Para Tokoh Penting di Balik Sumpah Pemuda,Pemimpin Perjuangan Menuju Persatuan Indonesia

- Redaksi

Saturday, 28 October 2023 - 05:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tokoh terlibat dalam  penyusunan teks sumpah pemuda. ( Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id Sumpah pemuda merupakan naskah yang disusun oleh sejumlah tokoh penting. 

Tokoh-tokoh penting yang terlibat dalam perumusan sumpah pemuda juga turut andil dalam memperjuangkan kemerdekaan RI. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Para pemuda yang merumuskan ikrar sumpah pemuda memiliki tujuan dan visi untuk memutus rantai penjajahan di Indonesia. 

Berikut ini beberapa tokoh yang terlibat dalam perumusan ikrar sumpah pemuda:

1. Soegondo Djojopoespito

Soegondo Djojopoespito adalah pemimpin Kongres Pemuda II. Soegondo merupakan aktivis organisasi Perhimpunan Pelajar-Pelajar Indonesia (PPPI).

PPPI dalam bahasa Belanda sering disebut dengan Indonesische Studentbond.

2. R. M. Joko Marsaid

R. M. Joko Marsaid bertugas untuk membantu Soegondo Djojopoespito dalam kongres pemuda II. 

Baca Juga :  Dampak Perkembangan Kolonialisme dan Imperialisme dalam Bidang Pendidikan

Tokoh ini juga sering disebut dengan Tirtodiningrat, dirinya sempat tergabung dalam Jong Java.

3. Mohammad Yamin

Peran Mohammad Yamin dalam kongres pemuda II sebagai penggagas sekaligus sekertaris. 

Bahkan Mohammad Yamin juga turut serat dalam penyusunan teks sumpah pemuda dan mendorong bahasa Indonesia sebagai bahasa persatuan. 

4. Amir Sjarifoeddin

Amir Sjarifoeddin berperan sebagai bendahara dalam kongres pemuda II. Bahkan dirinya turut memberikan ide selama penyusunan teks sumpah pemuda. 

Amir juga terlibat dalam jajaran Kongres Pemuda II sekaligus perwakilan Jong Bataks Bond.

5. Johan Mohammad Ca

Johan Mohammad Ca berperan dalam membantu pelaksanaan kongres pemuda II dengan cara menyusun panitia. 

Tokoh ini merupakan peranakan Tionghoa dan telah tergabung dalam Jong Islamieten Bond.

Baca Juga :  Taat Suami atau Orangtua: Mana yang Lebih Utama dalam Islam?

6. R. Katja Soengkana

Sama halnya dengan Mohammad Ca, R. Katja Soengkana berperan sebagai pembantu 2 dalam penyusunan panitia Kongres Pemuda II.

Sosok ini juga tergabung dalam kelompok Pemuda Indonesia atau sering disebut dengan Jong Indonesie.

7. Rumondor Cornelis Lefrand Senduk

Rumondor Cornelis Lefrand Senduk berperan sebagai pembantu 3 dalam penyusunan panitia pelaksana Kongres  Pemuda II. 

Senduk merupakan seorang dokter sekaligus politikus dari Minahasa, Sulawesi yang bergabung dalam Jong Celebes.

8. Johannes Leimena

Johannes Leimena juga berperan sebagai pembantu 4 dalam penyusunan kepanitiaan pelaksana Kongres Pemuda II

Leimena merupakan seorang pemuda Jong Ambon yang bekerja sebagai dokter sekaligus politisi Indonesia. 

9. Mohammad Rochjani Su’ud

Mohammad Rochjani Su’ud merupakan pembantu V dalam penyusunan panitia pelaksana Kongres Pemuda II. 

Baca Juga :  Jelaskan Arti Kata Makey? Simak Begini Penjelasannya!

Dirinya juga seorang ahli hukum sekaligus perwakilan pemuda dari Kaum Betawi dalam kongres pemuda II. 

10. W. R. Soepratman

W.R. Soepratman merupakan seorang wartawan sekaligus komponis yang berasal dari Indonesia. 

Tokoh ini juga terpilih sebagai pengisi acara dalam sumpah pemuda sekaligus pencipta lagu Indonesia raya. 

Itu lha daftar Tokoh-tokoh penting yang terlibat dalam perumusan sumpah pemuda juga turut andil dalam memperjuangkan kemerdekaan RI. 

Berita Terkait

Jangan Sampai Salah! Ini Ukuran Cetak Kartu UTBK 2025 yang Benar
Kisah Orion: Dari Jenuh Berlatih Hingga Jadi Juara Karate Nasional
Sebutkan dan Jelaskan Teori Masuknya Agama Islam ke Nusantara
Menurut Kalian, Bagaimana Cara Museum Beradaptasi di Era Digital agar Tetap Menarik Bagi Generasi Muda?
UTBK SNBT 2025: Persiapan, Aturan, dan Tanggal Pengumuman Hasil
Kunci Jawaban! Bagaimana Sikap Seorang Ketika Ditimpa Musibah Jelaskan Alasannya?
Bagaimana Upaya untuk Memecahkan Permasalahan Ekonomi pada Negara yang Menganut Sistem Ekonomi Liberal Maupun Komunis?
Etika Pemerintahan vs Administrasi: Garis Buram yang Membedakan Keduanya

Berita Terkait

Wednesday, 23 April 2025 - 15:11 WIB

Jangan Sampai Salah! Ini Ukuran Cetak Kartu UTBK 2025 yang Benar

Wednesday, 23 April 2025 - 09:29 WIB

Kisah Orion: Dari Jenuh Berlatih Hingga Jadi Juara Karate Nasional

Tuesday, 22 April 2025 - 13:37 WIB

Sebutkan dan Jelaskan Teori Masuknya Agama Islam ke Nusantara

Monday, 21 April 2025 - 16:47 WIB

Menurut Kalian, Bagaimana Cara Museum Beradaptasi di Era Digital agar Tetap Menarik Bagi Generasi Muda?

Monday, 21 April 2025 - 09:56 WIB

UTBK SNBT 2025: Persiapan, Aturan, dan Tanggal Pengumuman Hasil

Berita Terbaru

Cara Mudah Daftar Shopee Food untuk Mitra Bisnis

Teknologi

Cara Mudah Daftar Shopee Food untuk Mitra Bisnis

Wednesday, 23 Apr 2025 - 15:23 WIB

Beli BBM di Jakarta Dikenakan Pajak 10%

Berita

Mulai 1 Mei 2025, Beli BBM di Jakarta Dikenakan Pajak 10%

Wednesday, 23 Apr 2025 - 15:18 WIB

berapa ukuran cetak kartu UTBK 2025

Pendidikan

Jangan Sampai Salah! Ini Ukuran Cetak Kartu UTBK 2025 yang Benar

Wednesday, 23 Apr 2025 - 15:11 WIB