Polisi Ungkap Kelakuan Bejat Mucikari yang Jual ABG ke WNA

- Redaksi

Wednesday, 11 October 2023 - 05:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jumpa pers pengungkapan kasus mucikari yang jual ABG ke WNA (Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Satreskrim Polda Metro Jakarta Selatan menangkap seorang wanita berinisial JL (30) atas dugaan penjualan remaja berusia 17 tahun ke pria WNA.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, JL juga menjual video porno korban ke situs pornografi. Bahkan korban sudah dua kali dieksploitasi oleh JL.

Peristiwa tidak senonoh ini terungkap saat orang tua korban melihat video korban yang tersebar di situs pornografi. Tidak terima anaknya dieksploitasi, orang tua korban melaporkannya ke pihak kepolisian di bulan Januari 2023.

Wakasat Reskrim Polres Metro Jakarta Selatan Kompol Henrikus Yossi mengungkapkan bahwa kasus ini dapat terungkap setelah orang tua korban melaporkannya pada pihak kepolisian.

Baca Juga :  Menang di Jakarta, PSI Optimis Masuk Senayan

Awalnya orang tua korban juga diberitahu oleh teman-teman korban bahwa anaknya masuk ke situs pornografi.

Kemudian orang tua korban menanyakan langsung kejadian tersebut kepada korban. Dan ternyata hal tersebut benar adanya. 

Orang tua korban sendiri melaporkan kejadian tersebut pada tanggal 27 Januari 2023.

“Keluarga mengkonfirmasi kepada korban ternyata benar dan akhirnya membuat laporan polisi,” ungkap Yossi dalam jumpa pers di Polres Metro Jakarta Selatan, pada hari Selasa, (10/10)

Peristiwa ini dilaporkan pada 27 Januari 2023 dengan dengan pelapor adalah orang tua dari korban,” ungkap Yossi.

Lebih lanjut, Yossi juga mengungkapkan bahwa korban dipaksa untuk melayani pria hidung belang. Selain itu, JL juga sudah 2 kali menjual korban. Saat pertama kali melayani pria, korban diberikan upah RP 700 ribu.

Baca Juga :  Mengapa Israel menyerang Gaza, Berikut ini Alasannya!

“Pelaku JL menawarkan kepada korban untuk memberikan layanan BO terhadap tamu atau pelanggan pada bulan Januari 2022 di salah satu hotel di daerah Kemang,” ungkap Yossi.

“Untuk peristiwa yang pertama ini korban melakukan hubungan seksual dengan pelanggannya dan diberikan uang sekitar Rp 700 ribu,” imbuhnya.

Kemudian pada bulan Juli 2022, JL kembali menghubungi korban dan mengungkapkan bahwa ada tamu yang meminta layanan BO.

“Selanjutnya, pada bulan Juni 2022, terjadi komunikasi kembali antara tersangka JL dengan korban bahwa ada tamu yang juga meminta layanan BO di salah satu apartemen di daerah Kebayoran Lama,” imbuhnya.

Selain itu, Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Selatan AKBP Bintoro mengungkapkan bahwa video porno korban disebarluaskan oleh pria bule berinisial N. Dimana N sendiri saat ini berstatus DPO.

Baca Juga :  Lowongan PT Reska Multi Usaha (Kai Services) Untuk SMA/SMK Posisi Packaging Food Regional Pangandaran

Saat ini, pihak kepolisian sedang melakukan upaya pengungkapan terhadap pria berinisial N. Jika benar pria tersebut menyebarkan video korban, maka pria tersebut bisa dikenakan Undang-undang ITE.

Berita Terkait

Gerhana Bulan Total Maret 2025: Jadwal, Lokasi, dan Fenomena Blood Moon
29 Musisi Ternama Ajukan Gugatan Terkait Hak Cipta ke MK
Pengiriman Paket di Kantor Pos Lamongan Melonjak Jelang Lebaran, Capai 800 Kiriman per Hari
Sempat Disegel, 4 Tempat Wisata di Bogor Bakal Dibongkar Usai Diduga jadi Pemicu Banjir
Chery Tiggo Cross Kini Dijual dengan Harga Normal, Respons Pasar Tetap Positif
Sebuah Truk Penyok Usai Terjun ke Jalan Layang Tol Cibitung
Jordi Cruyff Resmi Jadi Penasihat Teknik PSSI, Siap Kembangkan Sepak Bola Indonesia
Pria di Mojokerto Ditangkap Polisi karena Menganiaya Anak Tirinya dengan Rantai

Berita Terkait

Wednesday, 12 March 2025 - 09:26 WIB

Gerhana Bulan Total Maret 2025: Jadwal, Lokasi, dan Fenomena Blood Moon

Wednesday, 12 March 2025 - 09:20 WIB

29 Musisi Ternama Ajukan Gugatan Terkait Hak Cipta ke MK

Wednesday, 12 March 2025 - 09:20 WIB

Pengiriman Paket di Kantor Pos Lamongan Melonjak Jelang Lebaran, Capai 800 Kiriman per Hari

Wednesday, 12 March 2025 - 09:16 WIB

Sempat Disegel, 4 Tempat Wisata di Bogor Bakal Dibongkar Usai Diduga jadi Pemicu Banjir

Wednesday, 12 March 2025 - 09:15 WIB

Chery Tiggo Cross Kini Dijual dengan Harga Normal, Respons Pasar Tetap Positif

Berita Terbaru

Lifestyle

Resep Tape Ketan, Nggak Bakal Asem Lagi Deh

Wednesday, 12 Mar 2025 - 09:38 WIB

Lifestyle

Resep Kembang Goyang yang Renyah dan Gurih, Pasti Bikin Nagih

Wednesday, 12 Mar 2025 - 09:27 WIB

Berita

29 Musisi Ternama Ajukan Gugatan Terkait Hak Cipta ke MK

Wednesday, 12 Mar 2025 - 09:20 WIB