Tik Tok Shop ditutup, Denies Chariesta Keluhkan Pembayaran Gaji Karyawan

- Redaksi

Friday, 6 October 2023 - 12:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Denies Chariesta keluhkan Tik Tok yang diblokir pemerintah (IG/ Denieschariesta91)

SwaraWarta.co.id – Beberapa waktu lalu, pemerintah memutuskan untuk menutup Tik Tok Shop

Keputusan penutupan Tik Tok Shop oleh pemerintah ternyata mengundang beberapa reaksi dari sejumlah pengguna.  

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Banyak pedangang yang mengeluhkam penutupan Tik Tok Shop berdampak buruk pada omset penjualan.  

Salah satu pihak yang merasakan dampak penutupan Tik Tok Shop yaitu selebgram Denies Chariesta.  

Dinies Chariesta sendiri kerap membagikan konten terkait bunga jualannya melalui Tik Tok Shop.  

Dirinya mengaku bahwa melalui Tik Tok Shop kerap digunakannya untuk membagikan konten jualan baju.  

Denies kerap memanfaatkan Tik Tok Shop sebagai platform live berjualan. Namun aktivitas tersebut harus terhenti lantaran Tik Tok Shop harus ditutup.

Baca Juga :  Jelang Libur Nataru, Ratusan Sopir Bus di Terminal Seloaji Ponorogo Jalani Pengecekan Kesehatan

Hasil berjualan di Tik Tok Shop tidak hanya digunakan Denies untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari.  

Melainkan dari platform tersebut dirinya bisa memberikan gaji untuk karyawannya yang membantu berjualan.  

Hal itulah yang membuat calon ibu ini kebingungan terkait dengan pemberian gaji karyawan.

Penutupan Tik Tok Shop oleh pemerintah memang membuat Denies Chariesta merasa resah.  

“Guys, sedih banget. Hari ini hari terakhir aku live di Tiktok Shop. Gimana ya aku bisa bayar gaji-gaji karyawan aku?,” ujae Denies seperti yang dikutip dalam akun instagram miliknya.  

Denies Chariesta sebelumnya sempat mengeluarkan kritikan terhadap pemerintah terkait kebijakan tersebut.  

Dirinya menilai bahwa keputusan menutup Tik Tok Shop mampu membunuh sejumlah UMKM ( Usaha Mikro Kecil dan Menengah).

Baca Juga :  Pembatasan Penggunaan Pertalite: Langkah Tepat Sasaran Subsidi BBM

Beruntung, Denies Chariesta tidak hanya mengandalkan satu platform online untuk berjualan. 

Tidak hanya Tik Tok Shop, masih banyak platfrom jual beli online yang bisa digunakan untuk menunjang aktivitas berjualan.  

Denies mengungkapkan bahwa keputusan dari pemerintah tersebut bentuk bahwa tidak bisa menerima kemajuan zaman.  

“Gak ngefek juga sih di gue masi ada toko oren ijo kuning pink dsb. Kasian aja gak bisa menerima perkembangan zaman,” ujarnya.  

Seperti yang diketahui, Tik Tok Shop resmi ditutup oleh pemerintah sejak Rabu lalu tepatnya pada pukul 17.00 WIB.  

Dalam pernyataan resminya, Tik Tok menyebutkan bahwa penutupan platfrom jual beli miliknya merupakan bagian dari aturan pemerintah.  

Baca Juga :  Kebakaran di Smelter PT Freeport Indonesia di Gresik: Tim Tanggap Darurat Beraksi Cepat, Tidak Ada Korban Jiwa

Melalui peraturan Permendag 31 Tahun 2023, pemerintah menetapkan larangan penggunaan sosial media berperan juga sebagai e-commarce.  

Akibat keputusan tersebut, banyak pelaku UMKM yang turut merasakan imbas seperti penurunan omset penjualan.

Berita Terkait

Iran Siapkan Ribuan Rudal Hipersonik Fattah, Ancam Pangkalan Militer AS dan Israel
Iran Tak Gentar Menghadapi Ancaman Serangan dari Amerika Serikat
Tragis, Pria di Sidoarjo Tewas Tersangkut di Pagar Rumah Sendiri
Surya Paloh Bantah Masuk Kabinet Pemerintahan Prabowo Gibran
Longsor di Pacet-Cangar, Evakuasi Dihentikan Sementara Akibat Hujan Deras
Bentrokan di Maluku Tengah, Kanit Intel Polsek Wahai Gugur Ditembak
Arus Balik di Pelabuhan Gilimanuk Meningkat, Didominasi Motor dan Mobil Pribadi
Menteri Keuangan Sri Mulyani Kunjungi Rumah Presiden Jokowi di Solo

Berita Terkait

Friday, 4 April 2025 - 15:06 WIB

Iran Siapkan Ribuan Rudal Hipersonik Fattah, Ancam Pangkalan Militer AS dan Israel

Friday, 4 April 2025 - 10:55 WIB

Iran Tak Gentar Menghadapi Ancaman Serangan dari Amerika Serikat

Friday, 4 April 2025 - 09:55 WIB

Tragis, Pria di Sidoarjo Tewas Tersangkut di Pagar Rumah Sendiri

Friday, 4 April 2025 - 09:46 WIB

Surya Paloh Bantah Masuk Kabinet Pemerintahan Prabowo Gibran

Friday, 4 April 2025 - 09:41 WIB

Longsor di Pacet-Cangar, Evakuasi Dihentikan Sementara Akibat Hujan Deras

Berita Terbaru

Jenis Konten yang Banyak Penontonnya di YouTube

Teknologi

3 Jenis Konten yang Banyak Penontonnya di YouTube

Friday, 4 Apr 2025 - 14:43 WIB

Apa Arti Nikka

Lifestyle

Apa Arti Nikka? Menelisik Makna dan Asal Usul Nama yang Unik

Friday, 4 Apr 2025 - 11:01 WIB