Tumor Ganasnya Menghilang, Marshanda Ungkap Syukur

- Redaksi

Saturday, 30 September 2023 - 08:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Potret Aktris Cantik Marshanda (Dok.Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Aktris cantik Marshanda sempat mengumumkan bahwa dirinya menderita tumor payudara.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada bulan November 2022, Marshanda sudah sempat melakukan operasi. Namun sayangnya, terdapat tumor baru yang dicurigai ganas.

Tumor yang diidap Marshanda dicurigai dokter cukup ganas. Namun, kini Marshanda bisa bernafas lega lantaran tumor tersebut sudah menghilang.

Mendengar kabar bahwa tumor yang dideritanya sudah menghilang, Marshanda mengucapkan banyak syukur. Terlebih dokter yang menanganinya jusa sempat terheran.

“Alhamdulillah banget ini keajaiban yang nyata, bukan keajaiban yang tidak nyata. Kan kemarin aku sempat umumkan bahwa aku 1,5 tahun lalu ada tumor payudara. Ungkapnya.

Baca Juga :  Buruan Daftar! Kementerian Agama Telah Membuka Seleksi Media Center Haji 2024

“Dan yang terbaru dicurigai ganas namanya tipe 4B itu istilah medis yang artinya dicurigai ganas,” ungkap Marshanda di Jakarta Selatan, Jumat, (29/9).

Menurut Marshanda, dirinya baru saja melakukan USG seminggu yang lalu. Kemudian dokter yang menanganinya mengatakan bahwa tumor yang diderita Marshanda telah hilang.

“Tapi baru belum seminggu lalu, aku USG dokternya sampai heran,” ungkapnya.

Selain itu, Marshanda mengungkapkan bahwa dirinya sangat bersyukur atas anugerah tersebut. Namun, dirinya harus melakukan observasi dan evaluasi setiap 6 bulan sekali.

“Alhamdulillah banget sembuh dan aku tinggal harus observasi dan evaluasi setiap 6 bulan sekali cek,” ungkapnya.

Lebih lanjut, Marshanda mengungkapkan bahwa dirinya juga rutin melakukan alternatif pengobatan secara tradisional.

Baca Juga :  Polisi Manado Ditemukan Tewas di Dalam Mobil Alphard, Benarkah Bunuh Diri?

Sebelum melakukan USG, Marshanda sempat melakukan pengobatan secara tradisional. Dan hal tersebut juga memberikan hasil yang tidak mengecewakan

“Jadi aku coba berbagai macam penyembuhan dari dokter tradisional dan memang momennya aku USG setelah penyembuhan yang tradisional,” ungkapnya.

Menurut Marshanda dirinya melakukan berbagai cara agar cepat sembuh. Bahkan dirinya juga memilih melakukan pengobatan secara tradisional.

“Dan di sini aku bukannya anti medis karena aku juga coba yang medis kok, cuma aku kan pengen sehat, hidup panjang karena ada Siena (anak), masih mau berkarya,” ungkapnya.

Sebelumnya, Marshanda sempat menggegerkan warganet yang mengungkapkan bahwa dirinya menderita tumor ganas. Bahkan dirinya, sempat terlihat frustasi terkait masalah tersebut.

Baca Juga :  Pendaftaran Duta Kesehatan Indonesia 2024 Segera Dibuka, Simak Persyaratannya!

Pengakuan Marshanda tersebut, membuat banyak warganet merasa prihatin. Terlebih Marshanda terlihat lebih kurus dan lesu.

Meskipun pernah menderita tumor ganas, Marshanda tetap bersyukur masih diberikan kesempatan untuk sembuh. 

Selain itu, perjuangan Marshanda untuk bangkit dari penyakitnya juga cukup panjang. Sehingga tidak heran jika dirinya bersyukur atas kabar baik tersebut.

Berita Terkait

Belajar dari Glodok Plaza, Damkar Sarankan Gedung Punya Sertifikasi
Gunakan Skema Ponzi, Polisi Berhasil Ringkus Pelaku Arisan Bodong
Ziarah ke Makam Kiai Ageng Muhammad Besari: Tradisi, Silaturahmi, dan Nilai Sejarah di Ponorogo
Badan Bank Tanah Siapkan 11 Lokasi untuk Dukung Dapur Makan Bergizi di Indonesia
Masyarakat Gaza Bersukacita, Gencatan Senjata Bawa Harapan Baru
TikTok di Ambang Penutupan di AS, Jutaan Pengguna Terancam Kehilangan Akses
Pertamina Raih Penghargaan Tertinggi di Indonesia Green Award 2025 atas Komitmen Lingkungan
Mbak Ita dan Suami Izin dari Panggilan KPK, Terungkap Ini Alasannya

Berita Terkait

Saturday, 18 January 2025 - 16:44 WIB

Belajar dari Glodok Plaza, Damkar Sarankan Gedung Punya Sertifikasi

Saturday, 18 January 2025 - 16:37 WIB

Gunakan Skema Ponzi, Polisi Berhasil Ringkus Pelaku Arisan Bodong

Saturday, 18 January 2025 - 16:19 WIB

Ziarah ke Makam Kiai Ageng Muhammad Besari: Tradisi, Silaturahmi, dan Nilai Sejarah di Ponorogo

Saturday, 18 January 2025 - 14:29 WIB

Masyarakat Gaza Bersukacita, Gencatan Senjata Bawa Harapan Baru

Saturday, 18 January 2025 - 14:13 WIB

TikTok di Ambang Penutupan di AS, Jutaan Pengguna Terancam Kehilangan Akses

Berita Terbaru

Perbedaan Tunangan dan Lamaran yang Perlu Anda Ketahui

Lifestyle

Perbedaan Tunangan dan Lamaran yang Perlu Anda Ketahui

Saturday, 18 Jan 2025 - 17:14 WIB

Cara Menemukan HP yang Hilang

Teknologi

6 Cara Menemukan HP yang Hilang dengan Mudah dan Cepat

Saturday, 18 Jan 2025 - 16:35 WIB