaha di bidang pertanian yang wajib dicoba, yakni:

Baca Juga :  Pelaku Pembakaran Rumah Wartawan Sekeluarga di Karo, Diperiksa untuk Memastikan Kondisi Kejiwaannya

1. Budidaya Tanaman Hias

Di pedesaan atau pegunungan dikenal dengan daerah yang subur dan masih alami. 

Hal ini dapat Anda manfaatkan untuk membuka usaha budidaya tanaman hias. Terlebih tanaman hias juga cukup diminati oleh banyak orang.

Tanaman hias memiliki jenis yang beragam mulai dari bunga mawar, bunga anggrek, bunga melati dan bunga lainnya. 

Selain itu budidaya tanaman biasa juga bisa dikembangkan sebagai toko bunga untuk keperluan wisuda atau acara lainnya.

2. Budidaya Buah dan Sayuran

Suhu udaranya yang dingin membuat daerah pedesaan sering ditanami buah dan sayuran. Hal ini juga sering dimanfaatkan oleh masyarakat untuk mendirikan usaha budidaya buah dan sayuran.

Baca Juga :  WFH Kembali digelar di Jakarta

Buah dan sayur menjadi salah satu makanan yang selalu dibutuhkan oleh manusia. Oleh karena itu, hal ini bisa Anda manfaatkan sebagai ide bisnis. 

Mengingat daerah pedesaan sangat cocok jika digunakan untuk budidaya buah dan sayur.

3. Bertani Padi

Umumnya masyarakat yang tinggal di desa cenderung berprofesi sebagai petani padi. 

Hal ini disebabkan karena tanah di desa cukup subur, sehingga potensial jika digunakan untuk menanam padi. Terlebih ketersediaan padi selalu dibutuhkan oleh masyarakat.

Apabila Anda memiliki lahan yang luas, maka hasil keuntungan juga cukup banyak. Hal inilah yang menyebabkan para petani selalu memiliki omset yang cukup besar. 

Terlebih saat ini harga beras di Indonesia mengalami kenaikan yang cukup drastis.

Baca Juga :  Aduh! Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Kok Bisa?

Beberapa ide usaha di bidang pertanian tersebut bisa Anda coba. Namun pastikan bahwa usaha yang dipilih sesuai dengan passion. 

Hal ini bertujuan agar usaha dapat berkembang dan memberikan keuntungan sesuai dengan harapan.

Berita Terkait

Mega Aulia Menangis: “Tolong Jangan Tayangkan Lagi Sinetron Saya”
Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya
Penjualan iPhone di China Anjlok, Huawei Sukses Pikat Konsumen dengan Diskon Besar
Dugaan Penyalahgunaan Dana BOS di SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejaksaan Sita 10 Kendaraan
Praperadilan Tom Lembong Berlangsung: Tidak Dijelaskan Apa Masalahnya
Makin Merebak, Bareskrim Tetapkan 734 Orang jadi Tersangka dalam 619 Kasus Judi Online
Shin Tae-yong Panggil Justin Hubner, Ivar Jenner, dan Rafael Struick untuk ASEAN Mitsubishi Electric Cup 2024
Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus: Momen Sederhana yang Sah di Mata Agama dan Hukum

Berita Terkait

Thursday, 21 November 2024 - 19:54 WIB

Mega Aulia Menangis: “Tolong Jangan Tayangkan Lagi Sinetron Saya”

Thursday, 21 November 2024 - 19:47 WIB

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 November 2024 - 17:07 WIB

Dugaan Penyalahgunaan Dana BOS di SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejaksaan Sita 10 Kendaraan

Thursday, 21 November 2024 - 16:59 WIB

Praperadilan Tom Lembong Berlangsung: Tidak Dijelaskan Apa Masalahnya

Thursday, 21 November 2024 - 16:53 WIB

Makin Merebak, Bareskrim Tetapkan 734 Orang jadi Tersangka dalam 619 Kasus Judi Online

Berita Terbaru

Potret Nissa Sabyan dan Ayus (Dok.ist)

Berita

Nissa Sabyan & Ayus Resmi Menikah, Ini Lokasi dan Maharnya

Thursday, 21 Nov 2024 - 19:47 WIB